Hendra Friana

Hendra Friana

Indeks Tulisan

BI: Game Online Asing Bisa Bebani Neraca Pembayaran Indonesia
Hard news
Rabu, 27 Mar 2019

BI: Game Online Asing Bisa Bebani Neraca Pembayaran Indonesia

BI menganalisis games online buatan asing bisa membebani neraca pembayaran Indonesia. Sebab akan ada banyak uang lari ke luar negeri.
Penilaian BI Soal 3 Faktor Penentu Arah Kebijakan Suku Bunga
Hard news
Rabu, 27 Mar 2019

Penilaian BI Soal 3 Faktor Penentu Arah Kebijakan Suku Bunga

Arah kebijakan Bank Indonesia soal suku bunga acuan akan dipengaruhi oleh laju inflasi, peluang The Fed menurunkan suku bunga dan defisit transaksi berjalan. 
BI: Impor untuk Infrastruktur pada 2018 Capai 6,5 Miliar Dolar AS
Hard news
Rabu, 27 Mar 2019

BI: Impor untuk Infrastruktur pada 2018 Capai 6,5 Miliar Dolar AS

Bank Indonesia menaksir impor untuk kebutuhan proyek infrastruktur pada 2018 mencapai 6,5 miliar dolar AS.
Gubernur BI Sebut Perekonomian Dunia Tak Ramah Sejak 2018
Hard news
Rabu, 27 Mar 2019

Gubernur BI Sebut Perekonomian Dunia Tak Ramah Sejak 2018

Gubernur Bank Indonesia Perry Warjiyo menyebutkan, perekonomian dunia makin "tak ramah" sejak tahun 2018.
Saat Kemenhub Tak Banyak Berperan Soal Ganti Rugi Korban Lion Air
Current issue
Rabu, 27 Mar 2019

Saat Kemenhub Tak Banyak Berperan Soal Ganti Rugi Korban Lion Air

Mengapa kompensasi untuk keluarga korban Lion Air yang jatuh di perairan Karawang, Jawa Barat, pada 29 Oktober 2018 hingga saat ini belum cair?
KNKS akan Bentuk Joint Venture IT untuk Kembangkan Keuangan Syariah
Hard news
Selasa, 26 Mar 2019

KNKS akan Bentuk Joint Venture IT untuk Kembangkan Keuangan Syariah

KNKS sedang menyiapkan program agar industri keuangan syariah bisa memanfaatkan fintech. Salah satunya dengan mendorong pembentukan joint venture bidang teknologi informasi.
Pemerintah Susun Rencana Pendirian Bank Syariah Negara
Hard news
Selasa, 26 Mar 2019

Pemerintah Susun Rencana Pendirian Bank Syariah Negara

Pemerintah berencana mendirikan bank syariah negara, namun belum ditentukan kapan rencana itu akan dieksekusi.
OJK Prediksi Fintech Mendominasi Pelayanan Jasa Keuangan
Hard news
Selasa, 26 Mar 2019

OJK Prediksi Fintech Mendominasi Pelayanan Jasa Keuangan

OJK menilai penyaluran kredit yang dari peer to peer lending terus mengalami peningkatan, sehingga fintech berpeluang mendomonasi pelayanan jasa keuangan di masa depan.
Fatwa Halal-Haram PUBG dari MUI Belum Final
Hard news
Selasa, 26 Mar 2019

Fatwa Halal-Haram PUBG dari MUI Belum Final

MUI belum mengeluarkan fatwa terkait halal-haram gim PUBG.
Tak Hanya PUBG, MUI dan Pemerintah akan Batasi Seluruh Game Online 
Hard news
Selasa, 26 Mar 2019

Tak Hanya PUBG, MUI dan Pemerintah akan Batasi Seluruh Game Online 

Pemerintah dan MUI berencana membatasi gim online. Tujuannya agar masyarakat lebih banyak mendapatkan manfaat dari gim.
OJK: Fintech Lending Salurkan Kredit 25,9 Triliun per Januari 2019
Hard news
Selasa, 26 Mar 2019

OJK: Fintech Lending Salurkan Kredit 25,9 Triliun per Januari 2019

Sampai Januari 2019, penyaluran pinjaman ke UMKM oleh Fintech P2P Lending telah mencapai Rp25,9 triliun. 
DPR Bakal Kaji Regulasi untuk Tarik Pajak Transaksi Digital
Hard news
Selasa, 26 Mar 2019

DPR Bakal Kaji Regulasi untuk Tarik Pajak Transaksi Digital

DPR berencana mengkaji regulasi soal transaksi digital untuk menambah pendapatan negara.
Bamsoet Ingatkan Jokowi Soal Ditjen Pajak Dipisah dari Kemenkeu
Hard news
Selasa, 26 Mar 2019

Bamsoet Ingatkan Jokowi Soal Ditjen Pajak Dipisah dari Kemenkeu

Ketua DPR Bambang Soesatyo menyebut wacana pemisahan otoritas pajak dari jajaran Direktorat Kementerian Keuangan yang menjadi janji Jokowi saat kampanye tahun 2014.
DPR RI Kaji Wacana Rancangan Undang-undang Fintech
Hard news
Selasa, 26 Mar 2019

DPR RI Kaji Wacana Rancangan Undang-undang Fintech

Ketua DPR RI Bambang Soesatyo menyatakan parlemen tengah mengkaji RUU untuk mengatur perusaan financial technology.
Respons Langkah Uni Eropa, RI Cari Pasar Baru Ekspor Sawit
Hard news
Senin, 25 Mar 2019

Respons Langkah Uni Eropa, RI Cari Pasar Baru Ekspor Sawit

Pemerintah Indonesia sedang mencari pasar baru untuk ekspor minyak sawit dan produk turunannya. 
BI Beberkan Faktor Penyebab Pertumbuhan Ekonomi DKI Moncer di 2018
Hard news
Senin, 25 Mar 2019

BI Beberkan Faktor Penyebab Pertumbuhan Ekonomi DKI Moncer di 2018

Pencapaian inflasi DKI Jakarta di tahun 2018 tercatat sebesar 3,3 persen (yoy).
Indonesia akan Gandeng Kolombia Lawan Kebijakan Sawit Uni Eropa
Hard news
Senin, 25 Mar 2019

Indonesia akan Gandeng Kolombia Lawan Kebijakan Sawit Uni Eropa

Indonesia akan menggandeng Kolombia untuk melawan kebijakan Uni Eropa soal pembatasan sawit.
Pemerintah Bidik Amerika Latin sebagai Prioritas Pasar Ekspor Baru
Hard news
Senin, 25 Mar 2019

Pemerintah Bidik Amerika Latin sebagai Prioritas Pasar Ekspor Baru

Pemerintah mulai berekspansi ke negara-negara baru yang potensial menjadi pasar ekspor Indonesia menimbang perlambatan ekonomi dunia membuat pemerintah putar otak agar kinerja ekspor tidak anjlok.
Kemendag Luncurkan Gelaran Indonesia Trade Expo 2019 Oktober Nanti
Hard news
Senin, 25 Mar 2019

Kemendag Luncurkan Gelaran Indonesia Trade Expo 2019 Oktober Nanti

Kemendag meluncurkan gelaran ke-34 Trade Expo Indonesia (TEI) yang akan berlangsung di ICE BSD, Tangerang Selatan, Banten, pada 16-20 Oktober 2019 mendatang.
Pemerintah Akan Revisi PMK soal Transfer Pricing, Rampung Juli
Hard news
Senin, 25 Mar 2019

Pemerintah Akan Revisi PMK soal Transfer Pricing, Rampung Juli

Pemerintah bakal segera merevisi Peraturan Menteri Keuangan (PMK) nomor 7 tahun 2015 tentang tata cara pembentukan dan pelaksanaan transfer pricing atau advance pricing agreement (APA).