Indeks Infrastruktur

Pembangunan Kereta Cepat Jakarta-Bandung
Selasa, 18 Juli 2017

Pembangunan Kereta Cepat Jakarta-Bandung

Pemerintah saat ini tengah fokus untuk pembangunan kereta cepat Jakarta-Bandung yang dibangun konsorsium BUMN Indonesia dengan konsorsium perusahaan China.
Pemprov Jatim Targetkan Tol Pandaan-Malang Selesai pada 2018
Ekonomi
Sabtu, 8 Juli 2017

Pemprov Jatim Targetkan Tol Pandaan-Malang Selesai pada 2018

Tol Pandaan- Malang sepanjang 38,48 kolometer ditargetkan selesai pada 2018.
Menteri PUPR: UU Jasa Konstruksi Antisipasi Proyek Mangkrak
Ekonomi
Kamis, 8 Jun 2017

Menteri PUPR: UU Jasa Konstruksi Antisipasi Proyek Mangkrak

Basuki mengungkapkan UU Jasa Konstruksi merupakan perintah langsung dari Presiden Joko Widodo.
Menko Luhut: Tol Laut Bisa Tekan Disparitas Harga 25 Persen
Ekonomi
Kamis, 4 Mei 2017

Menko Luhut: Tol Laut Bisa Tekan Disparitas Harga 25 Persen

Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman Luhut Binsar Pandjaitan menyebut program tol laut telah berhasil menekan disparitas harga di Indonesia bagian timur sekitar 20 hingga 25 persen.
Lingkaran Setan Jaringan Tol Lingkar
Ekonomi
Kamis, 20 Apr 2017

Lingkaran Setan Jaringan Tol Lingkar

Konsep tol lingkar atau ring road diterapkan untuk mengurangi kemacetan. Sayangnya, tol ini malah berbalik menjadi sumber kemacetan, seperti yang terjadi pada tol JORR.
Pemerintah Janjikan Segera Garap Kereta Trans Sumatera
Ekonomi
Rabu, 5 Apr 2017

Pemerintah Janjikan Segera Garap Kereta Trans Sumatera

Pemerintah mengklaim pembebasan tanah untuk jalur kereta trans Sumatera dan kereta layang sudah selesai. Tinggal menggarapnya saja.
Asia Pasifik Butuh Investasi Infrastruktur $26 Triliun
Ekonomi
Selasa, 21 Mar 2017

Asia Pasifik Butuh Investasi Infrastruktur $26 Triliun

ADB mengeluarkan kajian yang menyimpulkan negara-negara di kawasan Asia Pasifik memerlukan investasi infrastruktur senilai rata-rata $1,7 triliun per-tahun. 
Bank Infrastruktur Jadi Opsi untuk Biayai Pembangunan
Ekonomi
Selasa, 21 Mar 2017

Bank Infrastruktur Jadi Opsi untuk Biayai Pembangunan

Pemerintah masih mempertimbangkan Bank Infrastruktur menjadi opsi untuk membiayai pembangunan. Ide ini muncul di zaman Menkeu Bambang Brodjonegoro tapi
Wakil Ketua MPR Puji Jokowi Konsisten pada Infrastruktur
Ekonomi
Sabtu, 18 Feb 2017

Wakil Ketua MPR Puji Jokowi Konsisten pada Infrastruktur

Wakil Ketua MPR RI Oesman Sapta mengapresiasi kinerja pemerintah di bawah Presiden Joko Widodo yang dinilai konsisten dalam menggalakkan pembangunan infrastruktur yang bermanfaat bagi masyarakat di berbagai daerah.
Jasa Marga Usulkan 10 Ruas Tol Baru Senilai Rp120 Triliun
Ekonomi
Selasa, 31 Jan 2017

Jasa Marga Usulkan 10 Ruas Tol Baru Senilai Rp120 Triliun

PT Jasa Marga Tbk mengajukan usulan ke pemerintah untuk memprakarsai pembangunan 10 ruas tol baru senilai Rp120 triliun.
Bank Dunia Nilai Kredibilitas Fiskal Indonesia Membaik
Ekonomi
Selasa, 17 Jan 2017

Bank Dunia Nilai Kredibilitas Fiskal Indonesia Membaik

Bank Dunia menilai kredibilitas kebijakan fiskal Indonesia telah membaik seiring dengan perbaikan mutu APBN 2017
Cengkeraman Cina di Proyek Infrastruktur Sri Lanka
Ekonomi
Senin, 16 Jan 2017

Cengkeraman Cina di Proyek Infrastruktur Sri Lanka

Mattala Rajapaksa baru setahun beroperasi, ia sudah dijuluki sebagai bandara internasional paling sunyi di dunia. Bandara yang dibangun dengan gelontoran uang dari Cina ini terus merugi. Cengkeraman Cina pun tak terhindari.
Jalan Rusak Akibat Curah Hujan
Kamis, 12 Jan 2017

Jalan Rusak Akibat Curah Hujan

Jalan rusak di Mesuji Raya, OKI, Sumatera Selatan
Shinzo Abe Akan Bawa 29 CEO Jepang Kunjungi Indonesia
Hard news
Rabu, 11 Jan 2017

Shinzo Abe Akan Bawa 29 CEO Jepang Kunjungi Indonesia

Perdana Menteri Jepang, Shinzo Abe akan berkunjung ke Indonesia bersama delegasi bisnis yang diikuti oleh puluhan CEO perusahaan asal negaranya
Jokowi Ingin Fokus Kurangi Kemiskinan
Ekonomi
Rabu, 4 Jan 2017

Jokowi Ingin Fokus Kurangi Kemiskinan

Presiden Jokowi menyatakan pemerintah akan berfokus menekan angka kesenjangan di tahun 2017. Fokus kebijakan di tengah masih tingginya angka kemiskinan itu sejalan dengan opini bank dunia.
Pembangunan Stasiun Sudirman Baru
Rabu, 28 Des 2016

Pembangunan Stasiun Sudirman Baru

Pembangunan Stasiun Sudirman Baru di Jakarta.
Hasil Kongres Maritim Indonesia I Jadi Rujukan Pemerintah
Sosial budaya
Kamis, 1 Des 2016

Hasil Kongres Maritim Indonesia I Jadi Rujukan Pemerintah

Pemerintah mengharapkan masukan dari berbagai pihak yang terlibat dalam Kongres Maritim Indonesia I untuk mewujudkan cita-cita Indonesia sebagai poros maritim dunia.
Agus Yudhoyono Ingin Jadikan Jakarta Berbasis Pengairan
Politik
Rabu, 30 Nov 2016

Agus Yudhoyono Ingin Jadikan Jakarta Berbasis Pengairan

Agus Yudhoyono mengaku sudah punya program ramah lingkungan yang salah satu tujuannya untuk mendorong ekowisata Jakarta, yaitu revitalisasi dan penghijauan.
Daerah Perbatasan Perlu Kebijakan Khusus
Ekonomi
Minggu, 27 Nov 2016

Daerah Perbatasan Perlu Kebijakan Khusus

Wakil Gubernur Kalimantan Utara (Kaltara) Udin Hingio mengemukakan, percepatan pembangunan di wilayah perbatasan ini dilakukan sesuai dengan tekad pemerintah yang ingin memacu pembangunan dari wilayah pinggiran. Ia mengatakan, meski Kaltara memiliki potensi luar biasa, namun kondisinya masih sangat memprihatinkan.
Kementerian PUPR: Kami Awasi Tol Trans Jawa Secara Intensif
Ekonomi
Sabtu, 19 Nov 2016

Kementerian PUPR: Kami Awasi Tol Trans Jawa Secara Intensif

Kementerian Pekerjaan Umum akan mengawasi pengerjaan proyek Tol Trans Jawa agar selesai sesuai target.