Penyumbang inflasi terbesar berasal dari komoditas pangan tahu dan tempe dikarenakan stok kedelai yang mulai menipis hingga realisasi impor yang lambat.
Ekonom menilai kondisi inflasi meningkat dan pelemahan nilai tukar Rupiah membuka celah untuk Bank Indonesia (BI) kembali menyesuaikan suku bunga acuannya.
IMF mengingatkan akan terjadi ledakan besar terhadap jumlah gelandangan secara global. Hal itu terjadi karena meningkatnya inflasi di beberapa negara dunia.