Hendra Friana

Hendra Friana

Indeks Tulisan

Perundingan HoA Molor, DKI Tak Serius Hentikan Swastanisasi Air?
Current issue
Rabu, 10 Apr 2019

Perundingan HoA Molor, DKI Tak Serius Hentikan Swastanisasi Air?

Tidak transparannya proses perundingan HoA menimbulkan syak wasangka di kalangan aktivis penolakan swastanisasi air Jakarta.
Mandiri Terbitkan Global Bond USD750 Juta, Susut dari Rencana Awal
Hard news
Rabu, 10 Apr 2019

Mandiri Terbitkan Global Bond USD750 Juta, Susut dari Rencana Awal

Bank Mandiri menerbitkan global bond senilai 750 juta dolar AS baru-baru ini. Angka itu menyusut dari perencanaan semula yang senilai 1 miliar dolar AS.
Bandara Kertajati Sepi, Wapres JK Sebut Perencanaannya Kurang Baik
Hard news
Selasa, 9 Apr 2019

Bandara Kertajati Sepi, Wapres JK Sebut Perencanaannya Kurang Baik

Menurut JK, salah satu faktor sepinya Bandara Kertajati karena letaknya yang tidak strategis. 
BI: Penjualan Eceran Februari 2019 Naik, Ditopang Komoditas Sandang
Hard news
Selasa, 9 Apr 2019

BI: Penjualan Eceran Februari 2019 Naik, Ditopang Komoditas Sandang

Pertumbuhan penjualan eceran Februari 2019 ditopang oleh peningkatan penjualan komoditas sandang dan barang budaya dan rekreasi seperti cendera mata.
Akuisisi Permata, Mandiri akan Negosiasi dengan Stanchart Pekan Ini
Hard news
Selasa, 9 Apr 2019

Akuisisi Permata, Mandiri akan Negosiasi dengan Stanchart Pekan Ini

Bank Mandiri akan mengadakan negosiasi dengan Standard Chartered dan Astra untuk membahas akuisisi Bank Permata, pada pekan ini.  
Tak Perlu Top Up, LinkAja akan Terkoneksi dengan Rekening Tabungan
Hard news
Selasa, 9 Apr 2019

Tak Perlu Top Up, LinkAja akan Terkoneksi dengan Rekening Tabungan

LinkAja akan diintegrasikan dengan rekening tabungan atau kartu kredit para penggunanya di bank-bank anggota Himbara, seperti Mandiri, BNI, BTN dan BRI. 
Anies akan Bebaskan PBB untuk Veteran Hingga Tiga Generasi ke Bawah
Hard news
Selasa, 9 Apr 2019

Anies akan Bebaskan PBB untuk Veteran Hingga Tiga Generasi ke Bawah

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mulai tahun ini akan membebaskan Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) bagi para veteran pejuang kemerdekaan hingga tiga generasi di bawahnya.
Prabowo Sebut Pertumbuhan Ekonomi 5%
Current issue
Selasa, 9 Apr 2019

Prabowo Sebut Pertumbuhan Ekonomi 5% "Ndasmu": Bagaimana Faktanya?

Pertumbuhan ekonomi era Jokowi yang berkisar 5% dikritik Prabowo. Ia bahkan menggunakan diksi "ndasmu" untuk membantah klaim pemerintah. Bagaimana realitasnya?
Anies Keluarkan Pergub soal Naturalisasi Sungai
Hard news
Selasa, 9 Apr 2019

Anies Keluarkan Pergub soal Naturalisasi Sungai

Naturalisasi sungai, dalam beleid itu, disebut sebagai pengelolaan prasarana sumber daya air melalui konsep pengembangan RTH.
Ada Pemindahan Jalur, Sejumlah KA ke Jakarta Bakal Terhambat
Hard news
Selasa, 9 Apr 2019

Ada Pemindahan Jalur, Sejumlah KA ke Jakarta Bakal Terhambat

Pemindahan jalur untuk rute Jatinegara-Cakung lintas Manggarai-Cikarang akan dilakukan pada Jumat (12/4/2019) malam.
Double-double Track Jatinegara-Cakung Beroperasi pada 12 April 2019
Hard news
Senin, 8 Apr 2019

Double-double Track Jatinegara-Cakung Beroperasi pada 12 April 2019

Jalur kereta api Double-double track (DDT) segmen Jatinegara – Cakung akan mulai beroperasi pada 12 April 2019. Pengerjaan proyek ini sempat molor 2 tahun. 
Alasan Luhut Minta Aturan Jual Benih Lobster ke Luar Negeri Dihapus
Hard news
Senin, 8 Apr 2019

Alasan Luhut Minta Aturan Jual Benih Lobster ke Luar Negeri Dihapus

Menurut Luhut aturan yang berisi larangan penjualan benih lobster ke luar negeri itu terlalu restriktif dan justru membuat nelayan mengalami kesulitan keuangan serta tak bisa mengembangkan usahanya dalam budidaya lobster.
Kritik Janji Prabowo Soal Tarif Listrik, Luhut Sindir Rizal Ramli
Hard news
Senin, 8 Apr 2019

Kritik Janji Prabowo Soal Tarif Listrik, Luhut Sindir Rizal Ramli

Luhut Binsar Pandjaitan mengkritik janji Prabowo yang akan menurunkan tarif listrik pada 100 hari masa pemerintahannya. 
Luhut Minta Pembebasan Lahan Blok Marsela Selesai Dalam Satu Tahun
Hard news
Senin, 8 Apr 2019

Luhut Minta Pembebasan Lahan Blok Marsela Selesai Dalam Satu Tahun

Hingga saat ini, diketahui bahwa lahan yang dibutuhkan untuk pembangunan fasilitas proyek migas di blok Masela mencapai 1.500 hektare.
Dikritik LSM karena Lawan REDII, Luhut: Lama-lama Kita Audit Mereka
Hard news
Senin, 8 Apr 2019

Dikritik LSM karena Lawan REDII, Luhut: Lama-lama Kita Audit Mereka

Menurut Luhut, kebijakan restriktif terhadap sawit itu bakal berdampak langsung pada jutaan petani yang bergantung dari kelapa sawit.
Respons Luhut Soal Prabowo Sebut Pertumbuhan Ekonomi 5%
Hard news
Senin, 8 Apr 2019

Respons Luhut Soal Prabowo Sebut Pertumbuhan Ekonomi 5% "Ndasmu"

Luhut menilai bahwa pertumbuhan ekonomi yang dicapai pemerintah saat ini sudah cukup baik di tengah kondisi ekonomi global yang serba tak pasti.
Luhut Sebut Tak Masalah Tiket Pesawat Mahal, Sebentar Lagi Pilpres
Hard news
Senin, 8 Apr 2019

Luhut Sebut Tak Masalah Tiket Pesawat Mahal, Sebentar Lagi Pilpres

Luhut mengatakan persoalan tingginya harga tiket pesawat akan segera diselesaikan pemerintah usai Pilpres 2019. Namun ketika ditanya alasan mengapa harus menunggu pilpres, Luhut tak memberikan penjelasan lebih lanjut.
Protes Kebijakan RED II, Jokowi & Mahathir Kirim Surat ke Uni Eropa
Hard news
Senin, 8 Apr 2019

Protes Kebijakan RED II, Jokowi & Mahathir Kirim Surat ke Uni Eropa

Indonesia dan Malaysia telah mengirimkan surat keberatan terhadap kebijakan restriktif Uni Eropa terhadap komoditas sawit dalam EU Renewable Energy RED II.
Berkat Migas, Cadangan Devisa Maret Bisa Bertambah $1,2 Miliar
Hard news
Senin, 8 Apr 2019

Berkat Migas, Cadangan Devisa Maret Bisa Bertambah $1,2 Miliar

"Bank Indonesia menilai cadangan devisa tersebut mampu mendukung ketahanan sektor eksternal serta menjaga stabilitas makroekonomi dan sistem keuangan."
Biaya Produksi Listrik Naik, Kerugian Mengintai PLN di 2019
Current issue
Minggu, 7 Apr 2019

Biaya Produksi Listrik Naik, Kerugian Mengintai PLN di 2019

Tak menaikkan TDL mungkin  membuat PLN merugi. Tapi mereka merasa bisa mengantisipasi itu dengan trik efisiensi.