Addi M Idhom

Addi M Idhom

Addi M. Idhom kini menjadi redaktur supplement content Tirto.id. Memiliki sertifikasi wartawan madya dari Dewan Pers, Addi bertugas mengelola tim yang memproduksi konten edukasi yang menjangkau berbagai tema, mulai dari kesehatan, politik, pendidikan, ekonomi, agama, hingga teknologi. Sebelum bergabung dengan Tirto.id pada tahun 2017, Addi pernah menjadi koresponden Tempo Biro Yogya (2011-2016) dan kontributor Bisnis Indonesia (2010-2011).

Indeks Tulisan

Tarif Iuran BPJS Kesehatan 2021 & Cara Pendaftaran Peserta Mandiri
Sosial budaya
Kamis, 31 Des 2020

Tarif Iuran BPJS Kesehatan 2021 & Cara Pendaftaran Peserta Mandiri

Tarif iuran BPJS Kesehatan mandiri kelas III mengalami kenaikan mulai 1 Januari 2021. Berikut besaran rinciannya.
Daftar Tempat Wisata Jakarta yang Ditutup di Tahun Baru 2021
Sosial budaya
Rabu, 30 Des 2020

Daftar Tempat Wisata Jakarta yang Ditutup di Tahun Baru 2021

Sejumlah tempat wisata utama di Jakarta akan ditutup pada saat perayaan tahun baru 2021, yang di antaranya termasuk Monas dan Ancol.
Rekrutmen PTT BPJS Kesehatan 2021: Cara Mendaftar, Syarat, Jadwal
Sosial budaya
Rabu, 30 Des 2020

Rekrutmen PTT BPJS Kesehatan 2021: Cara Mendaftar, Syarat, Jadwal

Rekrutmen PTT BPJS Kesehatan dibuka sejak 30 Desember 2020. Pedaftaran lowongan pegawai tidak tetap ini dilakukan secara online.
Tips saat Isolasi Mandiri Bagi Pasien Covid-19 dari Dokter & Kemkes
Kesehatan
Rabu, 30 Des 2020

Tips saat Isolasi Mandiri Bagi Pasien Covid-19 dari Dokter & Kemkes

Ada sejumlah saran dari dokter dan Kementerian Kesehatan yang perlu diperhatikan pasien Covid-19 yang menjalani isolasi mandiri.
Perbedaan GeNose dan CePAD, Alat Tes Covid-19 Hasil Inovasi PTN RI
Kesehatan
Selasa, 29 Des 2020

Perbedaan GeNose dan CePAD, Alat Tes Covid-19 Hasil Inovasi PTN RI

GeNose dan CePAD memiliki cara kerja yang jauh berbeda. Dua alat tes Covid-19 ini merupakan hasil inovasi peneliti asal Indonesia.
Jadwal Vaksin Covid-19 Diberikan ke Warga RI & Daftar Penyuplainya
Kesehatan
Selasa, 29 Des 2020

Jadwal Vaksin Covid-19 Diberikan ke Warga RI & Daftar Penyuplainya

Jadwal pemberian vaksin Covid-19 untuk 181,5 juta warga Indonesia direncanakan berlangsung pada tahun 2021-2022. 
Sebaran Varian Baru Virus Corona di Dunia: Update Data Akhir 2020
Kesehatan
Selasa, 29 Des 2020

Sebaran Varian Baru Virus Corona di Dunia: Update Data Akhir 2020

Varian baru virus corona yang ditemukan di Inggris, yakni VUI-202012/01, diketahui telah menyebar di sejumlah negara.
Daftar Gempa Merusak di Indonesia pada 2020: Dampak & Pemicunya
Sosial budaya
Senin, 28 Des 2020

Daftar Gempa Merusak di Indonesia pada 2020: Dampak & Pemicunya

BMKG mencatat setidaknya terjadi 11 gempa kuat yang memicu kerusakan di berbagai daerah pada tahun 2020.
Info LTMPT: Kuota Pendaftar SNMPTN 2021 Tiap Sekolah & Masa Sanggah
Pendidikan
Senin, 28 Des 2020

Info LTMPT: Kuota Pendaftar SNMPTN 2021 Tiap Sekolah & Masa Sanggah

Data kuota pendaftar SNMPTN 2021 di masing-masing sekolah sudah bisa diakses di website resmi LTMPT sejak 28 Desember 2020.
Tujuan Vaksinasi Covid-19 Digelar Gratis & Persiapan Pelaksanaannya
Kesehatan
Senin, 28 Des 2020

Tujuan Vaksinasi Covid-19 Digelar Gratis & Persiapan Pelaksanaannya

Pemerintah menargetkan 70 persen dari total penduduk Indonesia atau setidaknya 182 juta jiwa bisa mendapatkan vaksin Covid-19 gratis.
Mengenal Varian Baru Virus Corona di Inggris & Bagaimana Respons RI
Kesehatan
Sabtu, 26 Des 2020

Mengenal Varian Baru Virus Corona di Inggris & Bagaimana Respons RI

Varian baru virus corona ditemukan menyebar di Inggris pada pertengahan Desember 2020. Kenapa jenis mutasi virus corona ini menarik perhatian?
Gempa Hari Ini Guncang Badung, Magnitudo 3.2 SR
Sosial budaya
Kamis, 24 Des 2020

Gempa Hari Ini Guncang Badung, Magnitudo 3.2 SR

Gempa bumi mengguncang Badung pada hari ini, magnitudo 3.2 SR. Gempa pada 24 Desember 2020 mengagetkan warga.
Aturan Baru Perjalanan Akhir 2020: Respons ke Mutasi Corona Inggris
Kesehatan
Kamis, 24 Des 2020

Aturan Baru Perjalanan Akhir 2020: Respons ke Mutasi Corona Inggris

Satgas memperketat syarat bagi WNA dan WNI dari Eropa dan Australia yang masuk RI. WNA asal Inggris dilarang masuk RI di masa libur akhir 2020.
Isi Maklumat Kapolri Terbaru soal Perayaan Natal 2020 & Tahun Baru
Sosial budaya
Rabu, 23 Des 2020

Isi Maklumat Kapolri Terbaru soal Perayaan Natal 2020 & Tahun Baru

Maklumat Kapolri terbaru telah terbit pada hari ini. Isinya terkait kegiatan perayaan Natal 2020 dan Tahun Baru 2021 .
Aturan Mudik Akhir Tahun 2020 dan Syarat Perjalanan Naik Kapal Laut
Sosial budaya
Selasa, 22 Des 2020

Aturan Mudik Akhir Tahun 2020 dan Syarat Perjalanan Naik Kapal Laut

Aturan mudik pada masa libur akhir tahun 2020 tertuang dalam lima surat edaran yang diterbitkan oleh Satgas Covid-19 dan Kemenhub. 
Syarat Naik Pesawat Lion Air dan Penerbangan Libur Akhir Tahun 2020
Sosial budaya
Selasa, 22 Des 2020

Syarat Naik Pesawat Lion Air dan Penerbangan Libur Akhir Tahun 2020

Persyaratan naik pesawat dan penerbangan di libur akhir tahun 2020 telah diumumkan Kemenhub. Biaya Rapid Test Antigen dan PCR di bandara pun telah dirilis.
Penjelasan BPOM soal Proses Izin EUA Vaksin Corona & Syaratnya
Kesehatan
Selasa, 22 Des 2020

Penjelasan BPOM soal Proses Izin EUA Vaksin Corona & Syaratnya

BPOM menjelaskan skema proses dan syarat penerbitan izin penggunaan darurat (EUA) untuk vaksin Covid-19 buatan Sinovac.
Syarat Penyeberangan Merak-Bakauheni di Libur Akhir Tahun 2020
Sosial budaya
Senin, 21 Des 2020

Syarat Penyeberangan Merak-Bakauheni di Libur Akhir Tahun 2020

Syarat menaiki kapal penyeberangan Merak-Bakauheni pada masa libur akhir tahun 2020 sudah bisa diketahui dari informasi resmi PT ASDP.
Libur Akhir Tahun 2020: Isi SE Kemenhub & MenpanRB Terbaru Desember
Sosial budaya
Senin, 21 Des 2020

Libur Akhir Tahun 2020: Isi SE Kemenhub & MenpanRB Terbaru Desember

Sejumlah surat edaran terbaru terkait libur akhir 2020 diterbitkan Satgas Covid-19, Kemenhub, dan Kemenpan-RB. 
Jadwal Waktu Subuh: Muhammadiyah dan Kemenag Masih Beda Pendapat
Sosial budaya
Senin, 21 Des 2020

Jadwal Waktu Subuh: Muhammadiyah dan Kemenag Masih Beda Pendapat

Muhammadiyah dan Kemenag RI masih berbeda pendapat mengenai koreksi waktu subuh di wilayah Indonesia.