Harga tiket pesawat yang kelewat mahal bagi sebagian orang membuat pesawat tidak lagi menjadi moda transportasi favorit ketika mudik. Lantas, moda transportasi apakah yang jadi pilihan masyarakat?
Direktur Utama PT KAI mengatakan angka ini juga tercatat melampaui perkiraan PT KAI bahwa pada lebaran 2019 ini ditargetkan ada 5,6 persen peningkatan dari tahun lalu.
Penurunan jumlah penumpang tercatat pada puncak arus mudik tanggal 1 Juni 2019 atau H-4 dan puncak arus balik terjadi pada tanggal 9 Juni 2019 atau H+3.
KAI sudah mengantisipasi adanya peningkatan ini dengan menjalankan 406 perjalanan kereta api, dengan rincian 356 kereta reguler dan 50 kereta tambahan.
Kenaikan terbesar, lanjut dia, terjadi pada pergerakan keluar melalui gerbang tol Cikampek Utama yang naik 214 persen dibandingkan periode yang sama pada tahun lalu.
Kemenhub klaim harga tiket pesawat di Indonesia lebih murah. Namun angka ini didapat dengan membandingkan harga tiket penerbangan dalam negeri dengan luar negeri untuk kelas yang berbeda.