Felix Nathaniel

Felix Nathaniel

Felix Nathaniel, seorang jurnalis berbasis di Jakarta dengan pengalaman lebih dari enam tahun. Saat ini bekerja di Tirto.id. Anda dapat melihat beberapa karya saya di: https://felixnathaniel.journoportfolio.com/. Sebagai seorang penulis berpengalaman, saya telah menghasilkan konten yang kompleks dan bervariasi dengan menggunakan keahlian dalam memperkaya kalimat dan menghasilkan tulisan yang menarik.

Indeks Tulisan

Partai Oposisi Mau Masuk Koalisi, PDI-P: Itu Politik Dagang Sapi
Politik
Rabu, 3 Juli 2019

Partai Oposisi Mau Masuk Koalisi, PDI-P: Itu Politik Dagang Sapi

Ketua DPP PDI-P Andreas Hugo Pareira tidak serta-merta terima jika partai oposisi selama Pilpres 2019 hendak merapat ke barisan partai pendukung Jokowi-Ma'ruf Amin.
TKN Sebut Jokowi Ingin Koalisi Tetap Utuh Lima Tahun ke Depan
Politik
Rabu, 3 Juli 2019

TKN Sebut Jokowi Ingin Koalisi Tetap Utuh Lima Tahun ke Depan

Verry Surya Hendrawan mengatakan pertemuan itu dihadiri seluruh sekretaris jenderal partai koalisi, namun menurutnya dalam pertemuan itu tak membahas tentang menteri kabinet Jokowi periode 2019-2024.
Perebutan Kursi Ketua Umum Golkar Menyeret Nama Jokowi
Politik
Rabu, 3 Juli 2019

Perebutan Kursi Ketua Umum Golkar Menyeret Nama Jokowi

Dukungan dari Jokowi dinilai penting untuk memperkuat posisi Bamsoet atau Airlangga, terutama di mata kader akar rumput.
Ketua DPP Golkar Tak Yakin Banyak yang Dukung Bamsoet jadi Ketum
Politik
Rabu, 3 Juli 2019

Ketua DPP Golkar Tak Yakin Banyak yang Dukung Bamsoet jadi Ketum

Ace Hasan menegaskan bahwa dukungan DPD II saja tidak cukup untuk membuat Golkar mempercepat Munas dan mengadakan Munaslub sebab ada syarat yang harus dipenuhi.
Era Prabowo Capres Sudah Usai, Saatnya Siapkan Kader Muda Buat 2024
Politik
Rabu, 3 Juli 2019

Era Prabowo Capres Sudah Usai, Saatnya Siapkan Kader Muda Buat 2024

Prabowo Subianto masuk dalam daftar 14 capres potensial di Pilpres 2024. Namun, ia disarankan tak perlu maju lagi dan siapkan kader muda untuk bertarung.
Capres 2024 dari PDIP, LSI Denny JA: Ganjar Lebih Kuat dari Puan
Politik
Selasa, 2 Juli 2019

Capres 2024 dari PDIP, LSI Denny JA: Ganjar Lebih Kuat dari Puan

Menurut LSI Denny JA, Ganjar Pranowo lebih berpotensi maju capres 2024 ketimbang Puan Maharani. 
LSI Denny JA Survei Capres 2024, Wapres Ma'ruf Amin Tak Termasuk
Politik
Selasa, 2 Juli 2019

LSI Denny JA Survei Capres 2024, Wapres Ma'ruf Amin Tak Termasuk

Ma'ruf Amin tak dimasukkan survei elektabilitas Capres 2024, karena tak masuk dalam kriteria seperti berasal dari menteri, tokoh partai, kepala daerah, atau profesional. 
LSI Denny JA Prediksi Sandiaga Merapat ke PAN Maju Capres 2024
Politik
Selasa, 2 Juli 2019

LSI Denny JA Prediksi Sandiaga Merapat ke PAN Maju Capres 2024

LSI Denny JA menilai PAN menjadi kendaraan politik yang tepat untuk Sandiaga Uno maju sebagai capres 2024.
Daftar 14 Capres 2024 Versi LSI Denny JA: Dari Tito Sampai Prabowo
Politik
Selasa, 2 Juli 2019

Daftar 14 Capres 2024 Versi LSI Denny JA: Dari Tito Sampai Prabowo

Nama Prabowo dan Sandiaga Uno masuk dalam daftar 14 calon potensial versi LSI Denny JA.
PBNU Minta Kursi Menteri, PPP: Masa Kader Kami yang NU Tak Dianggap
Politik
Selasa, 2 Juli 2019

PBNU Minta Kursi Menteri, PPP: Masa Kader Kami yang NU Tak Dianggap

PPP mendukung siapa pun yang masuk ke kabinet menteri, termasuk kader PBNU. Namun jika ada kader partainya yang NU, ia meminta untuk dipertimbangkan.
Soal NU Minta Jabatan Menteri, PDIP: Sebaiknya Tak
Politik
Selasa, 2 Juli 2019

Soal NU Minta Jabatan Menteri, PDIP: Sebaiknya Tak "Double-double"

Eva mengatakan bahwa NU sebenarnya sudah mendapat kursi Wapres, yakni Ma'ruf Amin yang ia sebut setara dengan banyak menteri. 
PKB Setuju NU Kirim Kadernya Jadi Menteri di Kabinet Jokowi-Ma'ruf
Politik
Selasa, 2 Juli 2019

PKB Setuju NU Kirim Kadernya Jadi Menteri di Kabinet Jokowi-Ma'ruf

PKB menyebutkan wacana Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) akan mengirimkan kadernya agar bisa masuk ke kabinet Jokowi-Ma'ruf.
Soal Menteri dari NU, Ma'ruf: Jokowi Pasti Minta Pertimbangan Saya
Politik
Selasa, 2 Juli 2019

Soal Menteri dari NU, Ma'ruf: Jokowi Pasti Minta Pertimbangan Saya

Maruf yakin Jokowi akan meminta pertimbangannya terkait kader NU yang menjadi menteri.
Kursi Airlangga Hartarto Digoyang, Bambang Soesatyo Penantang Utama
Politik
Selasa, 2 Juli 2019

Kursi Airlangga Hartarto Digoyang, Bambang Soesatyo Penantang Utama

Kursi Airlangga Hartarto digoyang. Politikus senior Golkar mengatakan Airlangga gagal. Lalu, muncul nama Bambang Soesatyo.
HUT Bhayangkara, KontraS: Evaluasi Internal Polri Belum Maksimal
Hukum
Senin, 1 Juli 2019

HUT Bhayangkara, KontraS: Evaluasi Internal Polri Belum Maksimal

Yati menegaskan, sejak Juni 2018-Mei 2019, pelaku kekerasan dari pihak kepolisian mencapai ratusan orang.
KontraS Sebut Diskresi Kepolisian Masih Sering Disalahgunakan
Hukum
Senin, 1 Juli 2019

KontraS Sebut Diskresi Kepolisian Masih Sering Disalahgunakan

KontraS menilai kewenangan diskresi masih sering disalahgunakan oleh aparat kepolisian.
Surat Kematian Korban 22 Mei Janggal, Disebut Tewas Karena Penyakit
Hukum
Senin, 1 Juli 2019

Surat Kematian Korban 22 Mei Janggal, Disebut Tewas Karena Penyakit

KontraS menemukan kejanggalan dalam surat kematian salah satu korban tewas kerusuhan 21-22 Mei 2019, yang bernama Sandro. 
Pekerjaan Rumah DPR: Prolegnas Tak Tercapai dan Boros Anggaran
Politik
Senin, 1 Juli 2019

Pekerjaan Rumah DPR: Prolegnas Tak Tercapai dan Boros Anggaran

DPR periode 2014-2019 baru menyelesaikan 27 UU dari 189 RUU yang ditarget selesai dalam lima tahun.
Keterangan Saksi & Ahli Lemah Bikin Prabowo Kalah di MK
Hukum
Sabtu, 29 Jun 2019

Keterangan Saksi & Ahli Lemah Bikin Prabowo Kalah di MK

Saksi dan ahli yang didatangkan tim hukum Prabowo tidak bisa membuktikan seluruh dalil.
Yusril Yakin Tuduhan 02 Tidak akan Terbukti Meski Sidang Lebih Lama
Hukum
Jumat, 28 Jun 2019

Yusril Yakin Tuduhan 02 Tidak akan Terbukti Meski Sidang Lebih Lama

Yusril menyatakan, meskipun sidang di MK digelar lebih lama, tuduhan kubu Prabowo-Sandiaga tidak akan terbukti.