Indeks Anies Baswedan

Warga Keberatan Jalan di Stasiun Tanah Abang Ditutup
Hard news
Jumat, 22 Des 2017

Warga Keberatan Jalan di Stasiun Tanah Abang Ditutup

Pemprov DKI Jakarta memulai penutupan Jalan Jati Baru Raya meski belum ada sosialisasi ke seluruh warga yang terdampak.
Anies Baswedan Bilang TGUPP Dihapus, Kemendagri Membantah
Current issue
Jumat, 22 Des 2017

Anies Baswedan Bilang TGUPP Dihapus, Kemendagri Membantah

Anies Baswedan mengatakan TGUPP dicoret dari R-APBD oleh Kemendagri.
Bangunan Cagar Budaya di SMPN 32 Roboh, Anies: Ini Kelalaian
Hard news
Jumat, 22 Des 2017

Bangunan Cagar Budaya di SMPN 32 Roboh, Anies: Ini Kelalaian

Anies menuding penyebab robohnya bangunan cagar budaya di SMPN 32 Tambora adalah karena Disparbud DKI telat melakukan renovasi. 
Kemendagri akan Kurangi Dana TGUPP dan Masuk ke Operasional Anies
Hard news
Kamis, 21 Des 2017

Kemendagri akan Kurangi Dana TGUPP dan Masuk ke Operasional Anies

Sejumlah pos anggaran APBD Pemprov DKI Jakarta direkomendasikan untuk diubah, dikurangi atau dihilangkan, salah satunya TGUPP.
Perayaan Natal di Monas Dipindah ke JI-EXPO Kemayoran
Hard news
Selasa, 19 Des 2017

Perayaan Natal di Monas Dipindah ke JI-EXPO Kemayoran

Pemprov DKI memindahkan perayaan Natal yang awalnya akan digelar di Monas dipindah ke JI-EXPO Kemayoran.
Video Rapim Pemprov DKI Disortir Sebelum Diunggah ke YouTube
Hard news
Senin, 18 Des 2017

Video Rapim Pemprov DKI Disortir Sebelum Diunggah ke YouTube

Dinas Komunikasi, Informasi, dan Statistik DKI Jakarta melakukan penyortiran video rapim yang diunggah di YouTube. Alasannya untuk menghindari pro dan kontra serta perdebatan tak substantif.
Raperda Reklamasi Dikembalikan DPRD, Anies: Kami akan Kaji Ulang
Hard news
Jumat, 15 Des 2017

Raperda Reklamasi Dikembalikan DPRD, Anies: Kami akan Kaji Ulang

Anies menyatakan, draf RZWP3K dan RTRKS Pantura itu harus dikaji untuk disesuaikan dengan kondisi kawasan pesisir Jakarta saat ini.
KPPIP Sebut Klaim Anies Soal LRT Penyebab Banjir Perlu Dikaji
Hard news
Jumat, 15 Des 2017

KPPIP Sebut Klaim Anies Soal LRT Penyebab Banjir Perlu Dikaji

Rainier berpendapat perlu ada analisis yang lebih mendalam terkait desain dan perencanaan proyek, khususnya saat periode musim hujan.
Banjir Jakarta: Jokowi Minta Pemprov DKI Cepat Lakukan Pencegahan
Hard news
Jumat, 15 Des 2017

Banjir Jakarta: Jokowi Minta Pemprov DKI Cepat Lakukan Pencegahan

Presiden Jokowi meminta Pemprov DKI bekerja cepat mencegah potensi banjir Jakarta dengan membersihkan saluran air, sungai dan waduk.
Birokrat DKI: Jumlah Pasukan Oranye dan Biru Tak Berkurang
Current issue
Kamis, 14 Des 2017

Birokrat DKI: Jumlah Pasukan Oranye dan Biru Tak Berkurang

Gubernur Anies mengatakan akan memeriksa jumlah dan kontrak kerja pasukan merah dan biru.
Ubah Pergub soal Monas Diam-diam, Anies Sebut Tak Mau Ada Masalah
Hard news
Rabu, 13 Des 2017

Ubah Pergub soal Monas Diam-diam, Anies Sebut Tak Mau Ada Masalah

"Saya selama ini enggak ngomong saja. Karena saya enggak mau menambah masalah," kata Anies soal pengubahan Pergub tentang Pengelolaan Monas yang mendadak diumumkan akhir November lalu.
Anies Sebut Kabel Serat Optik di Saluran Air Picu Banjir Kuningan
Hard news
Rabu, 13 Des 2017

Anies Sebut Kabel Serat Optik di Saluran Air Picu Banjir Kuningan

Anies mengatakan pemasangan kabel serat optik di saluran air yang semrawut dan banyaknya endapan lumpur di sana memicu banjir di kuningan.
Sudirman Said Harap Anies Mau Jadi Jurkamnya di Pilgub Jateng 2018
Hard news
Rabu, 13 Des 2017

Sudirman Said Harap Anies Mau Jadi Jurkamnya di Pilgub Jateng 2018

Meski berharap Anies Baswedan mau menjadi juru kampanyenya di Pilgub Jateng 2018, Sudirman Said mengaku tak mau memaksa Gubernur DKI Jakarta itu.
Anies Puji Prabowo di Deklarasi Sudirman Said
Hard news
Rabu, 13 Des 2017

Anies Puji Prabowo di Deklarasi Sudirman Said

Anies menyempatkan datang meski jadwalnya sebagai Gubernur DKI Jakarta sudah padat.
Pemprov DKI akan Meninggikan Tanggul Jati Padang untuk Atasi Banjir
Hard news
Rabu, 13 Des 2017

Pemprov DKI akan Meninggikan Tanggul Jati Padang untuk Atasi Banjir

Beberapa tanggul yang dibuat dengan dana swadaya masyarakat hanya dibuat dari kayu dan tumpukan karung berisi pasir yang tidak cukup kuat untuk menahan luapan air.
Anies Sebut Permukiman di Pinggiran Kali Pulo Tak Punya SHM
Hard news
Rabu, 13 Des 2017

Anies Sebut Permukiman di Pinggiran Kali Pulo Tak Punya SHM

Saat meninjau tanggul yang jebol di Jatipadang, Anies sempat meminta petugas untuk mengecek Sertifikat Hak Milik (SHM) warga.
Anies Jelaskan Alasan Proyek LRT & MRT Jadi Penyebab Banjir Jakarta
Hard news
Rabu, 13 Des 2017

Anies Jelaskan Alasan Proyek LRT & MRT Jadi Penyebab Banjir Jakarta

Anies Baswedan menyebutkan, pembangunan LRT-MRT dan Tol Becakayu menyebabkan tersumbatnya aliran air dari ruas jalan ke gorong-gorong.
Tinjau Tanggul Jati Padang, Anies Minta Sebagian Tanggul Diturap
Hard news
Rabu, 13 Des 2017

Tinjau Tanggul Jati Padang, Anies Minta Sebagian Tanggul Diturap

"Jadi yang bagian sini aja (yang jebol) diminta Pak Anies diturap," kata pejabat Suku Dinas SDA Didi Sughandi.
Politikus Gerindra: Lonjakan Dana Parpol di APBD DKI 2018 Wajar
Hard news
Selasa, 12 Des 2017

Politikus Gerindra: Lonjakan Dana Parpol di APBD DKI 2018 Wajar

Lonjakan dana bantuan parpol di APBD DKI Jakarta 2018, yang mencapai 10 kali lipat dari sebelumnya, dianggap wajar oleh Wakil Ketua DPRD DKI Mohamad Taufik.
Anies Sebut Proyek LRT dan MRT Penyebab Banjir Jakarta
Hard news
Selasa, 12 Des 2017

Anies Sebut Proyek LRT dan MRT Penyebab Banjir Jakarta

Terkait banjir di beberapa ruas jalan protokol di Jakarta Selatan tersebut, Anies Baswedan menekankan akan melakukan koordinasi dengan Dinas Sumber Daya Air.