Indeks Anies Baswedan

Anies Baswedan: Jangan Tentukan Tarif LRT & MRT karena Pemilu 2019
Hard news
Selasa, 26 Mar 2019

Anies Baswedan: Jangan Tentukan Tarif LRT & MRT karena Pemilu 2019

Penentuan tarif MRT dan LRT oleh pihak DPRD DKI melalui Rapimgab kemarin (25/3/2019) dinilai Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan semata-mata didorong oleh kepentingan Pemilihan Umum 2019.
Soal
Hard news
Selasa, 26 Mar 2019

Soal "Piknik" di MRT, Anies: Jangan Dihina, Ada Proses Belajar

Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan, mengimbau agar jangan merendahkan, menghina, serta mengejek, masyarakat yang makan atau melakukan piknik di stasiun MRT Jakarta.
Anies Baswedan Sebut Tarif MRT Rp8.500 & LRT Rp5.000 Belum Resmi
Hard news
Selasa, 26 Mar 2019

Anies Baswedan Sebut Tarif MRT Rp8.500 & LRT Rp5.000 Belum Resmi

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengatakan, MRT Rp8.500 dan LRT Rp5.000 belum resmi berlaku selama belum ada Keputusan Gubernur (Kepgub).
Mengapa Anies Belum Juga Ambil Alih Pengelolaan Air dari Swasta?
Current issue
Selasa, 26 Mar 2019

Mengapa Anies Belum Juga Ambil Alih Pengelolaan Air dari Swasta?

Pemprov DKI dan Anies Baswedan terkesan lamban mengeksekusi putusan MA soal swastanisasi air. Tapi tim evaluasi punya alasan untuk itu.
Pergantian Kepala BI Jakarta, Anies Harap Inflasi Terus Ditekan
Hard news
Senin, 25 Mar 2019

Pergantian Kepala BI Jakarta, Anies Harap Inflasi Terus Ditekan

Gubernur DKI Anies Baswedan berharap agar kerja sama terus terjalin dengan BI Jakarta untuk menekan inflasi.
Putusan Swastanisasi Air Tak Kunjung Diteken, Warga Buat Petisi
Hard news
Senin, 25 Mar 2019

Putusan Swastanisasi Air Tak Kunjung Diteken, Warga Buat Petisi

Terkait dengan penghentian privatisasi air yang tak kunjung diteken Gubernur DKI Anies Baswedan, masyarakat, atas nama Melanie Subono, membuat petisi yang ditandatangani hampir 5.000 orang.
Anies Baswedan: Penumpang MRT Kita Edukasi Bersama
Hard news
Senin, 25 Mar 2019

Anies Baswedan: Penumpang MRT Kita Edukasi Bersama

Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan, mengatakan bahwa perilaku penumpang MRT Jakarta yang dinilai masih menjadi permasalahan karena kurangnya disiplin.
Anies Enggan Beberkan Tarif MRT Sebelum Pengesahan DPRD DKI
Hard news
Minggu, 24 Mar 2019

Anies Enggan Beberkan Tarif MRT Sebelum Pengesahan DPRD DKI

Anies enggan membeberkan tarif MRT sebelum ada pengesahan dari DPRD DKI Jakarta. Selama belum ada tarif, penumpang gratis menaiki MRT hingga ada payung hukum.
Anies Apresiasi Pekerja MRT Jakarta Lewat Surat Terbuka
Hard news
Minggu, 24 Mar 2019

Anies Apresiasi Pekerja MRT Jakarta Lewat Surat Terbuka

Anies menulis surat terbuka berisi apresiasi kepada para pekerja proyek MRT Jakarta melalui akun media sosial resminya.
MRT Diresmikan, Anies: Target 130 Ribu Penumpang Per Hari Pada 2020
Hard news
Minggu, 24 Mar 2019

MRT Diresmikan, Anies: Target 130 Ribu Penumpang Per Hari Pada 2020

Anies mengatakan penambahan jumlah penumpang itu dimungkinkan dengan perluasan sejumlah fasilitas dan layanan MRT.
Mengapa Penentuan Tarif MRT Jakarta Bertele-tele?
Current issue
Jumat, 22 Mar 2019

Mengapa Penentuan Tarif MRT Jakarta Bertele-tele?

Presiden Jokowi akan meresmikan MRT Jakarta, pada Minggu (24/3/2019). Namun, mengapa tarif penentuan tarifnya masih bertele-tele?
Soal Uji Coba MRT Jakarta, Anies: Masih Ada Masalah Penandaan
Hard news
Jumat, 22 Mar 2019

Soal Uji Coba MRT Jakarta, Anies: Masih Ada Masalah Penandaan

Evaluasi terkait sejumlah tanda-tanda yang masih kurang, kata Anies, sangat membantu dan bermanfaat.
Penentuan Tarif MRT Belum Tuntas, Anies: Tetap akan Diresmikan
Hard news
Kamis, 21 Mar 2019

Penentuan Tarif MRT Belum Tuntas, Anies: Tetap akan Diresmikan

Anis Baswedan memastikan MRT Jakarta akan tetap diresmikan, meski penentuan tarif belum tuntas.
Hasil HoA PAM Jaya dengan Swasta Diumumkan Pekan Depan
Hard news
Kamis, 21 Mar 2019

Hasil HoA PAM Jaya dengan Swasta Diumumkan Pekan Depan

Gubernur DKI Jakarta Anies mengatakan, kini PAM Jaya sedang dalam pembahasan dengan pihak Aetra. Perjanjian pengambilalihan pengelolaan air masuk tahap finalisasi.
Pulau Dua Barat Dijual Online, Anies Baswedan: Siapa yang Jual?
Hard news
Kamis, 21 Mar 2019

Pulau Dua Barat Dijual Online, Anies Baswedan: Siapa yang Jual?

Saat ditanya soal sertifikat hak milik Pulau Dua Barat, Anies meminta untuk mengonfirmasi ke Kementerian ATR/BPN.
Anies Nilai Subsidi Transportasi Tak Hanya untuk Warga DKI Saja
Hard news
Rabu, 20 Mar 2019

Anies Nilai Subsidi Transportasi Tak Hanya untuk Warga DKI Saja

Anies menjelaskan bahwa subsidi akan diberikan untuk siapa pun pengguna transportasi umum yang harapannya dapat terintegrasi.
Anies Baswedan: Jakarta Membutuhkan Integrasi Antar Moda
Hard news
Rabu, 20 Mar 2019

Anies Baswedan: Jakarta Membutuhkan Integrasi Antar Moda

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menyebutkan instegrasi transportasi umum adalah hal penting untuk Jakarta, dan kota-kota penyangga di sekitarnya.
MRT Jakarta Beroperasi Komersial Pekan Depan, Tarif Belum Jelas
Hard news
Selasa, 19 Mar 2019

MRT Jakarta Beroperasi Komersial Pekan Depan, Tarif Belum Jelas

MRT Jakarta akan beroperasi secara komersial pada pekan depan. Namun, sampai hari ini nilai tarif tiket MRT Jakarta belum ditentukan. 
Soal Transportasi Jabodetabek, Jokowi Ingin Bentuk Badan Usaha Baru
Hard news
Selasa, 19 Mar 2019

Soal Transportasi Jabodetabek, Jokowi Ingin Bentuk Badan Usaha Baru

Jokowi menargetkan dalam waktu 10 tahun masalah yang dihadapi masyarakat Jabodetabek dapat segera teratasi.
Anies Baswedan Harap Penentuan Tarif MRT & LRT Segera Selesai
Hard news
Selasa, 19 Mar 2019

Anies Baswedan Harap Penentuan Tarif MRT & LRT Segera Selesai

Anies Baswedan berharap penentuan tarif MRT dan LRT segera rampung sebelum launching pada 24 Maret.