Indeks Opini

Pesan Natal dari Partai Komunis Indonesia
Kolumnis
Minggu, 25 Des 2016

Pesan Natal dari Partai Komunis Indonesia

PKI selalu distigmakan anti-agama. Dalam praktiknya tidak sehitam putih itu. Simak sikap PKI terkait perayaan Natal di Indonesia.
Pertarungan Wacana pada Jilbab Tjut Meutia
Kolumnis
Rabu, 21 Des 2016

Pertarungan Wacana pada Jilbab Tjut Meutia

Lembaran uang kertas Rp1000 bergambar Tjut Meutia memicu protes: mengapa gambarnya tidak berjilbab? Lho, mengapa tidak?
Turki yang Jauh Tapi Terasa Akrab
Kolumnis
Senin, 19 Des 2016

Turki yang Jauh Tapi Terasa Akrab

Meski secara geografis jauh, Turki selalu terasa akrab bagi (orang) Indonesia. Bukan hanya sekarang saat perbincangan tentang Turki ramai di media sosial dalam perkara kudeta—yang sebagian besarnya merupakan puja-puji terhadap Erdogan. Kebangkitan Turki adalah salah satu yang menjadi semangat bagi pendiri bangsa, saat Indonesia masih menjadi proyeksi.
Menjadi Muslim, Menjadi Minoritas
Kolumnis
Selasa, 13 Des 2016

Menjadi Muslim, Menjadi Minoritas

Islam adalah agama mayoritas di Indonesia. Namun bagaimana jika seorang muslim Indonesia mengalami seperti apa rasanya menjadi minoritas?
Rembulan Pembebasan Pustaka Aditjondro
Kolumnis
Sabtu, 10 Des 2016

Rembulan Pembebasan Pustaka Aditjondro

Karena komitmen pada dunia arus bawah, George Aditjondro berhadapan vis a vis dengan Raja Yogyakarta ihwal sengketa tanah Kulon Progo yang membuatnya nyaris diusir dari Kota Pelajar.
Saat Kafir Melindungi Muslim
Kolumnis
Kamis, 8 Des 2016

Saat Kafir Melindungi Muslim

Mengapa banyak orang yang susah sekali percaya dan kerap meragukan kebaikan Nabi Muhammad terhadap umat di luar Islam?
Ibu, Hutan, dan Kritik terhadap Modernitas Indonesia
Kolumnis
Minggu, 4 Des 2016

Ibu, Hutan, dan Kritik terhadap Modernitas Indonesia

Hutan lebih sering tampil sebagai tempat penuh hantu dalam film Indonesia. Film Sunya menyodorkan hutan yang lain.
Golden Glow, Kim Kardashian dan Siasat Presiden Jokowi
Kolumnis
Sabtu, 3 Des 2016

Golden Glow, Kim Kardashian dan Siasat Presiden Jokowi

Strategi mencampur aduk berbagai kosmetik dengan kombinasi sempurna menghasilkan warna wajah Kim Kardhasian yang masyhur disebut golden glow. Bagaimana dengan Jokowi?
Kini Jadwal Umat Islam Beraksi, yang 'Kiri' Kapan Konser?
Kolumnis
Kamis, 1 Des 2016

Kini Jadwal Umat Islam Beraksi, yang 'Kiri' Kapan Konser?

Ini negara teater, Saudara. Mobilisasi massa itu (konser) pertunjukan sosial. Ingat, setiap mobilisasi massa membutuhkan kelihaian menangkap momentum isu.
Negarawan Seharusnya Tak Menyulut Konflik (Menjawab SBY)
Kolumnis
Selasa, 29 Nov 2016

Negarawan Seharusnya Tak Menyulut Konflik (Menjawab SBY)

Artikel "Pulihkan Kedamaian dan Persatuan Kita" karya SBY terkesan penuh himbauan. Tapi banyak pesan tersirat yang bisa dipersoalan.
Adios El Jefe
Kolumnis
Minggu, 27 Nov 2016

Adios El Jefe

Para musuhnya akan tetap bersikeras menyebut Fidel Castro diktator. Tapi, mereka sulit menyangkal warisannya kepada Kuba dan dunia.
Petani Mulai Banyak Digusur, Mahasiswa Pertanian Ngapain?
Kolumnis
Rabu, 23 Nov 2016

Petani Mulai Banyak Digusur, Mahasiswa Pertanian Ngapain?

Kekerasan terhadap para petani terjadi di mana-mana. Yang terbaru terjadi di Sukamulya (Jawa Barat) dan Langkat (Sumatera Utara). Halo para mahasiswa pertanian, anda lagi ngapain?
Demokrasi di Sana, Demokrasi di Sini
Kolumnis
Senin, 21 Nov 2016

Demokrasi di Sana, Demokrasi di Sini

Indonesia dan Amerika Serikat sedang menghadapi situasi yang sama. Presiden kedua negara menghadapi reaksi keras dalam bentuk gerakan ekstra parlementer yang melibatkan massa.
Berlomba Menjadi Cantik di Iran
Kolumnis
Selasa, 15 Nov 2016

Berlomba Menjadi Cantik di Iran

Angin perubahan sedang berembus di Iran. Sudah cukup lama prosesnya. Paling kentara dalam soal berpakaian dan penampilan.
Setelah Politik Identitas ala Trump Berjaya
Kolumnis
Selasa, 15 Nov 2016

Setelah Politik Identitas ala Trump Berjaya

Kampanye Donald Trump pekat dengan retorika politik identitas. Tapi Trump menang bukan hanya karena itu!
Tulang Punggung Prof. Syafi'i Ma'arif
Kolumnis
Senin, 14 Nov 2016

Tulang Punggung Prof. Syafi'i Ma'arif

Prof. Syafi'i Ma'arif tak suka menyuruh-nyuruh, tak senang memerintah-merintah. Saya tak heran jika ia pun tak sudi diatur-atur, diperintah-perintah. Saya selalu ingat kata-kata yang sering diucapkan Prof. Syafi’i tentang Tan Malaka: “Tulang punggungnya terlalu keras untuk membungkuk di hadapan siapa pun.”
Melupakan Gerakan Mahasiswa Islam?
Kolumnis
Selasa, 8 Nov 2016

Melupakan Gerakan Mahasiswa Islam?

FPI justru aktif menjaga demonstrasi 4 November agar tidak menjadi kisruh. Saat terjadi kericuhan pada malam hari 4 November, malah organisasi gerakan mahasiswa Islam yang dianggap sebagai pemicunya. Tidak salah-salah amat jika gerakan mahasiswa peduli dengan isu-isu politik praktis, hanya saja menjadi problematis jika mereka abai pada isu-isu konkrit di kampusnya sendiri.
Menyaring Informasi di Media Sosial
Kolumnis
Rabu, 2 Nov 2016

Menyaring Informasi di Media Sosial

Saat Pilkada di kota-kota besar dengan penduduk padat pengguna media sosial, seperti DKI, media-media yang berpihak pada calon tertentu, terus memproduksi berita positif mengenai calon yang didukungnya, Demikian pula para fans garis keras yang mengunggulkan pesona calon yang didukungnya, sekaligus membuat muatan yang memojokkan lawannya. Informasi inilah yang perlu disaring.
Buruh dalam Pusaran Tax Amnesty
Kolumnis
Senin, 31 Okt 2016

Buruh dalam Pusaran Tax Amnesty

Demonstrasi sebagian buruh untuk menuntut pencabutan tax amnesty disinyalir lebih bernuansa politis dibandingkan kesejahteraan. Serikat buruh harus mandiri membawa panji-panji perjuangan sendiri dengan tujuan untuk kesejahteraan kaum buruh bukan kesejahteraan yang disinyalir dinikmati oleh segelintir elit buruh bahkan politisi.
Dukung-Mendukung Media dalam Pemilu
Kolumnis
Jumat, 21 Okt 2016

Dukung-Mendukung Media dalam Pemilu

Apakah media boleh menyampaikan dukungannya secara terbuka pada kandidat tertentu dalam pemilihan umum? Kalau berkaca pada Amerika Serikat, jawabannya boleh. Secara tradisi, sebagian besar media di Amerika Serikat selalu memberikan dukungan terbuka kepada kandidat yang ia dukung melalui sikap editorial.