KPAI mendesak Facebook dan pengelola media sosial lainnya aktif memberantas konten pornografi anak maupun akun dan grup yang jadi sarana komunikasi para peleceh seksual anak.
Kadiv Humas Mabes Polri Irjen Pol Boy Rafli Amar mengatakan bahwa kegiatan prostitusi online untuk homo/gay adalah bagian dari cikal bakal terjadinya pedofilia.
Pemerintah perlu mendorong developer lokal untuk mengembangkan sosial media dan aplikasi pesan singkat buatan dalam negeri. Dengan begitu pemerintah mudah mengontrol perilaku jahat di dunia maya.
Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Pol Raden Prabowo Argo Yuwono mengatakan kepolisian telah melakukan analisa digital forensik terhadap kedua laptop AAJ dan ditemukan sekitar 1.000 konten pornografi dengan umur anak rata-rata 10 tahun.
Kasus pedofilia terhadap anak kembali merebak karena terkuaknya video dan foto-foto korban pelecahan seksual anak di media sosial Facebook belum lama ini. Bagaimana cara mencegah agar anak-anak tidak menjadi korban pelaku pedofil?
Saat ini tidak sedikit pelaku pedofil yang memanfaatkan media sosial seperti Facebook untuk mencari korbannya. Untuk melancarkan aksinya, kaum pedofil tersebut kerap kali memposisikan diri sebagai sosok pelindung bagi anak.
Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Pol Raden Prabowo Argo Yuwono mengatakan bahwa kepolisian telah mendapatkan 5 korban baru dari tersangka berinisial DF.
Menteri Sosial Khofifah Indar Parawansa mengapresiasi keberhasilan aparat Polda Metro Jaya yang meringkus empat pelaku pedofilia online yang beroperasi di media sosial Facebook menggunakan akun "Official Candy's Group".