Ayu Mumpuni

Ayu Mumpuni

Ayu Mumpuni biasa dipanggil Ayu. Saat ini menjadi reporter desk Polhukam di Tirto sejak Oktober 2023. Sejak lulus dari Universitas Diponegoro Semarang, Tirto menjadi kantor media keduanya. Sejak awal menjadi jurnalis, Ayu memang selalu bergelut di isu politik, hukum, dan keamanan. 

Indeks Tulisan

Polisi: Mayat dalam Toren di Tangsel Ternyata Buron Narkoba
Polhukam
Rabu, 29 Mei

Polisi: Mayat dalam Toren di Tangsel Ternyata Buron Narkoba

Menurut polisi, Devi Karmawan alias Devoy diduga buronan pelaku kasus narkoba jenis sabu yang mayatnya ditemukan di dalam toren rumah tetangga.
SYL Beri Uang Saku Hingga Bayar Cicilan Apartemen Nayunda
Flash news
Rabu, 29 Mei

SYL Beri Uang Saku Hingga Bayar Cicilan Apartemen Nayunda

SYL pernah memberikan uang, kalung, hingga tas Balenciaga untuk Nayunda.
Keluarga SYL Janji Kembalikan Uang Hasil Memeras Kementan
Hukum
Rabu, 29 Mei

Keluarga SYL Janji Kembalikan Uang Hasil Memeras Kementan

Hakim meminta uang hasil memeras anggaran Kementan yang sudah dinikmati keluarga SYL dikembalikan sebelum pembacaan tuntutan.
Cucu SYL Kerap Disuruh Tukarkan Uang Valuta Asing
Flash news
Rabu, 29 Mei

Cucu SYL Kerap Disuruh Tukarkan Uang Valuta Asing

Bibie, mengaku kerap diminta ibunya, Indira Chunda Thita Syahrul, untuk menukarkan valuta asing.
Duit Kementan Juga Dipakai SYL Beli Senpi untuk Kado Putrinya
Hukum
Rabu, 29 Mei

Duit Kementan Juga Dipakai SYL Beli Senpi untuk Kado Putrinya

Pembelian senjata api dilakukan eks ajudan SYL dengan menggunakan dana dari Ditjen Tanaman Pangan Kementan.
Sidang SYL, Surya Paloh Disebut Tahu Garnita Didanai Kementan
Hukum
Rabu, 29 Mei

Sidang SYL, Surya Paloh Disebut Tahu Garnita Didanai Kementan

Surya Paloh disebut mengetahui semua kegiatan yang dijalankan Garnita Malahayati bersumber dari uang Kementerian Pertanian (Kementan).
Kompolnas Minta Polda Jabar Terus Gali 2 DPO Pembunuhan Vina
Flash news
Rabu, 29 Mei

Kompolnas Minta Polda Jabar Terus Gali 2 DPO Pembunuhan Vina

Kompolnas memastikan tidak ada penghapusan dua daftar pencarian orang (DPO) dalam kasus pembunuhan Vina dan Eki.
Menko Polhukam Minta Intelijen Polri Tajamkan Pengamanan Pilkada
Hukum
Selasa, 28 Mei

Menko Polhukam Minta Intelijen Polri Tajamkan Pengamanan Pilkada

Menko Polhukam Hadi Tjahjanto meminta pengamanan Pilkada Serentak 2024 lebih ketat dibandingkan Pemilu 2024.
Menko Polhukam: Jampidsus Dikuntit Densus 88 Masih Diselidiki
Polhukam
Selasa, 28 Mei

Menko Polhukam: Jampidsus Dikuntit Densus 88 Masih Diselidiki

Menko Hadi menjelaskan tidak ada persoalan di dalam institusi Polri maupun Kejagung usai peristiwa Jampidsus dikuntit anggota Densus 88.
Caleg PKS Aceh Sofyan Diduga Sudah Edarkan Sabu Setahun Terakhir
Flash news
Selasa, 28 Mei

Caleg PKS Aceh Sofyan Diduga Sudah Edarkan Sabu Setahun Terakhir

Sofyan diduga sudah melakukan aksinya selama satu tahun terakhir.
Polisi Periksa Linda untuk Dalami Kedekatannya dengan Vina
Hukum
Selasa, 28 Mei

Polisi Periksa Linda untuk Dalami Kedekatannya dengan Vina

Penyidik Polda Jabar dan Polres Cirebon telah melakukan pemeriksaan terhadap Linda untuk mendalami kedekatannya dengan Vina.
Fakta Baru Sidang SYL: Kesaksian Pihak Nasdem Hingga Keluarga
Hukum
Selasa, 28 Mei

Fakta Baru Sidang SYL: Kesaksian Pihak Nasdem Hingga Keluarga

Sejumlah fakta baru terkait kasus korupsi yang menjerat Syahrul Yasin Limpo terungkap dalam sidang Senin (27/5/2024) kemarin.
Polisi Ungkap Kasus Sabu 70 Kg yang Libatkan Caleg PKS Aceh
Polhukam
Selasa, 28 Mei

Polisi Ungkap Kasus Sabu 70 Kg yang Libatkan Caleg PKS Aceh

Polisi menyebut Sofyan sebagai pemilik barang, pemodal serta pengendali yang berhubungan langsung dengan pihak Malaysia.
Cucu SYL Magang di Kementan Digaji Hingga Rp10 Juta
Flash news
Senin, 27 Mei

Cucu SYL Magang di Kementan Digaji Hingga Rp10 Juta

Tenri digaji hingga Rp10 juta karena memiliki surat keputusan (SK) sebagai tenaga ahli Biro Hukum Kementan.
Joice Ngaku Jadi Stafsus Lewat Anak SYL & Digaji Rp31 Juta
Flash news
Senin, 27 Mei

Joice Ngaku Jadi Stafsus Lewat Anak SYL & Digaji Rp31 Juta

Joice mengaku menerima honor sebagai Staf Khusus Menteri Pertanian lebih dari Rp27 juta.
Wabendum Nasdem: Rp850 Juta dari Kementan untuk Daftar Bacaleg
Hukum
Senin, 27 Mei

Wabendum Nasdem: Rp850 Juta dari Kementan untuk Daftar Bacaleg

Partai Nasdem minta Rp1 miliar dalam rangka pendanaan daftar bacaleg, tetapi Kementan menyanggupi Rp850 juta.
SYL Kirim Bunga & Kue Ulang Tahun ke Nayunda Pakai Uang Kementan
Flash news
Senin, 27 Mei

SYL Kirim Bunga & Kue Ulang Tahun ke Nayunda Pakai Uang Kementan

Syahrul Yasin Limpo (SYL), terungkap pernah membelikan bunga hingga kue ulang tahun kepada biduan, Nayunda Nabila.
Eksepsi Dikabulkan, Gazalba Saleh Segera Bebas dari Tahanan
Flash news
Senin, 27 Mei

Eksepsi Dikabulkan, Gazalba Saleh Segera Bebas dari Tahanan

Terdakwa suap Hakim Agung Gazalba Saleh akan kembali bebas dari masa hukuman yang dijalaninya saat ini.
Jaksa Agung Lakukan Rotasi Besar-besaran, Berikut Rinciannya
Flash news
Senin, 27 Mei

Jaksa Agung Lakukan Rotasi Besar-besaran, Berikut Rinciannya

Rotasi itu tertuang dalam tiga surat keputusan berbeda yang dikeluarkan pada 21 Mei 2024.
Kuasa Hukum Keluarga Vina Percaya Keabsahan Tersangka Pegi
Polhukam
Senin, 27 Mei

Kuasa Hukum Keluarga Vina Percaya Keabsahan Tersangka Pegi

Pihak keluarga percaya bila penyidik telah akurat memastikan bahwa tersangka adalah orang yang sebenarnya.