Staf Khusus Menag Gugus Joko Waskito mengaku berkomunikasi dengan Ketua DPW PPP Jawa Timur Musyaffa Noer dan Sekretaris DPW PPP Jawa Didik soal Kakanwil Kemenag Jatim Haris Hasanuddin.
Terdakwa Muafaq Wirahadi beri uang Rp50 juta pada Gugus Joko Waskit, Stafsus Menag sebagai ucapan terima kasih atas promosi jabatan Kepala Kemenag Kabupaten Gresik.
Jaksa KPK memergoki staf khusus Menag Gugus dan Kakanwil Jatim non-aktif Haris Hasanuddi berkomunikasi melalui WhatsApp pada 2 Oktober 2018 Gugus meminta Haris untuk "silent".
Salah satu waktu telepon itu adalah pada 30 Januari 2019. Ketika jaksa KPK kemudian memutarkan rekaman percakapan di telepon antara Lukman dan Gugus, hasilnya berbeda.
Lukman menjelaskan, Syaikh Saad memberikan uang itu karena sangat puas dengan penyelenggaraan Musabaqah Tilawatil Quran Internasional di Indonesia. Uang itu diberikan pada akhir tahun 2018 di ruang kerjanya.
Jaksa memperdengarkan rekaman percakapan Menteri Agama Lukman Hakim dengan stafnya. Dalam percakapan itu, Lukman meminta stafnya menanyakan rekomendasi Romi.
Jaksa KPK kembali memanggil Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa untuk bersaksi di sidang jual beli jabatan di Kementerian Agama hari ini di Pengadilan Tipikor Jakarta.
KPK memanggil Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa sebagai saksi kasus jual beli jabatan di Kementerian Agama pada Rabu (19/6/2019) di Pengadilan Tipikor Jakarta.