KPK belum memberikan banyak komentar sebelum ada laporan yang lebih jelas soal keterlibatan Ketua PAN Jateng Wahyu Kristianto dalam kasus Taufik Kurniawan.
JPU menuntut hak politik Wakil Ketua DPR sekaligus terdakwa kasus dugaan fee pengurusan DAK Kabupaten Kebumen dan Purbalingga Taufik Kurniawan dicabut hak politiknya 5 tahun.
Ketua PAN Jateng, Wahyu Kristianto disebut menerima uang Rp600 juta dari Bupati Purbalingga nonaktif, Tasdi terkait suap DAK yang menjerat Wakil Ketua DPR RI nonaktif, Taufik Kurniawan.
Taufik Kurniawan didakwa telah menerima suap senilai total Rp4,8 miliar dari dua bupati di Jawa Tengah untuk pengurusan pencairan DAK dari APBN 2016 dan 2017.
KPK segera melimpahkan berkas korupsi kasus dugaan dana alokasi khusus Kebumen dengan tersangka Wakil Ketua DPR non-aktif Taufik Kurniawan ke tahap penuntutan.
KPK mengagendakan pemeriksaan saksi Kepala Bagian Unit Layanan Pengadaan (ULP) Kabupaten Purbalingga Yani Sutrisno Udinugroho untuk tersangka Taufik Kurniawan.
KPK memanggil Sekjen DPR RI Indra Iskandar dalam penyidikan kasus suap perolehan anggaran DAK fisik pada perubahan APBN TA 2016 untuk alokasi APBD-P Kabupaten Kebumen TA 2016.
Dua anggota DPR RI dari Fraksi PKB dari Demokrat diperiksa KPK untuk tersangka Taufik kurniawan dalam perkara korupsi pengalokasian DAK Fisik pada APBN-P tahun 2016 Kabupaten Kebumen.
Penyidik KPK memeriksa tenaga ahli Wakil Ketua DPR non-aktif Taufik Kurniawan terkait kasus dugaan suap pengalokasian DAK Kabupaten Kebumen yang bersumber dari APBN-P 2016.