Indeks Industri Telekomunikasi

Telkom Unjuk Keandalan Infrastruktur Selama HUT Ke-79 RI di IKN
Bisnis
Senin, 19 Agt

Telkom Unjuk Keandalan Infrastruktur Selama HUT Ke-79 RI di IKN

Telkom sukses mendukung gelaran upacara HUT ke-79 RI dengan infrastruktur dan layanan telekomunikasi yang berkualitas.
Telkom dan Palo Alto Networks Kolaborasi Perkuat Keamanan Siber
Bisnis
Kamis, 15 Agt

Telkom dan Palo Alto Networks Kolaborasi Perkuat Keamanan Siber

Kemitraan Telkom dengan Palo Alto Networks bertujuan untuk meningkatkan kemampuan dan keterampilan, serta mengembangkan solusi keamanan siber.
Starlink Sudah Bayar Miliaran Rupiah untuk Izin Stasiun Radio
Bisnis
Jumat, 17 Mei

Starlink Sudah Bayar Miliaran Rupiah untuk Izin Stasiun Radio

Ismail mengatakan, bayaran tersebut dikenakan sesuai aturan PP 44 tahun 2023 tentang tarif.
Kominfo: Rencana Merger XL dan Smartfren Masih Bisa Berubah
Bisnis
Jumat, 17 Mei

Kominfo: Rencana Merger XL dan Smartfren Masih Bisa Berubah

Kominfo sebut Smartfren dan XL Axiata baru membuat MoU non-binding yang tidak serta-merta sepakat langsung merger.
XL Axiata dan Smartfren Siap Merger, Usung Nama Baru MergeCo
Bisnis
Jumat, 17 Mei

XL Axiata dan Smartfren Siap Merger, Usung Nama Baru MergeCo

Axiata Group mengumumkan penggabungan usaha atau merger bersama Sinar Mas.
Kominfo Pastikan Starlink Sudah Kantongi Izin Usaha di Indonesia
Bisnis
Senin, 13 Mei

Kominfo Pastikan Starlink Sudah Kantongi Izin Usaha di Indonesia

Starlink Service Indonesia sudah mengantongi izin berusaha penyelenggaraan telekomunikasi melalui OSS.
Kominfo Jamin Starlink Tak akan Menggerus Bisnis Internet Lokal
Teknologi
Jumat, 3 Mei

Kominfo Jamin Starlink Tak akan Menggerus Bisnis Internet Lokal

Usman Kansong, mengatakan pemerintah sudah memikirkan dengan matang ihwal kehadiran Starlink di Indonesia.
Menkominfo: Starlink Sudah Penuhi Kriteria Uji Layak Operasi
Bisnis
Selasa, 30 Apr

Menkominfo: Starlink Sudah Penuhi Kriteria Uji Layak Operasi

Budi Arie sebut Starlink akan melakukan uji coba layanan di Ibu Kota Nusantara pada pertengahan Mei ini.
Peta Persaingan Industri Telekomunikasi bila Starlink Beroperasi
Teknologi
Selasa, 30 Apr

Peta Persaingan Industri Telekomunikasi bila Starlink Beroperasi

Heru sebut persaingan pasar internet broadband akan ramai dan Starlink berpotensi menggerus pasar seluler dan ISP di Tanah Air.
Kominfo Kaji Insentif untuk Operator Telekomunikasi
Bisnis
Jumat, 12 Jan

Kominfo Kaji Insentif untuk Operator Telekomunikasi

Kominfo berencana memberikan insentif untuk perusahaan telekomunikasi dalam lelang pita frekuensi 700 MHz dan 26GHz.
Pendapatan Indosat Melonjak Semester I 2021, Raih Rp14,98 T
News
Kamis, 29 Juli 2021

Pendapatan Indosat Melonjak Semester I 2021, Raih Rp14,98 T

Pertumbuhan pendapat Indosat mencapai 11,4 persen dibanding periode sama tahun lalu. Total pendapatan semester I 2021 mencapai Rp14,98 triliun. 
Rugi & PHK Pekerja, Indosat Masih Layak Dipelihara Negara?
Ekonomi
Rabu, 19 Feb 2020

Rugi & PHK Pekerja, Indosat Masih Layak Dipelihara Negara?

Indosat masih mengalami kerugian dan melakukan PHK Karyawan. Urgensi kepemilikan saham pemerintah di perusahaan tersebut dipertanyakan.
Langkah Berat Bakrie Telecom dan Smartfren Mencuri Pasar
Bisnis
Selasa, 23 Jan 2018

Langkah Berat Bakrie Telecom dan Smartfren Mencuri Pasar

Gurihnya bisnis telekomunikasi tak semuanya dinikmati para operator. Bakrie Telecom dan Smartfren Telecom termasuk yang tenggelam di bisnis ini.
Walter L. Shaw, Si Jenius yang Malang
Teknologi
Sabtu, 16 Des 2017

Walter L. Shaw, Si Jenius yang Malang

Meski jadi penemu dalam dunia teknologi informasi, Walter L. Shaw hidup melarat dan pernah dipenjara.
Semua Kabupaten akan Nikmati Internet Cepat pada 2019
Hard news
Selasa, 17 Jan 2017

Semua Kabupaten akan Nikmati Internet Cepat pada 2019

Pemerintah menargetkan semua kabupaten di Indonesia akan menikmati akses internet cepat pada 2019.
Perusahaan yang Untung di Tengah Gaduh Politik
Bisnis
Selasa, 20 Des 2016

Perusahaan yang Untung di Tengah Gaduh Politik

Kinerja perusahaan sektor telekomunikasi dinilai menjanjikan seiring berkat momentum pilkada serentak dan musim liburan akhir tahun. Akankah hiruk-pikuk pilkada dan liburan akhir tahun dapat dimaksimalkan?
Dilema Kemkominfo Menghadapi Setoran PNBP Tinggi
Bisnis
Jumat, 9 Sept 2016

Dilema Kemkominfo Menghadapi Setoran PNBP Tinggi

Kementerian Komunikasi dan Informatika menghadapi dilema. Di satu sisi, target penerimaan negara bukan pajaknya dipatok tinggi. Di sisi lain, ia terus diminta menurunkan pungutan oleh para pelaku industri.
2 Anak Adopsi Temasek
Bisnis
Senin, 27 Jun 2016

2 Anak Adopsi Temasek

Telkomsel dan Indosat dulunya sama-sama BUMN. Keduanya kemudian dibeli oleh anak perusahaan BUMN investasi Singapura, Temasek. Indosat kemudian dijual lagi ke Qatar Telecom atau Ooredoo Asia, setelah diusik soal kepemilikan silang. Kini, dua perusahaan yang lahir dari satu ibu itu bertarung dan saling menjatuhkan.
Indosat-Telkomsel Tarung di Luar Jawa
Bisnis
Senin, 27 Jun 2016

Indosat-Telkomsel Tarung di Luar Jawa

Di depan BRTI, Indosat membela kampanyenya yang dituding menjatuhkan lawan. Indosat juga buka-bukaan tentang kecurangan Telkomsel di luar Jawa. Bagaimana tanggapan Telkomsel?
Data Menyalip Telepon dan SMS
Bisnis
Jumat, 24 Jun 2016

Data Menyalip Telepon dan SMS

Ketika pendapatan dari telepon dan short message service (SMS) stagnan, pendapatan dari data terus melaju kencang. Ia kini mampu menyalip dua sumber pendapatan utama perusahaan penyedia jasa telekomunikasi.