Indeks Baju Bekas

Aktual Dan Tren
Selasa, 11 Nov

Benarkah Thrifting di e-Commerce Dilarang & Apa Sanksinya?

Simak informasi terkait thrifting atau baju bekas hasil impor yang dilarang dijual di e-commerce dan potensi sanksi yang menjerat pelanggar.
News
Selasa, 28 Mar 2023

Soal Baju Bekas Impor, Mendag Minta Aparat Perketat Pengawasan

Zulhas mengatakan, penyelundupan baju bekas impor yang terjadi di Indonesia disebabkan oleh luasnya wilayah laut dan banyaknya pelabuhan tikus.
News
Selasa, 28 Mar 2023

Teten Masduki: Stok Lama Baju Bekas Impor Masih Boleh Dijual

Menkop UKM Teten Masduki bilang baju bekas yang sudah terlanjur dibeli dari penyelundup masih boleh jualan.
News
Senin, 27 Mar 2023

Teten Masduki Terima 21 Pengaduan soal Pakaian Bekas Impor

Teten Masduki mengatakan, pihaknya saat ini telah menerima aduan sebanyak 21 laporan mengenai aktivitas jual-beli baju bekas impor.
Ekonomi
Jumat, 12 Agt 2022

Mengandung Jamur, Zulhas Musnahkan 750 Bal Baju Bekas Impor

Menteri Perdagangan, Zulkifli Hasan memusnahkan pakaian bekas diduga impor sebanyak 750 bal yang harganya ditaksir mencapai Rp8,5 miliar.
Ekonomi
Senin, 23 Nov 2020

7 Tips Belanja Barang Bekas di Thrift Shop: Buat List Belanjaan

Buatlah daftar barang yang akan dicari, ini akan membantu Anda tetap fokus pada anggaran yang sudah ditentukan.
Sosial Budaya
Rabu, 11 Des 2019

Kami Dibunuh Pelan-Pelan kalau Dipindah, Kata Pedagang Pasar Senen

Para pedagang baju bekas di Pasar Senen menolak direlokasi karena merasa tempat baru tidak terkenal.
Hukum
Kamis, 12 Sept 2019

Polisi Gagalkan Penyelundupan Pakaian Bekas & Sepatu dari Tiongkok

Barang-barang ilegal dari Tiongkok itu diselundupkan lewat Malaysia.
Kesehatan
Kamis, 22 Mar 2018

Ada Ancaman di Balik Sehelai Pakaian

Saran: sering-seringlah beli baju bekas.
Selasa, 13 Sept 2016

Maju Terus Pantang Mundur Bisnis Pakaian Bekas

Pada Februari 2015, negara pernah geger soal impor pakaian bekas. Pakaian itu diketahui mengandung bakteri yang bisa membahayakan kesehatan. Satu setengah tahun berlalu setelah keluar larangan impor pakaian bekas, bisnis ini masih merajalela. Pakaian bekas ini masuk melalui pelabuhan-pelabuhan kecil dan paling banyak berasal dari Negeri Jiran.