Drainase pada kota-kota berpopulasi besar serta pantura di Pulau Jawa, tidak cukup untuk menghadapi banjir yang disebabkan curah hujan dan gelombang tinggi.
Selain krisis iklim, banjir rob di Pantura diperparah dengan penurunan muka tanah serta abrasi yang cepat akibat pembangunan yang eksploitatif di pesisir.
Pada hari ini, kondisi banjir rob pesisir terjadi di pesisir Pantai Tegal, Wonokerto-Pekalongan, hingga Pantai Rembang dan pesisir Jawa Timur, kata BMKG.