Menuju konten utama

Industri Pulp Indonesia Serap 2,1 Juta Pekerja

Data Asosiasi Pulp dan Kertas Indonesia menyatakan industri bubur kertas (pulp) dan kertas di Indonesia memberikan sumbangsih terhadap nilai ekspor nasional sebesar USD 5,6 miliar per tahun, serta menyerap tenaga kerja langsung dari hulu sampai ke hilir sejumlah 2,1 juta orang.

Industri Pulp Indonesia Serap 2,1 Juta Pekerja
Sejumlah pekerja beraktivitas di bagian konverting kertas di pabrik PT Indah Kiat Pulp & Paper di Perawang Kabupaten Siak, Riau, Kamis (2/6). Data Asosiasi Pulp dan Kertas Indonesia menyatakan industri bubur kertas (pulp) dan kertas di Indonesia memberikan sumbangsih terhadap nilai ekpor nasional sebesar 5,6 miliar per tahun, serta menyerap tenaga kerja langsung dari hulu sampai ke hilir sejumlah 2,1 juta orang. ANTARA FOTO/FB Anggoro

tirto.id - Data Asosiasi Pulp dan Kertas Indonesia menyatakan industri bubur kertas (pulp) dan kertas di Indonesia memberikan sumbangsih terhadap nilai ekspor nasional sebesar USD 5,6 miliar per tahun, serta menyerap tenaga kerja langsung dari hulu sampai ke hilir sejumlah 2,1 juta orang.

Baca juga artikel terkait FOTO - ARTA atau tulisan lainnya

tirto.id - Ekonomi
Editor: Taufik Subarkah