Indeks Tol Trans Jawa

YLKI Minta Pertamina Antisipasi Pasokan BBM di Titik Rawan Macet
Hard news
Senin, 20 Mei 2019

YLKI Minta Pertamina Antisipasi Pasokan BBM di Titik Rawan Macet

YLKI meminta PT Pertamina untuk mengantisipasi macet panjang di ruas tol Trans Jawa dan Trans Sumatera jelang mudik Lebaran 2019.
Bagaimana Perubahan Pola Mudik Setelah Tol Trans Jawa Tersambung?
Mild report
Rabu, 15 Mei 2019

Bagaimana Perubahan Pola Mudik Setelah Tol Trans Jawa Tersambung?

Kemenhub memperkirakan pemudik yang memakai mobil pribadi naik 18 persen menjadi 3,76 juta orang dari Lebaran 2018
Bagaimana Sebaiknya Mengemudi di Tol Trans Jawa?
Mild report
Rabu, 15 Mei 2019

Bagaimana Sebaiknya Mengemudi di Tol Trans Jawa?

Bagi pengemudi, melewati jalan lurus dengan kecepatan tinggi dalam tempo lama perlu trik khusus.
Frekuensi Penerbangan Turun 15 Persen karena Tiket Pesawat Mahal
Hard news
Rabu, 15 Mei 2019

Frekuensi Penerbangan Turun 15 Persen karena Tiket Pesawat Mahal

Airnav mencatat, sejak tiket mahal ada penurunan frekuensi penerbangan sebesar 15 persen yang dilakukan pihak maskapai penerbangan serta berdampak luas ke berbagai sektor industri.
Pertamina Siapkan SPBU Modular untuk Pemudik di Tol Jawa & Sumatera
Hard news
Rabu, 15 Mei 2019

Pertamina Siapkan SPBU Modular untuk Pemudik di Tol Jawa & Sumatera

Pertamina menyebutkan, selama arus mudik Lebaran 2019, pemudik dapat menggunakan SPBU versi modular di ruas tol Jawa dan Sumatera, karena tol tersebut belum memiliki SPBU.
Tol Trans Jawa Siap Dipakai, Berapa Biaya Mudik Pakai Mobil?
Mild report
Kamis, 9 Mei 2019

Tol Trans Jawa Siap Dipakai, Berapa Biaya Mudik Pakai Mobil?

Tol Trans Jawa dipastikan jadi rute pilihan pemudik mobil tahun 2019. Berapa dana yang dibutuhkan dan apa saja yang harus disiapkan?
Tiket Pesawat Masih Mahal, INDEF Duga untuk Alihkan Warga ke Tol
Hard news
Rabu, 8 Mei 2019

Tiket Pesawat Masih Mahal, INDEF Duga untuk Alihkan Warga ke Tol

INDEF menduga pembiaran mahalnya harga tiket pesawat yang selama ini dilakukan pemerintah karena ingin mengalihkan warga ke penggunaan transportasi, darat terutama Tol Trans Jawa dan Sumatera.
Solusi BPJT Cegah Kemacetan di Jalan Tol saat Mudik Lebaran 2019
Hard news
Selasa, 7 Mei 2019

Solusi BPJT Cegah Kemacetan di Jalan Tol saat Mudik Lebaran 2019

BPJT, Polri dan Kementerian Perhubungan sudah menyiapkan sejumlah strategi untuk mencegah kemacetan di jalan tol selama mudik Lebaran 2019.
Pemerintah Ingatkan Pemudik yang Gunakan Jalan Tol Agar Isi e-Money
Hard news
Selasa, 7 Mei 2019

Pemerintah Ingatkan Pemudik yang Gunakan Jalan Tol Agar Isi e-Money

Selain mengingatkan untuk mengisi ulang e-money, Kepala BPJT juga berencana untuk melakukan skema buka tutup rest area selama masa mudik Lebaran.
Tol Trans Jawa Dibuka Satu Arah Saat Mudik Lebaran 2019
Hard news
Selasa, 7 Mei 2019

Tol Trans Jawa Dibuka Satu Arah Saat Mudik Lebaran 2019

Skema one way dipilih karena dinilai lebih efisien untuk mengantisipasi kemacetan selama mudik Lebaran.
Mudik Lebaran 2019: 71 Tempat Istirahat Disiapkan di Tol Trans Jawa
Hard news
Sabtu, 27 Apr 2019

Mudik Lebaran 2019: 71 Tempat Istirahat Disiapkan di Tol Trans Jawa

KemenPUPR telah menyiapkan 71 tempat peristirahatan di sepanjang tol Trans Jawa sepanjang ruas mudik Lebaran 2019 nanti.
Hindari Situs Sekaran, Trase Tol Pandaan-Malang Seksi 5 Digeser
Hard news
Senin, 25 Mar 2019

Hindari Situs Sekaran, Trase Tol Pandaan-Malang Seksi 5 Digeser

PT Jasamarga Pandaan-Malang menggeser trase tol karena melintasi situs Sekaran, yang diduga berasal di era pra-Majapahit.
Bus Tol Trans Jawa Mengaspal Mulai Mudik Tahun Ini
Hard news
Selasa, 19 Mar 2019

Bus Tol Trans Jawa Mengaspal Mulai Mudik Tahun Ini

Kemenhub menyatakan trayek baru bus tol Trans Jawa ditargetkan tersedia sebelum lebaran 2019.
Tiket Pesawat Mahal, Tol Trans Jawa Diprediksi Padat Mudik Lebaran
Hard news
Kamis, 14 Mar 2019

Tiket Pesawat Mahal, Tol Trans Jawa Diprediksi Padat Mudik Lebaran

Pada mudik Lebaran 2019 nanti Tol Trans Jawa diprediksi akan dipadati pemudik mengingat kenaikan tiket pesawat yang turut menggiring pemudik beralih ke angkutan darat.
Banjir Tol Ngawi-Kertosono: Antara Cuaca Ekstrem atau Salah Desain
Current issue
Jumat, 8 Mar 2019

Banjir Tol Ngawi-Kertosono: Antara Cuaca Ekstrem atau Salah Desain

Banjir yang terjadi di Tol Ngawi-Kertosono dinilai tidak hanya disebabkan cuaca ekstrem, melainkan karena adanya dugaan salah desain.
Rawan Kecelakaan, Kemenhub Minta Operator Trans Jawa Pasang CCTV
Hard news
Jumat, 8 Mar 2019

Rawan Kecelakaan, Kemenhub Minta Operator Trans Jawa Pasang CCTV

Kemenhub meminta operator tol Trans Jawa untuk memasang CCTV dan pengukur kecepatan kendaraan di tol Trans Jawa guna mengurangi kecelakaan.
Banyak Laka di Trans Jawa, Kemenhub Bentuk Pokja untuk Evaluasi
Hard news
Jumat, 8 Mar 2019

Banyak Laka di Trans Jawa, Kemenhub Bentuk Pokja untuk Evaluasi

"Dalam wakut dekat membuat tim pokja untuk mengevaluasi keselamatan di jalan tol tadi. Operator yang ada di seluruh Indonesia. seluruh tol akan kita evaluasi"
Blue Bird Rambah Bisnis Shuttle, Bersiap Tinggalkan Taksi?
Mild report
Jumat, 8 Mar 2019

Blue Bird Rambah Bisnis Shuttle, Bersiap Tinggalkan Taksi?

Blue Bird mengeluarkan dana Rp115 miliar demi mengakuisisi Cititrans.
Jalan Tol Ngawi-Kertosono Sudah Dibuka Kembali Usai Banjir
Hard news
Jumat, 8 Mar 2019

Jalan Tol Ngawi-Kertosono Sudah Dibuka Kembali Usai Banjir

Akses Tol Ngawi-Kertosono kembali dibuka pada Jumat (8/3/2019) pagi setelah sempat tergenang banjir dan sejumlah kendaraan ke arah Jakarta kini diperbolehkan kembali melewatinya.
Di Balik Rentetan Kecelakaan Tol Trans Jawa
Mild report
Rabu, 6 Mar 2019

Di Balik Rentetan Kecelakaan Tol Trans Jawa

Kecelakaan terjadi bisa dipicu oleh banyak faktor, tapi faktor pengemudi juga menentukan. Apakah rentetan kecelakaan di Tol Trans Jawa karena faktor itu?