Indeks Gangguan Ginjal Akut Misterius Pada Anak

Dicky Budiman: Kasus Gangguan Ginjal Akut Penuhi Kriteria KLB
Kesehatan
Senin, 7 Nov 2022

Dicky Budiman: Kasus Gangguan Ginjal Akut Penuhi Kriteria KLB

Peneliti Keamanan dan Ketahanan Kesehatan Global, Dicky Budiman beralasan gangguan ginjal akut menyebabkan kematian pada anak secara tiba-tiba.
Tiga Pasien Gangguan Ginjal Akut di Lampung Meninggal
Kesehatan
Senin, 31 Okt 2022

Tiga Pasien Gangguan Ginjal Akut di Lampung Meninggal

Tiga pasien gangguan ginjal akut yang meninggal, terdiri atas satu anak berusia 11 bulan, satu anak berusia delapan bulan, dan satu anak berusia 13 bulan.
Tim Labfor Polri Periksa Sampel Pasien Gangguan Ginjal Akut
Kesehatan
Senin, 31 Okt 2022

Tim Labfor Polri Periksa Sampel Pasien Gangguan Ginjal Akut

Tim Labfor Polri mengambil sampel pasien berupa obat yang diminum, sampel darah dan sampel urine, serta rekam medis dokter yang merawat pasien.
Dinkes DKI Jakarta Selidiki Kasus Balita Meninggal di Jakpus
Kesehatan
Jumat, 28 Okt 2022

Dinkes DKI Jakarta Selidiki Kasus Balita Meninggal di Jakpus

Diduga balita tersebut meninggal akibat gangguan ginjal akut usai diberi obat sirop paracetamol.
Partai Buruh akan Demo Kemenkes soal Gangguan Ginjal Akut Besok
Sosial budaya
Kamis, 27 Okt 2022

Partai Buruh akan Demo Kemenkes soal Gangguan Ginjal Akut Besok

Partai Buruh mendesak Menkes Budi Gunadi Sadikin dan Kepala BPOM Penny Kusumastuti Lukito untuk mengundurkan diri.
KSP: Kasus Gangguan Ginjal Akut Anak Belum Terdata dengan Baik
Kesehatan
Rabu, 26 Okt 2022

KSP: Kasus Gangguan Ginjal Akut Anak Belum Terdata dengan Baik

Tenaga Ahli Utama Kantor Staf Presiden (KSP) Brian Sri Prihastuti mengatakan pemerintah akan memperkuat surveilans kasus gangguan ginjal akut pada anak.
Pakar UGM: Fomepizole Bukan Obat Khusus Gangguan Ginjal Akut
Kesehatan
Rabu, 26 Okt 2022

Pakar UGM: Fomepizole Bukan Obat Khusus Gangguan Ginjal Akut

Pakar Farmasi UGM Zullies Ikawati mengatakan Fomepizole merupakan obat antidotum atau penawar racun Etilen Glikol (EG).
Kasus Ginjal Akut di Kepri: 6 Anak Meninggal, 1 Dirawat Intensif
Kesehatan
Rabu, 26 Okt 2022

Kasus Ginjal Akut di Kepri: 6 Anak Meninggal, 1 Dirawat Intensif

Dinkes Kepulauan Riau merinci tujuh kasus gangguan ginjal akut pada anak itu tersebar di tiga kabupaten/kota, yaitu Karimun, Batam dan Tanjungpinang.
Dinkes Tangerang: 6 Anak Alami Gangguan Ginjal sejak Agustus
Kesehatan
Selasa, 25 Okt 2022

Dinkes Tangerang: 6 Anak Alami Gangguan Ginjal sejak Agustus

Belum dipastikan keenam pasien anak penderita gangguan ginjal akut ini disebabkan oleh cemaran etilen glikol pada obat sirop atau bukan.
Gangguan Ginjal Akut Naik Jadi 255 Kasus, 143 Anak Meninggal
Kesehatan
Selasa, 25 Okt 2022

Gangguan Ginjal Akut Naik Jadi 255 Kasus, 143 Anak Meninggal

Kemenkes mencatat angka kematian (case fatality rate/CFR) akibat gangguan ginjal akut pada anak mencapai 56 persen.
Kemenkes Umumkan 156 Obat Sirop Boleh Diresepkan oleh Fasyankes
Kesehatan
Selasa, 25 Okt 2022

Kemenkes Umumkan 156 Obat Sirop Boleh Diresepkan oleh Fasyankes

Nakes di fasilitas pelayanan kesehatan (fasyankes) boleh meresepkan 156 obat sirop yang telah dinyatakan aman oleh BPOM.
Apa yang Harus Dilakukan Jika Anak Alami Gejala Gangguan Ginjal?
Kesehatan
Selasa, 25 Okt 2022

Apa yang Harus Dilakukan Jika Anak Alami Gejala Gangguan Ginjal?

Apa yang harus dilakukan oleh orang tua saat anak mengalami gejala gangguan ginjal akut?
YLBHI Desak Penyelidikan pada Produsen Obat Penyebab Ginjal Akut
Kesehatan
Selasa, 25 Okt 2022

YLBHI Desak Penyelidikan pada Produsen Obat Penyebab Ginjal Akut

YLBHI mendesak pemerintah menyelidiki seluruh perusahaan produsen dan penyedia obat sirop yang mengandung Etilen glikol (EG) dan Dietilen Glikol (DEG).
Jokowi Gratiskan Pengobatan Pasien Gagal Ginjal Akut pada Anak
Kesehatan
Selasa, 25 Okt 2022

Jokowi Gratiskan Pengobatan Pasien Gagal Ginjal Akut pada Anak

Jokowi memerintahkan jajarannya untuk menyiapkan pelayanan kesehatan dan pengadaan obat-obatan untuk mengatasi penyakit gagal ginjal akut pada anak.
Jokowi: Ginjal Akut Anak Masalah Besar, Utamakan Keselamatan
Kesehatan
Selasa, 25 Okt 2022

Jokowi: Ginjal Akut Anak Masalah Besar, Utamakan Keselamatan

Jokowi meminta kementerian dan lembaga terkait untuk mengutamakan keselamatan masyarakat dalam menangani penyakit gagal ginjal akut pada anak.
IDAI Catat Tiga Anak di NTT Meninggal akibat Gagal Ginjal Akut
Kesehatan
Senin, 24 Okt 2022

IDAI Catat Tiga Anak di NTT Meninggal akibat Gagal Ginjal Akut

IDAI melaporkan jumlah pasien gagal ginjal akut yang meninggal di Nusa Tenggara Timur (NTT) bertambah menjadi tiga anak.
Epidemiolog Desak Pemerintah Tetapkan KLB Gagal Ginjal Akut Anak
Kesehatan
Senin, 24 Okt 2022

Epidemiolog Desak Pemerintah Tetapkan KLB Gagal Ginjal Akut Anak

Desakan ini muncul di tengah kenaikan jumlah kasus dan kematian akibat gagal ginjal akut pada anak di Indonesia.
Kasus Gagal Ginjal Akut di Jatim: 16 Anak Meninggal dan 8 Sembuh
Kesehatan
Senin, 24 Okt 2022

Kasus Gagal Ginjal Akut di Jatim: 16 Anak Meninggal dan 8 Sembuh

Gagal ginjal akut pada anak di wilayah Jawa Timur bertambah dari 22 menjadi 30 kasus per 22 Oktober 2022.
Obat Gangguan Ginjal Akut Segera Tiba di Indonesia Hari Ini
Kesehatan
Minggu, 23 Okt 2022

Obat Gangguan Ginjal Akut Segera Tiba di Indonesia Hari Ini

Indonesia mendapatkan Fomepizole injeksi dari Australia & Singapura yang dipercaya bisa membantu penyembuhan pasien didiagnosis gangguan ginjal akut.
Puan Desak Pemerintah Segera Tetapkan KLB Gagal Ginjal Akut
Kesehatan
Jumat, 21 Okt 2022

Puan Desak Pemerintah Segera Tetapkan KLB Gagal Ginjal Akut

Menurut Puan, angka kematian yang cukup tinggi itu perlu menjadi pertimbangan bagi pemerintah untuk menetapkan KLB.