tirto.id - Memasang twibbon Idulfitri 1443 Hijriah di media sosial menjadi salah satu cara yang kini dilakukan oleh banyak orang untuk menyambut Hari Raya Lebaran 2022.
Twibbon merupakan bingkai gambar digital yang di dalamnya memuat dukungan terhadap tema tertentu, termasuk Hari Raya Idulfitri 1443 H.
Penggunanya dapat memasukkan foto diri di dalam bingkai tersebut yang kemudian dapat dibagikan melalui akun sosial media masing-masing.
Ada banyak link twibbon yang bisa digunakan secara gratis, salah satu pilihannya adalah twibbon dengan desain untuk merayakan Idulfitri 1443 atau tahun 2022.
Link Twibbon Idulfitri 1443 H Desain Unik
Berikut ini daftar link twibbon Idulfitri 1443 Hijriah yang bisa diungguh secara gratis di media sosial masihng-masing dengan desain yang unik untuk menyambut Lebaran 2022.
- https://www.twibbonize.com/twiboniedulfitri1443h (5 pilihan tema)
- https://www.twibbonize.com/idulfitri-2022
- https://www.twibbonize.com/idulfitri2022yaaa (5 pilihan)
- https://www.twibbonize.com/idulfitri2022yaa
- https://www.twibbonize.com/ucapanidulfitrielegant
- https://www.twibbonize.com/mawf06 (4 pilihan)
- https://www.twibbonize.com/twibbonidulfitri1443hkeluarga
- https://www.twibbonize.com/viaalifia
- https://www.twibbonize.com/ucapanidulfitri1443h
- https://www.twibbonize.com/onlyriduan03idulfitri1443h
- https://www.twibbonize.com/explore?sort=support&q=idul%20fitri%202022 (4 pilihan)
- https://www.twibbonize.com/eidmubarak1443h
- https://www.twibbonize.com/onlyriduan01idulfitri1443h
- https://www.twibbonize.com/harirayaidulfitrii1443h (5 pilihan)
- https://www.twibbonize.com/eidmubr
- https://www.twibbonize.com/fitri2022
- https://www.twibbonize.com/url-idulfitri1443h
- https://www.twibbonize.com/dpselamatharirayaidulfitri
- https://www.twibbonize.com/idulfitri2022m (5 pilihan)
- https://www.twibbonize.com/semarakidulfitri22
- https://www.twibbonize.com/twibbonidulfitri1443harna
- https://www.twibbonize.com/ucapanidulfitrisederhana
- https://www.twibbonize.com/syawalanfib
- https://www.twibbonize.com/mawf03 (5 pilihan)
- https://www.twibbonize.com/idulfitrii-2
Hari Raya Idulfitri 1443 Hijriah jika dilihat dalam hitungan kalender masehi jatuh pada hari Senin, 2 Mei 2022, namun untuk waktu pastinya masih menunggu keputusan sidang isbat yang digelar pemerintah Minggu (1/4/2022).
Pengumuman hasil sidang isbat tentang kapan Lebaran 2022 dapat ditonton melalui live streaming media sosial (medsos) Kemenag mulai pukul 19.15 WIB. Sidang isbat penetapan 1 Syawal 1443 H ini digelar di Auditorium HM. Rasjidi Kemenag, Jalan M.H. Thamrin, Jakarta.
Sidang Isbat Idul Fitri 1443 H ini akan dilakukan secara hybrid, yakni kombinasi daring dan luring.
Pihak-pihak yang hadir dalam sidang di antaranya adalah Majelis Ulama Indonesia (MUI), Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG), Badan Informasi Geospasial (BIG), Bosscha Institut Teknologi Bandung (ITB), Pakar Falak dari Ormas-ormas Islam, Lembaga dan instansi terkait, hingga Anggota Tim Unifikasi Kalender Hijriah Kementerian Agama.
Editor: Iswara N Raditya