Alfitra Akbar

Alfitra Akbar, M.I.P. merupakan periset dan pemeriksa fakta di Tirto.ID. Lulus dari Program Studi Pembangunan Wilayah Universitas Gadjah Mada (UGM), Alfitra melanjutkan studi Magister di Departemen Ilmu Politik, Universitas Indonesia (UI) dengan fokus studi pengelolaan partai politik, pemilu dan parlemen dan lulus dengan predikat sangat memuaskan pada tahun 2022.Alfitra memiliki minat di bidang penelitian dan kepenulisan khususnya terkait isu di bidang sosial politik dan kemasyarakatan. 

Sebagai peneliti, Ia memulai karir sebagai Research Intern di Department of Politics and Social Changes, Centre for Strategic and International Studies (CSIS) Indonesia. Setelah itu, Ia sempat berkarir sebagai Penulis In-depth di PinterPolitik.com.

Sebagai penulis, Alfitra telah menulis satu buku berbasis riset berjudul “Refleksi Pilkada 2020: Masa Pandemi Covid-19”. Ia juga pernah menulis untuk rubrik analisis peristiwa di Jurnal Analisis CSIS dan sejumlah media nasional.

Saat ini, sebagai periset dan pemeriksa fakta di Tirto.ID, Alfitra bertugas untuk melakukan riset, mengumpulkan data dan melakukan analisis sesuai dengan kebutuhan departemen dan redaksi. Di samping itu, Ia juga bertugas melakukan fact checking untuk menelusuri kebenaran terkait beberapa isu yang beredar di masyarakat. 

Indeks Tulisan

News Plus
Sabtu, 15 Nov

Mengapa Banyak Kader Gerindra Menolak Budi Arie Masuk Partai?

Kader Gerindra di berbagai daerah menolak rencana Budi Arie bergabung ke Gerindra. Langkah Ketum Projo itu dianggap manuver mencari perlindungan politik.
News Plus
Jumat, 14 Nov

Polisi Aktif Dilarang di Jabatan Sipil, Momentum Reformasi Polri

Sebagai pelaksana dan penegak hukum, Polri wajib menaati keputusan hukum yang sudah bersifat final.
News Plus
Jumat, 14 Nov

Duduk Perkara Pembunuhan Istri Pegawai Pajak di Manokwari

Setelah membunuh korban, pelaku sempat meminta uang tebusan pada suami korban.
News Plus
Kamis, 13 Nov

Relasi Kuasa & Kultus di Balik Kasus KS di Lingkungan Keagamaan

Anak-anak perlu diedukasi untuk menemukenali bahaya tindak kekerasan atau pelecehan yang ada di sekeliling mereka.
News Plus
Kamis, 13 Nov

Trump Tuntut Media: Etika Jurnalistik & Ancaman Kebebasan Pers

Etika jurnalistik merupakan poin utama yang harus dijalankan. Tapi, ada upaya dari pihak-pihak yang memiliki kekuasaan untuk memanfaatkan posisi mereka.
News Plus
Kamis, 13 Nov

PM Jepang Potong Gaji untuk Efisiensi, Bagaimana Indonesia?

Dari simbol ke sistem, langkah Takaichi di Jepang menunjukkan bahwa reformasi birokrasi dimulai dari diri sendiri.
News Plus
Rabu, 12 Nov

Pro-Kontra Gelar Pahlawan Nasional untuk Soeharto

Dari nostalgia pembangunan hingga tudingan pelanggaran HAM, penetapan Soeharto sebagai pahlawan kembali membelah opini publik.
News Plus
Selasa, 11 Nov

Sudah Saatnya Sekolah Serius Hadirkan Ruang Belajar Nirkekerasan

Peristiwa peledakan SMAN 72 Jakarta dan pembakaran asrama di Aceh adalah alarm bagi dunia pendidikan di Indonesia.
News Plus
Selasa, 11 Nov

Menelusuri Jejak Terakhir Farhan & Reno di Kwitang

Polisi tak boleh berhenti pada kesimpulan identifikasi korban, tapi wajib memastikan proses penegakan hukum transparan.
News Plus
Rabu, 5 Nov

4 Gubernur, 1 Masalah: Korupsi yang Mengakar di Riau

Gubernur Abdul Wahid, menjadi Kepala Daerah Riau ke-4 yang terjaring OTT KPK. Ini bisa jadi tanda bahaya dan indikasi budaya korupsi yang mengakar di sana.