Indeks Pemilu 2024

Didemo Ratusan Mahasiswa, Gibran Tandatangani Pakta Integritas
Politik
Selasa, 6 Feb

Didemo Ratusan Mahasiswa, Gibran Tandatangani Pakta Integritas

Gibran menandatangani dokumen berisi Pakta Integritas yang dibuat oleh para mahasiswa ketika berdemo di depan Balai Kota Surakarta.
Ketentuan Surat Suara Sah dalam Pencoblosan Pilpres 2024
Politik
Selasa, 6 Feb

Ketentuan Surat Suara Sah dalam Pencoblosan Pilpres 2024

Ketentuan surat suara sah Pilpres 2024 dapat diperhatikan sebelum melakukan pencoblosan. Simak ketentuan surat suara sah sah Pilpres 2024 di bawah ini.
Polemik Putusan DKPP & Dampaknya ke Persepsi Legitimasi Pemilu
Politik
Selasa, 6 Feb

Polemik Putusan DKPP & Dampaknya ke Persepsi Legitimasi Pemilu

Permasalahan putusan DKPP lebih berdampak pada persepsi publik dalam elektoral, tetapi lebih pada legitimasi pemilu.
PSI Sudah Siapkan KTA untuk Jokowi Bila Mau Bergabung
Politik
Selasa, 6 Feb

PSI Sudah Siapkan KTA untuk Jokowi Bila Mau Bergabung

PSI sangat bersyukur jika Jokowi bisa bergabung dengan partai yang dipimpin Kaesang Pangarep, putra bungsunya sendiri.
Minggu Mulai Masa Tenang, CFD se-DKI Jakarta Ditiadakan
Flash news
Selasa, 6 Feb

Minggu Mulai Masa Tenang, CFD se-DKI Jakarta Ditiadakan

Kegiatan car free day di Jakarta pada Minggu (11/2/2024) akan diatiadakan karena masuk masa tenang Pemilu.
Hoaks Kertas Suara Pemilu, Prabowo dan Ganjar Tukar Nomor Urut
Periksa fakta
Selasa, 6 Feb

Hoaks Kertas Suara Pemilu, Prabowo dan Ganjar Tukar Nomor Urut

Desain surat suara yang beredar di media sosial berbeda dengan surat suara resmi yang dikeluarkan KPU.
Muhaimin Yakin Pasangan AMIN Raup Suara 50 Persen di Banyuwangi
Politik
Selasa, 6 Feb

Muhaimin Yakin Pasangan AMIN Raup Suara 50 Persen di Banyuwangi

Cawapres Muhaimin Iskandar mengklaim Banyuwangi merupakan mayoritas santri dan warga NU bisa memberikan peluang agar AMIN menang lebih besar lagi.
Tidak Benar Video Anies Berdoa Menang Pilpres di Klenteng
Periksa fakta
Selasa, 6 Feb

Tidak Benar Video Anies Berdoa Menang Pilpres di Klenteng

Video merupakan dokumentasi Anies saat mengunjungi Vihara Dharma Jaya Toasebio Jakarta Barat pada 5 September 2021 lalu.
Peta Pertarungan Caleg di Dapil DKI Jakarta II
Politik
Selasa, 6 Feb

Peta Pertarungan Caleg di Dapil DKI Jakarta II

PDIP pada Pemilu 2019 meraup suara terbanyak di dapil yang mencakup Jakarta Selatan, Jakarta Pusat, dan Luar Negeri ini. Jumlahnya menembus 595.249 suara.
Polda Jatim Bantah Tudingan Hasto soal Menangkan Prabowo-Gibran
Hukum
Selasa, 6 Feb

Polda Jatim Bantah Tudingan Hasto soal Menangkan Prabowo-Gibran

Polda Jawa Timur membantah tudingan Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto bahwa ada arahan untuk memenangkan Prabowo-Gibran.
Poros Pemuda: Isu Pemakzulan Jokowi Bukan dari Rakyat
Flash news
Selasa, 6 Feb

Poros Pemuda: Isu Pemakzulan Jokowi Bukan dari Rakyat

Poros Pemuda Revolusioner menduga gerakan pemakzulan Presiden Joko Widodo di sosial media merupakan gerakan permainan elite politik untuk Pemilu 2024.
Puan Maharani: Capek Tunggu Pemilu tapi Enggak Bebas, Rugi Dong!
Politik
Selasa, 6 Feb

Puan Maharani: Capek Tunggu Pemilu tapi Enggak Bebas, Rugi Dong!

Puan Maharani meminta pelaksanaan pemilu 2024 berjalan jujur dan adil. Ia berkelakar jangan sampai pemilu tak berlangsung bebas, sehingga merugikan rakyat.
Daftar Program dan Janji Ganjar-Mahfud di Pilpres-Pemilu 2024
Politik
Selasa, 6 Feb

Daftar Program dan Janji Ganjar-Mahfud di Pilpres-Pemilu 2024

Daftar janji politik dan program kerja calon presiden dan wakil presiden Ganjar Pranowo dan Mahfud MD di Pemilu 2024.
Puan: Baliho Kampanye di Jalan & Pohon Bagian dari Kreativitas
Politik
Selasa, 6 Feb

Puan: Baliho Kampanye di Jalan & Pohon Bagian dari Kreativitas

Menurut Puan, langkah peserta pemilu yang memasang baliho, spanduk, hingga di pagar-pagar itu bagian dari kreativitas di Pemilu 2024.
5 Jenis Surat Suara Pemilu 2024 untuk Memilih Apa Saja?
Politik
Selasa, 6 Feb

5 Jenis Surat Suara Pemilu 2024 untuk Memilih Apa Saja?

Pelaksanaan Pemilu 2024 akan digelar pada 14 Februari 2024 mendatang. Kenali 5 jenis surat suara Pemilu 2024 dan fungsi masing-masing di bawah ini.
Anies Baswedan akan Setop Merdeka Mengajar jika Menang Pilpres
Politik
Selasa, 6 Feb

Anies Baswedan akan Setop Merdeka Mengajar jika Menang Pilpres

Indra Charismiadji mengatakan, Anies-Amin akan menghentikan penerapan Platform Merdeka Mengajar (PMM) bila terpilih dalam Pilpres 2024.
Bawaslu DKI Jakarta Terima 4 Laporan Dugaan Pelanggaran Kampanye
Politik
Selasa, 6 Feb

Bawaslu DKI Jakarta Terima 4 Laporan Dugaan Pelanggaran Kampanye

Bawaslu DKI Jakarta mengungkapkan serangkaian dugaan pelanggaran terkait Pemilu 2024 di masa kampanye mulai November 2023-Januari 2024.
TPN Nilai Putusan DKPP Dapat Batalkan Pencalonan Prabowo-Gibran
Politik
Selasa, 6 Feb

TPN Nilai Putusan DKPP Dapat Batalkan Pencalonan Prabowo-Gibran

Todung Mulya Lubis menilai status kepesertaan Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka dalam Pilpres 2024 seharusnya bisa dibatalkan.
Isu Perempuan di Debat Capres Terakhir Tak Sentuh Akar Persoalan
News
Selasa, 6 Feb

Isu Perempuan di Debat Capres Terakhir Tak Sentuh Akar Persoalan

Isu perempuan sebatas disebut di Debat Capres ke-5 dan tidak ada program yang menjawab akar permasalahan yang dihadapi perempuan.
Apa Itu Penghitungan Suara di Pemilu dan Siapa yang Melakukannya
Politik
Selasa, 6 Feb

Apa Itu Penghitungan Suara di Pemilu dan Siapa yang Melakukannya

Bagaimana metode penghitungan suara dalam Pemilu 2024 dan siapa yang melakukannya? Simak ulasannya melalui artikel ini.