Indeks Gadget

Daftar Arti Kode Tahan Air ATM, WR, BAR di Jam Tangan dan Gadget
Teknologi
Senin, 26 Agt 2019

Daftar Arti Kode Tahan Air ATM, WR, BAR di Jam Tangan dan Gadget

Ketahanan air pada jam tangan dan smartwatch ditentukan pada kode ATM atau BAR.
Microsoft Gandeng Sony Kembangkan Platform Hiburan Berbasis Cloud
Teknologi
Sabtu, 18 Mei 2019

Microsoft Gandeng Sony Kembangkan Platform Hiburan Berbasis Cloud

Microsoft dan Sony bersepakat untuk membuat inovasi dalam pengembangan layanan game dan streaming konten, xCloud dan Playstation Now.
LIPI Nilai Anak Kecanduan Gawai Karena Orangtua Kurang Perhatian
Sosial budaya
Rabu, 15 Mei 2019

LIPI Nilai Anak Kecanduan Gawai Karena Orangtua Kurang Perhatian

Minimnya perhatian orang tua seperti kurangnya memberikan dukungan dan jarang berinteraksi bersama anak-anaknya menjadi salah satu penyebab anak kecanduan gawai.
Google Bayar Rp568 Miliar untuk Teknologi Smartwatch Fossil
Teknologi
Jumat, 18 Jan 2019

Google Bayar Rp568 Miliar untuk Teknologi Smartwatch Fossil

Sebagai bagian dari akuisisi ini, sebagian tim R&D Fossil bergabung ke Google.
Deretan Aksesori Hp Unik yang Dipamerkan di CES 2019
Teknologi
Rabu, 9 Jan 2019

Deretan Aksesori Hp Unik yang Dipamerkan di CES 2019

CES 2019 juga sebagai panggung untuk memperkenalkan aksesori hp canggih, apa saja yang unik?
Bolehkah Orang Tua Memanfaatkan Gawai saat Bermain dengan Anak?
Pendidikan
Rabu, 12 Des 2018

Bolehkah Orang Tua Memanfaatkan Gawai saat Bermain dengan Anak?

"Tinggal porsinya dibagi, tidak boleh terlalu banyak, mainan lain dilupakan."
Panduan Memilih Laptop Gaming yang Tepat
Teknologi
Sabtu, 28 Juli 2018

Panduan Memilih Laptop Gaming yang Tepat

Kartu grafis, prosesor, dan RAM adalah komponen laptop yang perlu dipilih dengan tepat untuk bermain gim-gim canggih.
Pembuluh Darah Matanya Pecah karena Main Ponsel?
Kesehatan
Senin, 9 Juli 2018

Pembuluh Darah Matanya Pecah karena Main Ponsel?

Beredar kabar seorang pasien RSAL dr. Mintohardjo bermain ponsel hingga pembuluh matanya pecah. Kami menghubungi kepala rumah sakit tersebut.
iPhone Generasi Pertama - Mozaik Tirto
Teknologi
Kamis, 28 Jun 2018

iPhone Generasi Pertama - Mozaik Tirto

Ponsel juara.
Perangkat istimewa
tiada dua.
KemenPPPA: Usia Ideal Anak Akses Gadget Adalah 13 Tahun
Teknologi
Jumat, 18 Mei 2018

KemenPPPA: Usia Ideal Anak Akses Gadget Adalah 13 Tahun

Memasuki era digitalisasi dan kurikulum 2013 yang berbasis penerapan teknologi, anak juga berhak mengakses gadget.
Ngobrol dan Gawai, Pangkal Kelalaian Orangtua saat Menjaga Anak
Gaya hidup
Kamis, 3 Mei 2018

Ngobrol dan Gawai, Pangkal Kelalaian Orangtua saat Menjaga Anak

Tiga dari lima kegiatan anak yang berisiko terjadi saat pengasuhnya lalai mengawasi.
Bijak Mengenalkan Gawai Pada Anak-anak
Teknologi
Selasa, 26 Des 2017

Bijak Mengenalkan Gawai Pada Anak-anak

Di era serba digital, gawai seperti smartphone makin dekat dengan kehidupan anak-anak. Bagaimana seharusnya menyikapinya?
Xiaomi Akan Perkenalkan Mi 7 di Kuartal Pertama 2018
Teknologi
Kamis, 7 Des 2017

Xiaomi Akan Perkenalkan Mi 7 di Kuartal Pertama 2018

Smartphone terbaru dari Xiaomi, Mi 7 disebut-sebut akan dibekali dengan prosesor Snapdragon 845 dari Qualcomm dengan layar AMOLED HD 6 inci full-HD.
Urusan-Urusan yang Buyar karena Ponsel
Gaya hidup
Minggu, 15 Okt 2017

Urusan-Urusan yang Buyar karena Ponsel

Kecelakaan paling tragis bisa saja dimulai dari benda-benda kecil yang kita pegang, termasuk juga ponsel.
Buku, Gawai dan Anak - MariKomen
Senin, 28 Agt 2017

Buku, Gawai dan Anak - MariKomen

Pepatah "Buku adalah Jendela Dunia" agaknya telah tergeser oleh dunia internet, apapun tersedia di jagat maya tersebut.
Internet pun kian mudah diakses, anak-anakpun dapat dengan mudah menikmati konten internet yang tanpa batas.
Apa pendapat masyarakat mengenai hal tersebut?
Memahami Aspirasi dan Perilaku Politik Generasi Z
Sosial budaya
Rabu, 16 Agt 2017

Memahami Aspirasi dan Perilaku Politik Generasi Z

Riset tentang perilaku politik generasi Z masih kelewat menyederhanakannya semata dalam proses elektoral.
Risiko Kecanduan Gawai pada Anak-anak
Teknologi
Minggu, 23 Juli 2017

Risiko Kecanduan Gawai pada Anak-anak

Penggunaan perangkat bergerak bagi anak-anak, memiliki ragam tujuan. Pemakaian ponsel pintar yang digunakan pada anak-anak bisa punya sisi negatif bila berlebihan.
Bahaya Mengintai Orang yang Kerap Menunduk Menatap Gajet
Kesehatan
Senin, 17 Apr 2017

Bahaya Mengintai Orang yang Kerap Menunduk Menatap Gajet

Aktivitas menunduk saat membalas pesan singkat tak hanya membuat nyeri leher tetapi berpengaruh pada otot punggung hingga sistem kerja paru-paru.
Rahasia Apple Merawat Para
Teknologi
Jumat, 31 Mar 2017

Rahasia Apple Merawat Para "Fanboy"

Di dunia gawai melahirkan apa yang disebut sebagai pelanggan-pelanggan loyal. Istilah fanboy atau fangirl begitu setia dengan satu produk tertentu. Bagi penggemar fanatik Apple, berjuang hingga antre demi memiliki produk gawai berlogo apel tergigit ini bukan sebuah masalah.
Dari Candu Narkoba ke Candu Digital
Gaya hidup
Jumat, 24 Mar 2017

Dari Candu Narkoba ke Candu Digital

Penggunaan narkoba menurun. Namun, angka kecanduan pada ponsel pintar dan dunia internet makin tinggi. Apakah ini pertanda baik atau justru "keluar mulut buaya masuk mulut singa?"