Menuju konten utama

Isu The Fed Menekan IHSG

IHSG ditutup melemah 68,07 poin atau turun 1,25 persen ke level 5.370,76 sebagai imbas dari isu rencana Bank Sentral Amerika Serikat (The Fed) yang akan menaikkan suku bunga sehingga diperkirakan akan berdampak negatif ke dunia pasar modal Indonesia.

Isu The Fed Menekan IHSG
Karyawan melintas di depan layar pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) di Bursa Efek Indonesia, Jakarta, Senin (29/8). IHSG ditutup melemah 68,07 poin atau turun 1,25 persen ke level 5.370,76 sebagai imbas dari isu rencana Bank Sentral Amerika Serikat (The Fed) yang akan menaikkan suku bunga sehingga diperkirakan akan berdampak negatif ke dunia pasar modal Indonesia. ANTARA FOTO/Sigid Kurniawan

tirto.id - IHSG ditutup melemah 68,07 poin atau turun 1,25 persen ke level 5.370,76 sebagai imbas dari isu rencana Bank Sentral Amerika Serikat (The Fed) yang akan menaikkan suku bunga sehingga diperkirakan akan berdampak negatif ke dunia pasar modal Indonesia.

Baca juga artikel terkait FOTO - ARTA atau tulisan lainnya

Editor: Taufik Subarkah