Indeks Bi

Erick Thohir Klaim BI & OJK Setuju Pembentukan Holding Ultra Mikro
Bisnis
Kamis, 18 Mar 2021

Erick Thohir Klaim BI & OJK Setuju Pembentukan Holding Ultra Mikro

Erick klaim telah dapat persetujuan OJK, BI, LPS, KSSK, dan Komite Privatisasi yang dipimpin Menko Perekonomian untuk pembentukan holding ultra mikro.
BI: Keyakinan Konsumen Januari 2021 Turun Dibanding Desember 2020
Ekonomi
Senin, 8 Feb 2021

BI: Keyakinan Konsumen Januari 2021 Turun Dibanding Desember 2020

Indeks keyakinan konsumen RI bergerak ke arah yang lebih pesimis dibanding akhir tahun lalu.
Survei BI: Keyakinan Konsumen Oktober 2020 Semakin Pesimistis
Ekonomi
Selasa, 10 Nov 2020

Survei BI: Keyakinan Konsumen Oktober 2020 Semakin Pesimistis

Indeks Keyakinan Konsumen (IKK) Oktober 2020 hanya mencapai 79 poin.
Cadangan Devisa BI September 2020 Menyusut Jadi $135,2 Miliar
Ekonomi
Rabu, 7 Okt 2020

Cadangan Devisa BI September 2020 Menyusut Jadi $135,2 Miliar

Nilai itu turun dibandingkan Agustus 2020 yang sempat mencapai 137 miliar dolar AS.
Burden Sharing, Bank Indonesia Sudah Beli SBN Rp99,08 Triliun
Ekonomi
Jumat, 18 Sept 2020

Burden Sharing, Bank Indonesia Sudah Beli SBN Rp99,08 Triliun

BI telah membeli Surat Berharga Negara (SBN) langsung di pasar perdana senilai Rp99,08 T naik dari Juli 2020 yang mencapai Rp82,1 T.
BI Catat IPR Survei Penjualan Eceran RI Juli 2020 Masih Kontraksi
Ekonomi
Rabu, 9 Sept 2020

BI Catat IPR Survei Penjualan Eceran RI Juli 2020 Masih Kontraksi

Meski IPR masih terkontraksi, diklaim sudah ada perbaikan dibanding Juli 2020 yang mencapai kontraksi 12,3 persen dibanding periode sama tahun lalu.
Indeks Keyakinan Konsumen Agustus 2020 Stagnan di 86,9 Poin
Ekonomi
Selasa, 8 Sept 2020

Indeks Keyakinan Konsumen Agustus 2020 Stagnan di 86,9 Poin

Angka itu mengindikasikan konsumen masih pesimistis dengan kondisi ekonomi Indonesia.
Sri Mulyani: BI Bisa Beli SBN dari Pasar Perdana Sampai 2022
Ekonomi
Jumat, 4 Sept 2020

Sri Mulyani: BI Bisa Beli SBN dari Pasar Perdana Sampai 2022

BI berfungsi sebagai pembeli siaga atau standby buyer dalam lelang SBN di pasar perdana.
Bank Indonesia Pertahankan Suku Bunga Acuan Tetap 4 Persen
Ekonomi
Rabu, 19 Agt 2020

Bank Indonesia Pertahankan Suku Bunga Acuan Tetap 4 Persen

Rapat Dewan Gubernur BI pada 18 dan 19 Agustus memutuskan mempertahankan suku bunga acuan sebesar 4 persen.
Menkeu-BI Resmikan Uang Rupiah Pecahan 75.000 Khusus HUT RI ke-75
Ekonomi
Senin, 17 Agt 2020

Menkeu-BI Resmikan Uang Rupiah Pecahan 75.000 Khusus HUT RI ke-75

Uang kertas rupiah khusus pecahan 75.000 dicetak sebanyak 75 juta lembar.
Utang Luar Negeri RI Naik Jadi 408,6 Miliar Dolar AS di Q2 2020
Ekonomi
Jumat, 14 Agt 2020

Utang Luar Negeri RI Naik Jadi 408,6 Miliar Dolar AS di Q2 2020

BI menyebut utang luar negeri Indonesia per Juni 2020 atau kuartal II (Q2) 2020 mencapai 408,6 miliar dolar AS.
Sri Mulyani dan BI Teken Dua Skema Pembiayaan Penanganan COVID-19
Ekonomi
Senin, 20 Juli 2020

Sri Mulyani dan BI Teken Dua Skema Pembiayaan Penanganan COVID-19

Menteri Keuangan Sri Mulyani menyatakan pemerintah dan Bank Indonesia telah menandatangani surat keputusan bersama (SKB) tentang burden sharing.
Bank Indonesia Pangkas Lagi Suku Bunga Acuan Jadi 4 Persen
Ekonomi
Kamis, 16 Juli 2020

Bank Indonesia Pangkas Lagi Suku Bunga Acuan Jadi 4 Persen

Inflasi yang dinilai masih terjaga rendah membuat Bank Indonesia memutuskan untuk memangkas tingkat suku bunga acuan BI 7-day (Reverse) Repo Rate sebanyak 25 basis poin.
Penjualan Eceran Anjlok 20% Saat Ramadan dan Lebaran 2020
Ekonomi
Rabu, 8 Juli 2020

Penjualan Eceran Anjlok 20% Saat Ramadan dan Lebaran 2020

Penjualan eceran pada Mei 2020 anjlok hingga 20,6%, dengan penurunan terbesar terjadi pada kelompok sandang.
Cadangan Devisa Maret 2020 Sentuh 130,5 Miliar Dolar AS
Ekonomi
Senin, 8 Jun 2020

Cadangan Devisa Maret 2020 Sentuh 130,5 Miliar Dolar AS

Nilai ini meningkat dibanding posisi April 2020 yang mencapai 127,9 miliar dolar AS.
Kepemilikan SBN oleh BI Sentuh Angka Rp443,48 Triliun
Ekonomi
Jumat, 29 Mei 2020

Kepemilikan SBN oleh BI Sentuh Angka Rp443,48 Triliun

Nilai itu diperoleh dari hasil pembelian SBN di pasar sekunder maupun pasar perdana.
BI Perkirakan Inflasi Mei 2020 Turun Lagi Jadi 2,21 Persen Yoy
Ekonomi
Kamis, 28 Mei 2020

BI Perkirakan Inflasi Mei 2020 Turun Lagi Jadi 2,21 Persen Yoy

Gubernur BI Perry Warjiyo memperkirakan inflasi pada Mei 2020 akan berada di level yang sangat rendah di kisaran 0,09 persen month to month atau 2,21 persen secara year on year (yoy).
BI Pertahankan Suku Bunga Acuan di Angka 4,5 Persen
Ekonomi
Selasa, 19 Mei 2020

BI Pertahankan Suku Bunga Acuan di Angka 4,5 Persen

BI 7-Day (Reverse) Repo Rate atau suku bunga acuan dipertahankan di angka 4,5 persen.
Bank Indonesia Serap Rp2,3 Triliun dari Lelang SBN Perdana
Ekonomi
Rabu, 29 Apr 2020

Bank Indonesia Serap Rp2,3 Triliun dari Lelang SBN Perdana

Pada lelang SBN senilai Rp40 Triliun, BI diberi batas maksimum mengajukan Rp10 triliun.
Gubernur BI Sebut Penurunan Harga Minyak Dunia Positif Buat Ekonomi
Ekonomi
Rabu, 22 Apr 2020

Gubernur BI Sebut Penurunan Harga Minyak Dunia Positif Buat Ekonomi

Sebagai negara pengimpor minyak, Indonesia disebut punya keuntungan saat harga minyak dunia jatuh.