Elia Massa Manik menilai industri migas Indonesia tertinggal jauh dari Malaysia dan Vietnam, baik dari segi kapasitas produksi maupun penguasaan teknologi.
Kementerian Keuangan bersama Kementerian BUMN dan Kementerian ESDM terus mencermati pergerakan harga minyak dan sedang mengkaji kemungkinan perubahan alokasi APBN untuk subsidi BBM.
Sindikasi sembilan bank mengucurkan pinjaman senilai 600 juta dolar AS untuk Pertamina Group. Bank Mandiri menjadi satu-satunya perbankan dari Indonesia dalam sindikasi itu.
Pertamina akan memasok 20 persen dari seluruh minyak mentah yang diolah menjadi BBM di Kilang Bontang. Sementara sisanya akan dipasok oleh perusahaan minyak asal Oman.
Pertamina memilih konsorsium, yang beranggotakan perusahaan minyak asal Oman dan Jepang, untuk menjadi mitra dalam pembangunan proyek kilang minyak Bontang.
Sebanyak 77,8 persen pemegang saham menyetujui pangalihan saham (inbreng) milik pemerintah di PGN ke PT Pertamina (Persero) dalam rangka pembentukan Holding Migas.