Kuli-kuli asal Tiongkok yang datang setelah munculnya proyek-proyek pembangunan infrastruktur di Indonesia, adalah sebuah pengulangan sejarah. Pada masa lalu, para kuli Tionghoa didatangkan oleh penguasa lokal, pengusaha, hingga VOC dan pemerintah Hindia Belanda.