Indeks Minyak Dunia

Sampai Kapan Keuangan Pertamina
Mild report
Jumat, 14 Des 2018

Sampai Kapan Keuangan Pertamina "Berdarah-darah"?

Kebijakan populis pemerintah yang "mengamankan" harga BBM berdampak pada keuangan Pertamina, di tengah masalah internal yang belum beres.
Menkeu Nilai Aksi Militer AS di Suriah Dapat Pengaruhi Harga BBM
Hard news
Selasa, 17 Apr 2018

Menkeu Nilai Aksi Militer AS di Suriah Dapat Pengaruhi Harga BBM

Aksi militer Amerika Serikat ke Suriah dan timbulnya konflik antar-negara Timur Tengah dinilai akan mempengaruhi harga minyak mentah dunia
Harga Minyak Mentah Dunia Diprediksi Naikkan Inflasi 4,5 Persen
Hard news
Jumat, 26 Jan 2018

Harga Minyak Mentah Dunia Diprediksi Naikkan Inflasi 4,5 Persen

Harga minyak mentah dunia dapat signifikan mempengaruhi tingkat inflasi dalam negeri.
INDEF Minta Pemerintah Waspadai Kenaikan Harga Minyak Mentah Dunia
Hard news
Kamis, 25 Jan 2018

INDEF Minta Pemerintah Waspadai Kenaikan Harga Minyak Mentah Dunia

Peneliti INDEF, Eko Listiyanto menyatakan kenaikan harga minyak mentah tidak otomatis menguntungkan Indonesia.
Pertamina, Petrobras, dan Korupsi yang Menggerogoti BUMN Minyak
Mild report
Jumat, 24 Nov 2017

Pertamina, Petrobras, dan Korupsi yang Menggerogoti BUMN Minyak

Selain menghadapi tantangan turunnya harga minyak, perusahaan minyak nasional juga menghadapi masalah serius bernama korupsi.
Berebut Kaveling di Antartika: Demi Penelitian atau Minyak?
Mild report
Minggu, 17 Sept 2017

Berebut Kaveling di Antartika: Demi Penelitian atau Minyak?

Inggris, Perancis, Norwegia, Australia, Selandia Baru, Cile, dan Argentina mengklaim teritori Antartika. Iran, Turki, India, Pakistan, dan Cina menyusul.
Cara Pemerintah dan Pertamina Menetapkan Harga BBM
Mild report
Rabu, 30 Agt 2017

Cara Pemerintah dan Pertamina Menetapkan Harga BBM

Usai subsidi BBM jenis premium dicabut, harganya disebut akan mengikuti harga pasar. Kenyataannya tak selalu begitu.
Ekonomi Arab Saudi: Banting Setir Sebelum Dihantam Resesi
Mild report
Rabu, 1 Mar 2017

Ekonomi Arab Saudi: Banting Setir Sebelum Dihantam Resesi

Ketergantungan yang begitu besar pada ekspor minyak membuat ekonomi Arab Saudi terpuruk ketika harga minyak anjlok. Kini ia sedang berusaha mengurangi ketergantungan.
Jonan Puji Inovasi Energi dan Konsumsi Minyak UEA
Hard news
Sabtu, 21 Jan 2017

Jonan Puji Inovasi Energi dan Konsumsi Minyak UEA

Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral Ignasius Jonan mencontohkan Uni Emirat Arab yang sudah memulai inovasi energi dan konsumsi minyak mereka yang efisien.
Harga Minyak Dunia Naik, Terdorong Pelemahan Dolar AS
Hard news
Kamis, 12 Jan 2017

Harga Minyak Dunia Naik, Terdorong Pelemahan Dolar AS

Harga minyak dunia berakhir lebih tinggi pada Rabu (Kamis pagi WIB), karena dolar AS terhadap sebagian besar mata uang utama.
Harga Minyak Dunia Melonjak Setelah OPEC Pangkas Produksi
Hard news
Kamis, 1 Des 2016

Harga Minyak Dunia Melonjak Setelah OPEC Pangkas Produksi

Harga minyak dunia melonjak pada Kamis (1/12/2016) pagi, setelah Organisasi Negara-negara Pengekspor Minyak (OPEC) merilis kesepakatan memangkas produksi untuk pertama kalinya dalam delapan tahun terakhir.
Pengurangan Produksi OPEC Picu Kenaikan Harga Minyak
Hard news
Jumat, 28 Okt 2016

Pengurangan Produksi OPEC Picu Kenaikan Harga Minyak

Harga minyak dunia akhirnya mengalami kenaikan setelah OPEC sepakat untuk mengurangi produksi minyaknya.
Irak Tolak Kurangi Produksi, Harga Minyak Dunia Turun
Hard news
Selasa, 25 Okt 2016

Irak Tolak Kurangi Produksi, Harga Minyak Dunia Turun

Irak menolak upaya OPEC untuk membatasi produksi minyak anggotanya karena negara itu masih memerlukan uang untuk memerangi ISIS.
Negara OPEC akan Bertemu di Turki Stabilkan Harga Minyak
Hard news
Jumat, 7 Okt 2016

Negara OPEC akan Bertemu di Turki Stabilkan Harga Minyak

Meski kesepakatan bersejarah untuk memangkas produksi minyak antarnegara OPEC telah tercapai, harga minyak di pasar global masih belum stabil. Pertemuan di Turki pun akan dihelat guna membahas kestabilan pasar minyak dunia.
Setelah 8 Tahun, OPEC Akhirnya Turunkan Produksi Minyak
Hard news
Kamis, 29 Sept 2016

Setelah 8 Tahun, OPEC Akhirnya Turunkan Produksi Minyak

OPEC untuk pertama kalinya sejak 2008 sepakat memangkas produksi minyak menjadi 33 juta barel per hari. Kesepakatan historis ini berdampak pada naiknya harga minyak mentah dunia.
Usaha Arab Saudi Menyedot Riyal dari Umrah dan Haji
Mild report
Rabu, 14 Sept 2016

Usaha Arab Saudi Menyedot Riyal dari Umrah dan Haji

Anjloknya pasaran minyak dua tahun lalu mengakibatkan Arab Saudi tenggelam dalam defisit anggaran sebesar $100 miliar di 2015 dan pendapatan atas minyak turun drastis sebesar 23 persen. Untuk menambah pundi-pundi riyalnya, di masa depan Arab Saudi akan meningkatkan peningkatan sektor non-migas, salah satunya dari penyelenggaraan ibadah haji dan umrah. Bagaimana strateginya?
Venezuela Gandeng Iran untuk Memperkuat OPEC
Hard news
Minggu, 28 Agt 2016

Venezuela Gandeng Iran untuk Memperkuat OPEC

Presiden Venezuela Nicolas Maduro menyatakan negaranya akan menggandeng Iran dalam usaha memperkuat OPEC (Organisasi Negara-negara Pengekspor Minyak Bumi). Sebagaimana dikutip Reuters, Sabtu (27/8/2016) waktu setempat, komitmen yang disepakati pada pertemuan Maduro dengan Menteri Luar Negeri Iran Mohammad Javaz itu akan dicapai dengan cara menstabilkan pasar minyak.
Harga Minyak Dunia Capai $50 Per Barel
Hard news
Jumat, 19 Agt 2016

Harga Minyak Dunia Capai $50 Per Barel

Harga minyak mentah dunia terus naik pada perdagangan Kamis (18/8/2016) atau Jumat pagi WIB hingga mencapai 50 dolar AS. Kenaikan ini akibat pelemahan greenback membuat minyak dalam denominasi dolar AS lebih menarik bagi pemegang mata uang lainnya.
Harga Minyak Dunia Jatuh Pasca Brexit
Ekonomi
Selasa, 28 Jun 2016

Harga Minyak Dunia Jatuh Pasca Brexit

Kekhawatiran tentang keputusan Inggris untuk keluar dari Uni Eropa terus menekan pasar keuangan dan mengakibatkan harga minyak dunia jatuh kembali.
Harga Minyak Menguat Saat Inggris Memilih Tetap
Ekonomi
Jumat, 24 Jun 2016

Harga Minyak Menguat Saat Inggris Memilih Tetap

Harga minyak dunia menguat pada Kamis (Jumat pagi WIB), bergabung dengan suasana optimistis di pasar karena para investor semakin yakin bahwa Inggris akan memilih untuk tetap di Uni Eropa.