Program kartu pra-kerja milik Jokowi-Ma'ruf dinilai berpotensi memperparah masalah pengangguran jika diterapkan secara serampangan dan tanpa kriteria sasaran yang tepat.
Fajar Zuli dan Ario Nugroho cuma contoh kecil kalau kenikmatan perayaan pergantian tahun bisa ada karena orang-orang yang bekerja di sektor jasa. Mereka bekerja untuk kenyamanan orang lain.
Para pekerja bank di Jakarta menuntut kenaikan Upah Minimum Sektoral (UMS) Perbankan 30 persen. Mereka mengeluhkan angka UMS Perbankan di Jakarta lebih rendah dari UMS Ritel untuk pekerja sekelas kasir minimarket di Kota Depok.
PT Modern International Tbk berjanji menyediakan duit Rp3,9 Millar untuk membayar 20 persen dari total pesangon yang semestinya diterima oleh 850 mantan pekerja Sevel.