Indeks Polri

Ledakan Diduga Lemparan Bom di Rumah Wali Kota Kendari
Hard news
Kamis, 9 Feb 2017

Ledakan Diduga Lemparan Bom di Rumah Wali Kota Kendari

Sebuah ledakan terdengar dari rumah kediaman Wali Kota Kendari, Sulawesi Tenggara, Asrun, Kamis, sekitar pukul 07.30 Wita, diduga karena lemparan bom.
Polri Terjunkan 75 Ribu Personel Amankan Pilkada Serentak
Hard news
Kamis, 9 Feb 2017

Polri Terjunkan 75 Ribu Personel Amankan Pilkada Serentak

Kepolisian Republik Indonesia akan menerjunkan 75 ribu personel untuk mengamankan rangkaian pelaksanaan Pilkada Serentak 2017 di berbagai daerah di Indonesia.
Dugaan Pencucian Uang, Bachtiar Nasir Diperiksa Bareskrim
Hard news
Rabu, 8 Feb 2017

Dugaan Pencucian Uang, Bachtiar Nasir Diperiksa Bareskrim

Ketua GNPF-MUI Bachtiar Nasir akan menjalani pemeriksaan oleh penyidik Bareskrim Polri sebagai saksi kasus dugaan tindak pidana pencucian uang terkait pelimpahan kekayaan sebuah yayasan.
Berapa Santunan untuk Aparat yang Tewas Saat Bertugas?
Mild report
Jumat, 3 Feb 2017

Berapa Santunan untuk Aparat yang Tewas Saat Bertugas?

Santunan terbesar diberikan untuk aparat yang masuk kategori "Gugur".
Seskab Pramono Anung Pastikan Tak Ada Perintah Sadap SBY
Hard news
Rabu, 1 Feb 2017

Seskab Pramono Anung Pastikan Tak Ada Perintah Sadap SBY

Sekretaris Kabinet, Pramono Anung menyatakan tidak pernah ada permintaan atau instruksi dari lembaga negara untuk penyadapan perangkat komunikasi milik mantan Presiden RI Susilo Bambang Yudhoyono (SBY).
Firza Ditahan 20 Hari Karena Persulit Penyidikan
Hard news
Rabu, 1 Feb 2017

Firza Ditahan 20 Hari Karena Persulit Penyidikan

Polda Metro Jaya akan menahan tersangka kasus makar, Firza Husein, selama 20 hari ke depan di Mako Brimob, Kelapa Dua, Depok, Jawa Barat karena dinilai mempersulit proses penyidikan.
Polri Gandeng Ormas Islam untuk Koordinasi Keamanan
Hard news
Selasa, 31 Jan 2017

Polri Gandeng Ormas Islam untuk Koordinasi Keamanan

Polri menggandeng sejumlah ormas Islam untuk berkoordinasi mengenai keamanan dalam negeri.
Antisipasi Terorisme, Jokowi Kumpulkan TNI/Polri Solo Raya
Hard news
Senin, 30 Jan 2017

Antisipasi Terorisme, Jokowi Kumpulkan TNI/Polri Solo Raya

Presiden Jokowi secara khusus mengumpulkan personel TNI/Polri se-Solo Raya untuk memberikan wejangan soal terorisme. Alasannya, selama ini Solo menjadi sarang teroris.
Polri Targetkan e-Tilang Diterapkan di Seluruh Polda
Hard news
Sabtu, 28 Jan 2017

Polri Targetkan e-Tilang Diterapkan di Seluruh Polda

Polri menargetkan agar pemberlakuan tabel denda resmi e-Tilang terpasang di seluruh Polda di seluruh Indonesia pada tahun ini. Saat ini, baru Polda Metro Jaya yang resmi menerapkannya.
Nasib Rizieq Jadi Tersangka Akan Ditentukan Senin Depan
Hard news
Jumat, 27 Jan 2017

Nasib Rizieq Jadi Tersangka Akan Ditentukan Senin Depan

Rizieq Shihab yang tengah menghadapi beberapa kasus hukum, Senin pekan depan akan diperiksa oleh Kepolisian Daerah (Polda) Jawa Barat dalam gelar perkara kedua dalam penyidikan kasus dugaan penghinaan lambang negara Pancasila.
Isu Intoleransi Masuk dalam Agenda Rapim Polri 2017
Hard news
Rabu, 25 Jan 2017

Isu Intoleransi Masuk dalam Agenda Rapim Polri 2017

Polri menaruh perhatian khusus pada kasus intoleransi yang akhir-akhir ini marak di Indonesia.
Indonesia akan Kirim Tim Investigasi ke Sudan
Hard news
Selasa, 24 Jan 2017

Indonesia akan Kirim Tim Investigasi ke Sudan

Polri dan Kementerian Luar Negeri RI akan mengirim tim investigasi ke Sudan untuk menyelidiki dugaan penyelundupan senjata yang melibatkan pasukan perdamaian Indonesia.
Munarman dan Bachtiar Diperiksa Rapel Bareng Habib Rizieq
Hard news
Selasa, 24 Jan 2017

Munarman dan Bachtiar Diperiksa Rapel Bareng Habib Rizieq

Pemeriksaan Jubir FPI Munarman dan Ketua GNPF-MUI Bachtiar Nasir hari ini dibatalkan dan rencananya akan dirapel bersamaan dengan pemeriksaan Habib Rizieq pada 1 Februari 2017 nanti.
Polri Bantah Kabar Anggotanya Selundupkan Senjata di Sudan
Hard news
Senin, 23 Jan 2017

Polri Bantah Kabar Anggotanya Selundupkan Senjata di Sudan

Kepolisian Republik Indonesia (POLRI) membantah pasukan anggotanya, yang terlibat misi perdamaian UNAMID di Sudan, menyelundupkan senjata.
Polisi Indonesia Diduga Selundupkan Senjata di Sudan
Hard news
Senin, 23 Jan 2017

Polisi Indonesia Diduga Selundupkan Senjata di Sudan

Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) sedang menyelidiki kasus penyelundupan senjata yang diduga dilakukan oleh polisi pasukan perdamaian Indonesia yang ditangkap di Sudan.
Rizieq Diperiksa, Polri dan TNI Ketatkan Jaga Polda Metro
Hukum
Senin, 23 Jan 2017

Rizieq Diperiksa, Polri dan TNI Ketatkan Jaga Polda Metro

Terkait demonstrasi yang terjadi di Polda Metro Jaya saat pemeriksaan Habib Rizieq, Polri dan TNI berkoordinasi memperketat penjagaan di kawasan Polda Metro Jaya, Jakarta.
DPR Tindak Lanjuti Aduan FPI Terkait Anton Charliyan
Hard news
Selasa, 17 Jan 2017

DPR Tindak Lanjuti Aduan FPI Terkait Anton Charliyan

Desmond menegaskan apa pun yang dilaporkan masyarakat akan diterima Komisi III DPR termasuk laporan FPI.
Anton Charliyan Tak Salahi Aturan Jadi Pembina Ormas GMBI
Hard news
Selasa, 17 Jan 2017

Anton Charliyan Tak Salahi Aturan Jadi Pembina Ormas GMBI

Kadivhumas Polri Irjen Pol Boy Rafli Amar mengatakan bahwa anggota polisi diperbolehkan menjadi pembina ormas, dengan catatan memperoleh izin dari pimpinan. Kapolda Jabar Irjen Pol Anton Charliyan yang menjadi Pembina ormas GMBI.
Hari Ini Tarif STNK Naik, Kantor Samsat Tetap Penuh Antrean
Hard news
Jumat, 6 Jan 2017

Hari Ini Tarif STNK Naik, Kantor Samsat Tetap Penuh Antrean

Meski Pemerintah telah memberlakukan kenaikan tarif pembuatan Surat Tanda Nomor Kendaraan (STNK) dan Buku Pemilik Kendaraan Bermotor (BPKB) pada hari ini, Jumat (6/1/2017), ratusan orang tetap memadati kantor Sistem Administrasi Satu Atap (Samsat) Jakarta Timur, Jakarta Utara dan Jakarta Pusat.
Memberantas Pungli dan Menjaga Citra Sosial Media ala Polri
Mild report
Kamis, 5 Jan 2017

Memberantas Pungli dan Menjaga Citra Sosial Media ala Polri

Kapolri Jenderal Polisi Tito Karnavian sudah diperintahkan untuk memperbaiki institusi Kapolri. Langkah pertama dilakukannya dengan memberantas pungli di institusinya. Kapolri juga ingin menampakkan wajah yang berbeda dari Polri di media sosial.