Perlindungan terhadap anak-anak di seluruh dunia menjadi tantangan dalam peringatan Hari Anak Sedunia 20 November. Bagaimana perlindungan anak di Indonesia?
Pelibatan anak dalam kampanye politik bukan soal melanggar UU Perlindungan Anak semata, tapi juga meningkatnya potensi jadi korban kekerasan psikis pun fisik.
"Kalau ada orang Indonesia sakit, ditolak rumah sakit, lalu mati, kita seluruhnya berdosa. Kepala daerahnya dosa, DPR-nya dosa, Dandim-nya dosa, Kapolres-nya dosa," kata Zulkifli.