Indeks Oscar 2019

Film
Sabtu, 15 Mei 2021

Politik Merusak Oscar? Academy Awards Memang Selalu Politis

Di era political correctness, jangan heran jika yang dinominasikan rata-rata membawa isu minoritas. Persoalan bermutu atau tidak, itu perdebatan lain.
Sosial Budaya
Rabu, 6 Mar 2019

Parodi Tentang Aktris Film Roma Yalitza Aparacio Tuai Kecaman

Aktris di drama komedi La Parodia menuai kecaman karena mengunggah parodi Aparacio yang dianggap rasialisme.
Film
Selasa, 5 Mar 2019

Steven Spielberg Dikritik karena Usul Memblokir Netflix dari Oscar

Spielberg menilai, film debut dari layanan streaming atau teatrikal pendek lebih layak masuk ke nominasi Emmys daripada Oscar.
Film
Selasa, 26 Feb 2019

Oscar 2019: Kemenangan Kisah-Kisah LGBT?

Di tengah hiruk-pikuk kemenangan Green Book yang kontroversial, sesungguhnya pemenang sejati Oscar tahun ini adalah kemarahan kaum LGBT.
Marketing
Selasa, 26 Feb 2019

Hadiah Non-Resmi Oscar: dari Sex Toy hingga Kedai Ganja

Lash Fary, orang di balik hadiah tak resmi Oscar.
Film
Senin, 25 Feb 2019

Bohemian Rhapsody, Black Panther, Roma Raih Piala Terbanyak Oscar

Bohemian Rhapsody, Black Panther dan Roma menjadi yang banyak mendapat piala Oscar 2019.
Film
Senin, 25 Feb 2019

Black Panther Menang Tiga Kategori di Oscar 2019

Black Panther berhasil memenangkan tiga kategori di Oscar 2019 yakni Best Costume Design, Best Production Design dan Best Original Score
Film
Senin, 25 Feb 2019

Black Panther Jadi Film Superhero Marvel Pertama yang Menang Oscar

Tiga piala Oscar yang diraih film Black Panther berhasil mencetak sejarah bagi film superhero produksi Marvel Studios.
Gaya Hidup
Senin, 25 Feb 2019

Lady Gaga Pakai Berlian Seharga Rp420 Miliar di Oscar 2019

Di malam penganugerahan Oscar, Lady Gaga tampil memukau dengan gaun hitam dan kalung berlian besar seharga Rp420,5 miliar.
Film
Senin, 25 Feb 2019

Kontroversi Green Book yang Menang Film Terbaik Oscar 2019

Deretan kontroversi film Green Book yang memenangkan kategori Film Terbaik Oscar 2019.
Film
Senin, 25 Feb 2019

Oscar 2019: Rami Malek Menang Kategori Aktor Terbaik

Rami Malek menjadi Aktor Terbaik Oscar 2019 mengalahkan Christian Bale, Bradley Cooper, Willem Dafoe, dan Viggo Mortensen.
Film
Senin, 25 Feb 2019

Sejarah Academy Awards Piala Oscar: Hingga 2019 Digelar 91 Kali

Sejarah mencatat, pada 1930 ajang Academy Awards dihelat dua kali dalam setahun.
Film
Senin, 25 Feb 2019

Rami Malek Ditangani Tim Medis Usai Jatuh dari Panggung Oscar 2019

Rami Malek terjatuh dari panggung Teater Dolby usai menerima Piala Oscar 2019.
Film
Senin, 25 Feb 2019

Rekam Jejak Rami Malek Peraih Aktor Terbaik Oscar 2019

Rami Malek, pemeran Freddie Mercury dalam film Bohemian Rhapsody memulai kariernya sebagai pemeran bintang tamu di serial TV Gilmore Girls.
Film
Senin, 25 Feb 2019

How to Train Your Dragon 3 Raih $55,5 Juta Selama Akhir Pekan Oscar

Sekuel ketiga How To Train Your Dragon memuncaki box office dengan total pendapatan $55 juta.
Film
Senin, 25 Feb 2019

Oscar 2019: Aktor Pendukung Terbaik, Sam Elliot Atau Mahershala Ali

Nominasi untuk Aktor Pendukung Terbaik Oscar 2019 adalah Mahershala Ali (Green Book), Sam Elliot (A Star Is Born), Sam Rockwell (Vice), Adam Driver (BlacKkKlansman), dan Richard E. Grant (Can You Ever Forgive Me?).
Film
Senin, 25 Feb 2019

Oscar 2019: Aktris Pendukung Terbaik, Regina King Atau Emma Stone?

Aktris yang menjadi nominasi untuk Aktris Pendukung Terbaik Oscar 2019 adalah Amy Adams (Vice), Regina King (If Beale Street Could Talk), Rachel Weisz (The Favourite), Marina de Tavira (Roma), dan Emma Stone (The Favourite).
Musik
Senin, 25 Feb 2019

Oscar 2019: Lagu "Shallow" Lady Gaga Menang Best Original Song

Lagu "Shallow" berhasil memenangkan Oscar untuk kategori "Best Original Song", pada Minggu (24/2/2019) tadi malam.
Film
Senin, 25 Feb 2019

Green Book Menang Film Terbaik Oscar 2019

Green Book sebelumnya memenangkan Producers Guild Awards (PGA) 2019 mengalahkan A Star Is Born dan Roma.
Film
Senin, 25 Feb 2019

Oscar 2019: Bohemian Rhapsody Menang 4 Kategori Penghargaan

Bohemian Rhapsody raih empat penghargaan Oscar