Indonesia punya 3 keunggulan bagi investor asing yakni indeks kemudahan berbisnis atau ease of doing bussines (EoDB), dan ekspansi pembangunan infrastruktur dalam 4 tahun terakhir.
Menko Kemaritiman Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan, Qatar akan berinvestasi di beberapa wilayah Indonesia selain Mandalika, NTB, yakni di Labuan Bajo, Nusa Tenggara Timur dan Danau Toba, Sumatera Utara.
BKPM mencatat 15-20 persen dari total investasi asing langsung (FDI) yang masuk ke Indonesia menyasar sektor e-Commerce. Nilainya sekitar 2 sampai 2,5 miliar dolar AS per tahun.