Indeks Nasional

Karding Sebut Prabowo Contoh Pelaku Politik Genderuwo Versi Jokowi
Hard news
Jumat, 9 Nov 2018

Karding Sebut Prabowo Contoh Pelaku Politik Genderuwo Versi Jokowi

Abdul Kadir Karding mengatakan, maksud "politik genderuwo" versi Jokowi adalah pernyataan simbolik bagi pihak-pihak yang selalu membangun narasi propaganda.
Bupati Indramayu Mundur, Mendagri akan Memanggilnya Pekan Depan
Hard news
Jumat, 9 Nov 2018

Bupati Indramayu Mundur, Mendagri akan Memanggilnya Pekan Depan

Mendagri Tjahjo Kumolo ingin mendengar penjelasan Anna Shopanah soal alasannya mundur dari posisi Bupati Indramayu.
Wagub DKI: Usulan Gerindra yang Bikin PKS Ribut Sendiri
Current issue
Jumat, 9 Nov 2018

Wagub DKI: Usulan Gerindra yang Bikin PKS Ribut Sendiri

Fit and proper test untuk Wakil Gubernur DKI dinilai tak relevan. Justru tes ini sama saja meragukan kader yang diusung.
Soal Kursi Wagub DKI, Mendagri: Problemnya di Partai Pengusung
Hard news
Jumat, 9 Nov 2018

Soal Kursi Wagub DKI, Mendagri: Problemnya di Partai Pengusung

Mendagri mengatakan, ia tidak memiliki kewenangan untuk menyelesaikan masalah kekosongan.
Penghentian Kasus TKN Jokowi-Ma'ruf karena Takut pada Petahana?
Current issue
Jumat, 9 Nov 2018

Penghentian Kasus TKN Jokowi-Ma'ruf karena Takut pada Petahana?

Penegakan hukum pada semua peserta Pilpres 2019 diharapkan tak tebang pilih.
Ketua DPP PKS: Ucapan Politik Genderuwo Jokowi Untungkan Prabowo
Hard news
Jumat, 9 Nov 2018

Ketua DPP PKS: Ucapan Politik Genderuwo Jokowi Untungkan Prabowo

"Pak Jokowi lagi ingin nyaingi Sandi yang ngetop dan kontroversi," kata Mardani.
Soal Fit And Proper Tes Cawagub, DPRD DKI: Jangan Terlalu Lama
Hard news
Jumat, 9 Nov 2018

Soal Fit And Proper Tes Cawagub, DPRD DKI: Jangan Terlalu Lama

Bestari Barus mengatakan, fit and proper test oleh PKS dan Gerindra tak perlu dilaksanakan terlalu lama, mengingat itu bukan merupakan hasil final.
Alasan Lingkungan Akademik Jadi Sarang Kekerasan Seksual
Current issue
Kamis, 8 Nov 2018

Alasan Lingkungan Akademik Jadi Sarang Kekerasan Seksual

Kasus kekerasan seksual tak hanya terjadi di UGM. Banyak kampus punya cerita sejenis, tapi korban enggan melapor dan sedikit yang membela.
Kontradiksi Yusril Bela HTI dan Jokowi Bikin PDIP Gerah
Current issue
Kamis, 8 Nov 2018

Kontradiksi Yusril Bela HTI dan Jokowi Bikin PDIP Gerah

"Aneh saja melayani dua kubu yang kontradiktif dan berseberangan soal Pancasila dan pilar-pilar kebangsaan dan bahkan sedang berperkara dengan menjadi lawyer keduanya." (Politikus PDIP Eva K. Sundari)
Dibela Polisi & Jaksa, Iklan Jokowi-Ma'ruf Tidak Langgar Kampanye
Current issue
Kamis, 8 Nov 2018

Dibela Polisi & Jaksa, Iklan Jokowi-Ma'ruf Tidak Langgar Kampanye

Bawaslu menganggap iklan TKN Jokowi-Ma'ruf di Media Indonesia sebagai pelanggaran, tapi mereka kalah suara dari kejaksaan dan kepolisian.
Kronologi & Kontroversi Sandiaga Ditolak Ceramah di Masjid Mamuju
Current issue
Kamis, 8 Nov 2018

Kronologi & Kontroversi Sandiaga Ditolak Ceramah di Masjid Mamuju

Pengurus Masjid Raya Mamuju menegaskan, rumah ibadah bukan ladang untuk berkampanye.
Ketua DPP Hanura Sebut Permintaan Maaf Prabowo Tak Tulus
Hard news
Rabu, 7 Nov 2018

Ketua DPP Hanura Sebut Permintaan Maaf Prabowo Tak Tulus

Prabowo meminta maaf ke warga Boyolali soal ucapan "tampang Boyolali," namun permintaan maaf itu dinilai tak tulus.
Peluang Yusril Jadi Menteri Usai Jadi Pengacara Jokowi-Ma'ruf
Current issue
Rabu, 7 Nov 2018

Peluang Yusril Jadi Menteri Usai Jadi Pengacara Jokowi-Ma'ruf

Sejak pemerintahan Soeharto, Gus Dur, Megawati, hingga SBY, Yusril Ihza Mahendra selalu menempati posisi penting. Bagaimana peluangnya usai jadi pengacara Jokowi-Ma'ruf?
Bawaslu Akui Ada Celah Politik Uang di Pemilu 2019
Hard news
Selasa, 6 Nov 2018

Bawaslu Akui Ada Celah Politik Uang di Pemilu 2019

Dalam UU 7/2017, sanksi politik uang bisa dilakukan ke siapa saja tapi hanya dalam masa pemungutan dan penghitungan suara.
Ketua Fraksi PDIP: Cawagub DKI Jangan Seperti Matahari Kembar
Hard news
Selasa, 6 Nov 2018

Ketua Fraksi PDIP: Cawagub DKI Jangan Seperti Matahari Kembar

Ketua Fraksi PDIP, Gembong Warsono memberi peringatan bahwa Cawagub DKI Jakarta yang menjabat harus memposisikan dirinya sebagai wagub, bukan gubernur.
Tim Kampanye Jokowi Sebut Prabowo Hanya Beretorika Soal Stop Impor
Hard news
Selasa, 6 Nov 2018

Tim Kampanye Jokowi Sebut Prabowo Hanya Beretorika Soal Stop Impor

Prabowo telah berjanji akan menghentikan impor pangan dan bahan bakar jika terpilih menjadi presiden.
Ma'ruf Amin Klaim Posisi Yusril di Kabinet Belum Dibahas
Hard news
Selasa, 6 Nov 2018

Ma'ruf Amin Klaim Posisi Yusril di Kabinet Belum Dibahas

Kubu Jokowi-Ma'ruf mengklaim tidak menjanjikan imbalan posisi kepada Yusril Ihza Mahendra.
Anies Tak Ingin Cawagub DKI Bawa Visi-Misi Sendiri Saat Menjabat
Hard news
Selasa, 6 Nov 2018

Anies Tak Ingin Cawagub DKI Bawa Visi-Misi Sendiri Saat Menjabat

"Enggak ikut kampanye itu artinya tidak menyusun visi-misi bareng saya, karena itulah jangan bawa visi misi sendiri," kata Anies.
Djoko Santoso Anggap Ucapan Tampang Boyolali Bentuk Sayang Prabowo
Hard news
Selasa, 6 Nov 2018

Djoko Santoso Anggap Ucapan Tampang Boyolali Bentuk Sayang Prabowo

Djoko pun menganggap isu tampang Boyolali menjadi viral lantaran sengaja dipolitisasi kubu Jokowi-Ma'ruf.
Yusril Jadi Pengacara Jokowi, Eks HTI: Kami Tak Terpengaruh
Hard news
Selasa, 6 Nov 2018

Yusril Jadi Pengacara Jokowi, Eks HTI: Kami Tak Terpengaruh

Mantan juru bicara HTI Ismail Yusanto mengaku tidak akan terpengaruh, meski Yusril Ihza Mahendra menjadi pengacara untuk pasangan Jokowi-Ma'ruf.