Dua pelaku industri asal Korea Selatan yakni Lotte dan Hyundai berencana membuka pabrik di Indonesia menyusul adanya kesepakatan antara Indonesia dan Korea Selatan melalui perjanjian dagang IK-CEPA.
Peneliti INDEF Nailul Huda menilai klaim Enggar tentang perjanjian dagang dinilai hanya mencari kamping hitam atas buruknya kinerja perdagangan Indonesia akhir-akhir ini.
Mendag Enggartiasto Lukita menyebutkan, perjanjian dagang Indonesiadan Chili akan membuka pintu produk ekspor Indonesia di wilayah Amerika Selatan dengan lebih mudah.
Indonesia melakukan perjanjian dagang dengan Australia dalam hal membebaskan tarif bea masuk. Selain Indonesia, Australia juga bekerja sama dengan 31 negara lainnya.
Indonesia dan Australia resmi menandatangani perjanjian untuk bea masuk barang dalam perjanjian Indonesia-Australia Comprehensive Economic Partnership Agreement (IA-CEPA), hari ini.
Kadin menilai perjanjian Indonesia dan Australia soal perdagangan saling menguntungkan kedua negara dengan peningkatan ekspor per tahun hingga 19 persen.