tirto.id - Lagu “Heal the World” yang dipopulerkan oleh Michael Jackson kembali populer di berbagai platform salah satunya di video TIkTok atau Instagram.
Lagu ini merupakan bentuk doa mereka bagi korban-korban musibah yang terjadi akhir-akhir ini di Indonesia.
“Heal the World” merupakan lagu dari album hit Michael Jackson, Dangerous yang dirilis tahun 1991. Musik video film ini menampilkan seorang anak yang tinggal di negara yang penuh kekacauan.
Official Video nya di upload di Youtube Michael Jackson pada 3 Oktober 2003 sudah mendapatkan sebanyak 177,492,775 views.
Berikut ini merupakan lirik lagu dan chord untuk lagu “Heal the World”:
Heal the World - Michael Jackson
[Verse]
A Bm7
There's a place in your heart
C#m Bm7
And I know that it is love
A
And this place could be much
Bm7 C#m Bm7
Brighter than tomorrow
A Bm7
And if you really try
C#m Bm7
You'll find there's no need to cry
A
In this place you'll feel
Bm7 C#m Bm7
There's no hurt or sorrow
[Pre-Chorus]
D C#m
There are ways to get there
D C#m
If you care enough for the living
Bm7
Make a little space
E
Make a better place
[Chorus]
A
Heal the world
Bm7
Make it a better place
Bm7/E
For you and for me
A
And the entire human race
E F#m C#m
There are people dying
D C#m
If you care enough for the living
Bm7 D A
Make a better place for you and for me
[Instrumental]
Bm7 C#m Bm7
[Verse]
A Bm7
If you want to know why
C#m Bm7
There's a love that cannot lie
A Bm7 C#m Bm7
Love is strong it only cares for joyful giving
A Bm7
If we try we shall see
C#m Bm7
In this bliss we cannot feel
A Bm7
Fear or dread we stop existing
C#m Bm7
And start living
[Pre-Chorus]
D C#m
Then it feels that always
D C#m
Love's enough for us growing
Bm7
So make a better world
E
Make a better world
[Back to Chorus]
[Bridge]
G
And the dream we were conceived in
A
Will reveal a joyful face
G
And the world we once believed in
A
Will shine again in grace
F#m C#m
Then why do we keep strangling life
D C#m
Wound this earth crucify this soul
Bm7
Though it's plain to see
This world is heavenly
D E
Be God's glow
[Verse]
A Bm7
We could fly so high
C#m Bm7
Let our spirits never die
A Bm7 C#m Bm7
In my heart I feel you are all my brothers
A Bm7
Create a world with no fear
C#m Bm7
Together we'll cry happy tears
A Bm7
See the nations turn their swords
C#m Bm7
Into plowshares
[Pre-Chorus]
D C#m
We could really get there
D C#m
If you cared enough for the living
Bm7
Make a little space
E
To make a better place
[Back to Chorus]
[Outro]
B
Heal the world
C#m7
Make it a better place
F#
For you and for me
B F#
And the entire human race
G#m D#m
There are people dying
E D#m
If you care enough for the living
C#m7 E B
Make a better place for you and for me
C#
Heal the world
D#m7
Make it a better place
G#
For you and for me
C# G#
And the entire human race
A#m Fm
There are people dying
F# Fm
If you care enough for the living
D# m7 F# C#
Make a better place for you and for me
[Ending]
C# G# C#
You and for me.
Pria kelahiran Gary, Indiana, Amerika Serikat, 29 Agustus 1958 ini memulai kariernya pada tahun 1964, Michael dan Marlon bergabung dengan the Jackson Brothers—sebuah band yang didirikan oleh saudara-saudaranya. Hingga ketika berumur 8 tahun Jackson dan Jermaine menjadi penyanyi utama, dan nama kelompok musik ini diganti menjadi The Jackson 5. Band ini melakukan tur di bagian tengah Amerika Serikat secara ekstensif pada tahun 1966 hingga 1968. Pada tahun 1966, mereka memenangi beberapa acara pencari bakat tingkat lokal.
Pria yang memiliki nama lain Michael Joe Jackson memulai karier solonya pada tahun 1972 dengan judul album “Got to Be There” Album ini dirilis oleh Motown Records tepatnya pada tanggal 24 Januari 1972.
Jackson pernah mendapatkan penghargaan yang diberikan langsung oleh Presiden Amerika Serikat Ronald Reagan pada 14 Mei 1984. Penghargaan ini diberikan atas sumbangan Jackson untuk badan amal yang membantu orang untuk keluar dari ketergantungan alkohol dan penyalahgunaan narkoba.
Pada tahun 1991 Michael Jackson merilis album Dangerous. Album ini terjual lebih dari 32 juta kopi di seluruh dunia, melebihi album Bad. Album ini mendapatkan anugerah Grammy Awards untuk kategori Best Engineered Album – Non Classical. Album ini sempat mengundang kontroversi dikarenakan video klip lagu Black Or White yang pada empat menit terakhirnya.
Michael Jackson merencanakan untuk menggelar konser terakhirnya di O2 Arena, London, Jackson menamai konser ini dengan nama This Is It Michael Jackson. Konser ini rencananya akan dilaksanakan tanggal 25 Juli 2009, namun satu bulan sebelumnya Michael Jackson meninggal dunia di rumahnya di Los Angeles pada hari Kamis, 25 Juni 2009, Pukul 14:26 waktu setempat. King Of Pop ini meninggal karena mengalami gagal jantung (cardiac arrest).
Editor: Yulaika Ramadhani