Pada jamuan makan siang itu, Jokowi mengatakan akan pulang ke Solo pada Minggu sore setelah acara pembacaan sumpah presiden dan wakil presiden terpilih.
Kemarahan Presiden Joko Widodo (Jokowi) kepada jajaran kabinet yang dinilai belum bekerja maksimal dalam situasi krisis akibat pandemi COVID-19, bisa dimaklumi.
Susi Pudjiastuti baru saja dinobatkan sebagai tokoh paling dikagumi publik. Di sisi lain, keputusan Jokowi tak memasukkan Susi dalam kabinetnya masih terus dipertanyakan.
Kemenkeu RI memiliki tugas berdasarkan Peraturan Presiden Nomor 28 Tahun 2015 tentang Kementerian Keuangan dan Peraturan Menteri Keuangan Nomor 234/PMK.01/2015 tentang Organisasi dan Tata Kerja Kementerian Keuangan.
Presiden Joko Widodo berencana memberikan hak veto kepada para menteri koordinator sebagai cara untuk mengawal dan memastikan kebijakan pembantu presiden sesuai dengan visi dan misi pemerintah.