Indeks Samsung Electronics

Samsung Akan Jual Daur Ulang Note 7 Tapi Tak Dijual di AS
Teknologi
Selasa, 28 Mar 2017

Samsung Akan Jual Daur Ulang Note 7 Tapi Tak Dijual di AS

Menjelang peluncuran Galaxy S8, Samsung menyampaikan pernyataan mengenai rencana perusahaan mendaur ulang perangkat Note 7 tapi tak akan menjualnya di Amerika Serikat.
Samsung, Berawal dari Sayuran Menjadi Raja Smartphone Dunia
Bisnis
Senin, 13 Feb 2017

Samsung, Berawal dari Sayuran Menjadi Raja Smartphone Dunia

Perjalanan Samsung menjadi raksasa di industri elektronik dunia tidaklah semulus sutra. Mengawalinya bisnisnya dari usaha ekspor sayuran, buah dan ikan, perusahaan itu akhirnya bahkan mendahului para pesaingnya, termasuk Sony, target awal yang ingin mereka lampaui.
Samsung: Baterai Bermasalah Sebabkan Note 7 Terbakar
Teknologi
Senin, 23 Jan 2017

Samsung: Baterai Bermasalah Sebabkan Note 7 Terbakar

Hasil penyelidikan Samsung Galaxy Note 7 menyebutkan bahwa baterai bermasalah yang dipasok kedua produsen telah menyebabkan ponsel tersebut mudah panas hingga terbakar.
Samsung yang Mencoba Bangkit dari Skandal Galaxy Note 7
Teknologi
Senin, 16 Jan 2017

Samsung yang Mencoba Bangkit dari Skandal Galaxy Note 7

Samsung dihantam keras soal skandal meledaknya Galaxy Note pada 7 tahun lalu. Tahun berganti, apakah skandal ini masih memengaruhi bisnis produsen elektronika asal Korea Selatan ini?
Recall Note 7 Tak Pengaruhi Pengguna Merek Samsung
Teknologi
Senin, 21 Nov 2016

Recall Note 7 Tak Pengaruhi Pengguna Merek Samsung

Recall Galaxy Note 7 dianggap tidak mempengaruhi konsumen untuk membeli smartphone Samsung. Survei menunjukkan, konsumen Samsung sama setianya seperti pengguna iPhone.
Terlibat Dukungan Skandal, Kantor Samsung di Seoul Digeledah
Hukum
Selasa, 8 Nov 2016

Terlibat Dukungan Skandal, Kantor Samsung di Seoul Digeledah

Kejaksaan Seoul melakukan penggeledahan terhadap kantor-kantor Samsung di Seoul karena diduga memberi dukungan pada kongomerat yang terlibat skandal. Tuduhan bahwa Samsung mengirimkan 2,8 juta euro ke sebuah perusahaan milik konglomerat itu di Jerman kini tengah diselidiki.
Hindari Masalah Baterai untuk S8, Samsung Gandeng LG Chem
Bisnis
Sabtu, 22 Okt 2016

Hindari Masalah Baterai untuk S8, Samsung Gandeng LG Chem

Demi menghindari permasalahan baterai yang terjadi pada Galaxy Note7 beberapa waktu lalu, Samsung dikabarkan akan menjalin kerja sama dengan LG Chem untuk memastikan Galaxy Note8 aman bagi konsumen.
Penumpang Garuda Dilarang Bawa Samsung Galaxy Note 7
Sosial budaya
Selasa, 18 Okt 2016

Penumpang Garuda Dilarang Bawa Samsung Galaxy Note 7

Garuda Indonesia secara resmi melarang penumpangnya membawa ponsel Samsung Galaxy Note 7 di seluruh penerbangan. Larangan ini sejalan dengan instruksi FAA menyusul ditemukannya permasalahan pada baterai Samsung Galaxy Note 7 yang telah ditarik dari pasaran dan juga pada perangkat penggantinya.
AS Larang Perangkat Samsung Galaxy Note7 dalam Penerbangan
Sosial budaya
Sabtu, 15 Okt 2016

AS Larang Perangkat Samsung Galaxy Note7 dalam Penerbangan

Dalam laman resminya, Kementerian Transportasi AS mengeluarkan perintah darurat yang meminta pemilik Samsung Galaxy Note7 tidak membawa perangkat tersebut dalam penerbangan. Larangan itu berlaku efektif sejak Sabtu, 15 Oktober waktu AS.
Samsung Disinyalir Akan Hapus Merek Note
Teknologi
Kamis, 13 Okt 2016

Samsung Disinyalir Akan Hapus Merek Note

Buruknya citra brand Galaxy Note 7 membuat Samsung saat ini tengah mempertimbangkan untuk menghapus brand Note dari lini produksinya. Meski demikian, raksasa elektronik asal Korea Selatan itu tampaknya masih akan mempertahankan brand Galaxy mereka.
Galaxy Note 7 Rugikan Samsung 17 Miliar Dolar AS
Bisnis
Rabu, 12 Okt 2016

Galaxy Note 7 Rugikan Samsung 17 Miliar Dolar AS

Kematian Galaxy Note 7 membawa bencana bagi Samsung. Mulanya direncanakan sebagai penutup spektakuler bagi produsen smartphone asal Korea Selatan ini, penangguhan penjualan Note 7 dikabarkan meninggalkan kerugian sebesar 17 miliar dolar AS.
Samsung Tutupi Kerugian Note 7 dengan Galaxy S7
Bisnis
Rabu, 12 Okt 2016

Samsung Tutupi Kerugian Note 7 dengan Galaxy S7

Samsung Electronics telah memutuskan untuk menangguhkan penjualan Galaxy Note 7 pascainsiden baterai yang memicu ledakan ketika diisi daya. Guna menutupi kerugian dari penangguhan produksi Note 7, Samsung beralih pada Galaxy S7.
Samsung Kembali Recall Galaxy Note 7
Teknologi
Selasa, 11 Okt 2016

Samsung Kembali Recall Galaxy Note 7

Samsung Galaxy Note 7 pengganti dari ponsel yang ditarik, kembali mengalami insiden terbakar pada pekan lalu di sebuah pesawat. Kejadian itu membuat pihak Samsung melakukan recall tahap kedua dan sekaligus menghentikan produksi Note 7.
Samsung Berhentikan Sementara Produksi Galaxy Note 7
Bisnis
Senin, 10 Okt 2016

Samsung Berhentikan Sementara Produksi Galaxy Note 7

Samsung mengumumkan pemberhentian produksi sementara dari smartphone Galaxy Note 7 setelah munculnya sejumlah laporan terkait masih adanya masalah pada baterai dalam perangkat Note 7 "baru" mereka.
Badai yang Tak Henti Menghantam Samsung
Bisnis
Sabtu, 17 Sept 2016

Badai yang Tak Henti Menghantam Samsung

Samsung sedang dirundung malang. Galaxy Note 7 yang seharusnya mendongkrak kinerja, malah membuat perusahaan kalang kabut. Ini bukan badai pertama yang dihadapi chaebol tersebut.
Galaxy Note 7 Menggulung Samsung
Teknologi
Sabtu, 17 Sept 2016

Galaxy Note 7 Menggulung Samsung

Samsung sedang dirundung malang. Produk baru yang sedianya akan dijadikan unggulan, malah membuat perusahaan oleng. Galaxy Note 7 yang digadang-gadang bisa membuat Samsung juara, justru membuat pabrikan asal Korea itu kehilangan setidaknya $26 miliar.
Nokia, Raja yang Belum Mati
Teknologi
Senin, 5 Sept 2016

Nokia, Raja yang Belum Mati

Tahun 2016 mungkin bukanlah tahun yang mengesankan bagi industri smartphone dunia. Penjualan smartphone secara global berjalan datar seiring dengan semakin jenuhnya industri ini. Persaingan pun semakin ketat. Di balik persaingan telepon pintar yang sangat ketat, ada telepon "bodoh" yang ternyata masih memiliki potensi besar untuk digali.
Samsung Suplai Kamera Ganda untuk Produsen Smartphone
Teknologi
Senin, 27 Jun 2016

Samsung Suplai Kamera Ganda untuk Produsen Smartphone

Samsung Electro Mechanic akan menawarkan modul kamera ganda ke pasar produsen smartphone pada semester kedua tahun ini. Selain menaikkan pendapatan, bisnis baru yang dijajal salah satu divisi perusahaan Samsung ini dilakukan guna menurunkan ketergantungan dengan perusahaan induk.
Samsung akan Jual Saham Medison Co Ltd
Kesehatan
Kamis, 25 Feb 2016

Samsung akan Jual Saham Medison Co Ltd

Raksasa teknologi Samsung Electronics Co Ltd dikabarkan akan menjual sahamnya di perusahaan pembuat peralatan kesehatan, Samsung Medison Co Ltd.