Wakil Direktur Saksi Tim Kampanye Nasional (TKN) Achmad Baidowi membantah ucapan Relawan TKN Maman Immanulhaq yang menyebutkan elektabilitas Jokowi-Ma'ruf rendah di Jawa Barat karena Wagub Jabar Uu Ruzhanul Ulum.
Tim Kampanye Nasional (TKN) Joko Widodo-Ma'ruf Amin, mengegaskan soal pernyataan Jokowi tentang siapapun yang mau mengubah Pancasila akan berhadapan dengan PP bukanlah sebagai bentuk dukungan.
Juru Bicara Tim Kampanye Nasional (TKN) Joko Widodo-Ma'ruf Amin, Ace Hasan Syadzily meragukan kebenaran klaim Aliansi Pencerah Indonesia (API) Muhammadiyah yang akan memberikan 25,7 juta suara untuk Prabowo Subianto-Sandiaga Uno.
Tim Kampanye Nasional (TKN) Joko Widodo-Ma'ruf Amin mengakui elektabilitas Jokowi-Ma'ruf masih mengalami turbulensi di Jawa Barat, salah satunya karena wakil Gubernur Jawa Barat Uu Ruzhanul Ulum.
Cawapres nomor urut 01 Ma'ruf Amin mengakui kunjungan dan safari politik ke Karawang hari ini untuk mengklarifikasi ucapan hoaks yang disebarkan tiga wanita Pepes di Karawang.
Acara pendukung Prabowo dan Jokowi semula berada pada kecamatan yang sama, namun pada hari pelaksanaan, kegiatan pendukung Jokowi berpindah ke kecamatan lain.