Indeks Laju Inflasi

Harga Telur Naik, BI Prediksi Inflasi Desember 2018 Capai 0,3%
Ekonomi
Jumat, 7 Des 2018

Harga Telur Naik, BI Prediksi Inflasi Desember 2018 Capai 0,3%

BI memprediksi inflasi pada Desember 2018 mencapai 0,3 persen. Inflasi itu didorong oleh kenaikan harga telur, bawang merah dan sejumlah komoditas sayuran. 
BI Sebut Inflasi pada November 2018 Terkendali
Ekonomi
Selasa, 4 Des 2018

BI Sebut Inflasi pada November 2018 Terkendali

Inflasi IHK pada November 2018 tercatat 0,27 persen (mtm), tidak banyak berbeda dibandingkan dengan inflasi bulan lalu sebesar 0,28 persen (mtm).
BI Prediksi Laju Inflasi Hingga Akhir 2018 Sebesar 3,2 Persen
Ekonomi
Jumat, 9 Nov 2018

BI Prediksi Laju Inflasi Hingga Akhir 2018 Sebesar 3,2 Persen

Bank Indonesia (BI) merevisi prediksinya mengenai laju inflasi hingga akhir 2018, yakni dari 3,4 persen menjadi 3,2 persen.
BPS Catat Inflasi Oktober 2018 Sebesar 0,28 Persen
Ekonomi
Kamis, 1 Nov 2018

BPS Catat Inflasi Oktober 2018 Sebesar 0,28 Persen

Inflasi terjadi karena adanya kenaikan harga.
BPS Catat DKI Jakarta Alami Inflasi 0,28 Persen pada Oktober 2018
Ekonomi
Kamis, 1 Nov 2018

BPS Catat DKI Jakarta Alami Inflasi 0,28 Persen pada Oktober 2018

BPS mencatat setidaknya ada 66 kota di Indonesia yang mengalami inflasi pada Oktober 2018.
Pertamax Naik, Inflasi Pekan Ketiga Oktober Terdorong Hingga 0,12%
Ekonomi
Jumat, 19 Okt 2018

Pertamax Naik, Inflasi Pekan Ketiga Oktober Terdorong Hingga 0,12%

"Dari survei yang dilakukan BI, kami perkirakan sekitar 0,12 persen secara month to month. Jadi kalau untuk year on year sekitar 3 persen"
Kenaikan Harga Telur dan Daging Ayam Pengaruhi Inflasi Juli 2018
Ekonomi
Rabu, 1 Agt 2018

Kenaikan Harga Telur dan Daging Ayam Pengaruhi Inflasi Juli 2018

“Inflasi pada Juli 2018 ini terkendali, karena masih berada pada range asumsi makro yang ditetapkan pemerintah yakni 3,5 persen plus minus satu,” kata Kepala BPS Suhariyanto.
Jokowi: Kepala Daerah Jangan Hanya Duduk Manis, Tak Paham Inflasi
Ekonomi
Kamis, 26 Juli 2018

Jokowi: Kepala Daerah Jangan Hanya Duduk Manis, Tak Paham Inflasi

“Kalau ingin rakyat menikmati harga yang terkendali, jangan sampai tidak mengerti kalau inflasi sudah tinggi, dan hanya duduk manis di kantor,” kata Jokowi.
BI Nilai Inflasi Rendah Jelang Lebaran Tak Cerminkan Daya Beli Lesu
Ekonomi
Rabu, 6 Jun 2018

BI Nilai Inflasi Rendah Jelang Lebaran Tak Cerminkan Daya Beli Lesu

Menurut BI, inflasi rendah lebih karena stabilisasi antara permintaan dan pasokan logistik yang terjaga.
Kebijakan Impor Disebut Harus Tepat Ukuran untuk Kendalikan Inflasi
Ekonomi
Rabu, 6 Jun 2018

Kebijakan Impor Disebut Harus Tepat Ukuran untuk Kendalikan Inflasi

Impor tidak perlu dilakukan terburu-buru agar tidak mencederai pasokan di dalam negeri.
Pejabat Kemenko Perekonomian: Target Inflasi Rendah Harus Rasional
Ekonomi
Rabu, 6 Jun 2018

Pejabat Kemenko Perekonomian: Target Inflasi Rendah Harus Rasional

Target inflasi yang kelewat rendah bisa gagal dipenuhi jika infrastruktur pendukung belum tersedia.
Analisis BI Soal Sebab Inflasi Jelang Lebaran 2018 Relatif Rendah
Ekonomi
Selasa, 5 Jun 2018

Analisis BI Soal Sebab Inflasi Jelang Lebaran 2018 Relatif Rendah

Bank Indonesia menilai inflasi nasional pada Mei 2018 atau menjelang lebaran bisa relatif terjaga karena harga sejumlah komoditas pangan stabil dan sebagian lainnya menurun.
Jelang Lebaran, Sri Mulyani Sambut Baik Inflasi Mei Hanya 0,21%
Ekonomi
Selasa, 5 Jun 2018

Jelang Lebaran, Sri Mulyani Sambut Baik Inflasi Mei Hanya 0,21%

"Inflasi kita sambut gembira memasuki bulan Ramadan, mendekati Lebaran hanya 0,21 persen," ujar Menkeu Sri Mulyani.
Sri Mulyani: Pertumbuhan Ekonomi 2019 di Kisaran 5,4-5,8 Persen
Ekonomi
Kamis, 31 Mei 2018

Sri Mulyani: Pertumbuhan Ekonomi 2019 di Kisaran 5,4-5,8 Persen

Dalam tiga tahun terakhir, tingkat inflasi terjaga di kisaran 3,5 persen.
Menko Perekonomian Darmin Klaim Inflasi April 2018 Masih Aman
Ekonomi
Rabu, 2 Mei 2018

Menko Perekonomian Darmin Klaim Inflasi April 2018 Masih Aman

Darmin Nasution menyatakan, capaian inflasi nasional bulan April 2018 masih relatif aman dan mengaku tidak khawatir dengan laju inflasi menjelang Hari Raya Idul Fitri.
BPS Sebut Kenaikan Pertalite dan Pertamax Picu Inflasi Maret
Ekonomi
Senin, 2 Apr 2018

BPS Sebut Kenaikan Pertalite dan Pertamax Picu Inflasi Maret

Kenaikan inflasi bahan bakar akibat penyesuaian harga bensin tersebut di Maret 2018 adalah sebesar 0,04 persen.
Kenaikan Pertalite Dapat Pengaruhi Inflasi Maret Hingga 0,20 Persen
Ekonomi
Senin, 26 Mar 2018

Kenaikan Pertalite Dapat Pengaruhi Inflasi Maret Hingga 0,20 Persen

INDEF menjelaskan, kenaikan inflasi ini dipengaruhi karena porsi penggunaan Pertalite semakin berkembang.
Harga BBM Naik, Target Inflasi Tetap dapat Terjaga
Ekonomi
Selasa, 27 Feb 2018

Harga BBM Naik, Target Inflasi Tetap dapat Terjaga

Kami melihat sepanjang tahun 2018 inflasi masih akan ada di 3,5 plus minus satu persen," ujar Gubernur BI Agus Martowardojo.
Mandiri Sekuritas Prediksi Pertumbuhan Ekonomi 2018 Capai 5,3%
Ekonomi
Senin, 5 Feb 2018

Mandiri Sekuritas Prediksi Pertumbuhan Ekonomi 2018 Capai 5,3%

Proyeksi pertumbuhan ekonomi sebesar 5,3 persen tak terlepas dari dihelatnya Pilkada dan persiapan pemilu presiden pada 2019.
Beras Jadi Pemicu Inflasi di Januari 2018
Ekonomi
Kamis, 1 Feb 2018

Beras Jadi Pemicu Inflasi di Januari 2018

Harga beras medium di tingkat penggilingan pada bulan lalu tercatat seharga Rp10.177,00 per kilogram, atau naik 6,83 persen.