Indeks Tanah Abang

Sandiaga Klaim Penataan Tanah Abang Selamatkan 3200 Lapangan Kerja
Ekonomi
Jumat, 29 Des 2017

Sandiaga Klaim Penataan Tanah Abang Selamatkan 3200 Lapangan Kerja

Selain menyelamatkan lapangan kerja, penutupan jalan itu juga disebut berhasil mendorong penerapan sistem Transit Oriented Development (TOD) di Tanah Abang.
Beda Cara Jokowi, Ahok & Anies Mengatasi Sepinya Blok G Tanah Abang
Sosial budaya
Rabu, 27 Des 2017

Beda Cara Jokowi, Ahok & Anies Mengatasi Sepinya Blok G Tanah Abang

Blok G Tanah Abang sepi sejak diresmikan pada 2 September 2013. Bagaimana cara Jokowi, Ahok hingga Anies mengatasi hal tersebut?
Penataan Tanah Abang: Penumpang Shuttle Bus Transjakarta Meningkat
Sosial budaya
Rabu, 27 Des 2017

Penataan Tanah Abang: Penumpang Shuttle Bus Transjakarta Meningkat

"Sejak pertama kali dioperasikan pada 22 Desember 2017, jumlah penumpang bus Tanah Abang Explorer terus bertambah banyak," kata Kepala Humas PT Transjakarta Wibowo.
Suara-suara Pro Kontra Penataan Pasar Tanah Abang ala Anies-Sandi
Sosial budaya
Senin, 25 Des 2017

Suara-suara Pro Kontra Penataan Pasar Tanah Abang ala Anies-Sandi

Penataan kawasan Pasar Tanah Abang, Jakarta Pusat memunculkan pro dan kontra, termasuk di antara para pedagang.
Pedagang Blok G Kecewa Sebab PKL di Tanah Abang
Ekonomi
Jumat, 22 Des 2017

Pedagang Blok G Kecewa Sebab PKL di Tanah Abang "Dilegalkan"

Pedagang di pasar Blok G Tanah Abang menilai kebijakan rekayasa lalu lintas Pemprov DKI Jakarta mengancam pendapatannya.
Alasan Sopir Angkot Protes Rekayasa Lalu Lintas di Tanah Abang
Sosial budaya
Jumat, 22 Des 2017

Alasan Sopir Angkot Protes Rekayasa Lalu Lintas di Tanah Abang

Para sopir angkot menyatakan kecewa lantaran tidak ada sosialisasi terkait penutupan jalan dan rekayasa lalu-lintas dari Dishubtrans DKI Jakarta.
Pengendara Motor Pilih Naiki Trotoar Usai Jalan Tanah Abang Ditutup
Sosial budaya
Jumat, 22 Des 2017

Pengendara Motor Pilih Naiki Trotoar Usai Jalan Tanah Abang Ditutup

Hari pertama penutupan jalan di depan Tanah Abang, banyak pengendara mengaku tak mendapat kabar dan bingung lantaran harus memutar kendaraannya.
Warga Keberatan Jalan di Stasiun Tanah Abang Ditutup
Sosial budaya
Jumat, 22 Des 2017

Warga Keberatan Jalan di Stasiun Tanah Abang Ditutup

Pemprov DKI Jakarta memulai penutupan Jalan Jati Baru Raya meski belum ada sosialisasi ke seluruh warga yang terdampak.
Sandiaga: Konsep Penataan Tanah Abang Diumumkan Minggu Ini
Politik
Senin, 4 Des 2017

Sandiaga: Konsep Penataan Tanah Abang Diumumkan Minggu Ini

Menurut Sandi, penataan Tanah Abang kali ini merupakan konsep yang komperhensif dan akan diterapkan untuk jangka panjang.
Pemukiman Liar Pinggir Rel Tanah Abang
Senin, 4 Des 2017

Pemukiman Liar Pinggir Rel Tanah Abang

Pemukiman liar pinggir rel di Tanah Abang, Jakarta, Senin (4/12/2017).
Blok G Pasar Tanah Abang Mati Suri
Selasa, 21 Nov 2017

Blok G Pasar Tanah Abang Mati Suri

PD Pasar akan merevitalisasi Blok G Pasar Tanah Abang untuk guna menarik minat kembali para pedagang yang berangsur-angsur meninggalkan Blok G karena sepi pengunjung.
Indepth
Selasa, 14 Nov 2017

"Kalau Memang Ada Preman di Tanah Abang, Abang yang Bacok"

Ia menyingkirkan kekuasaan Hercules dari kawasan Pasar Tanah Abang. Diundang Sandiaga Uno ke Balai Kota buat membicarakan "penataan" Tanah Abang.
Riwayat Para Jago Tenabang Tempo Dulu
Humaniora
Selasa, 14 Nov 2017

Riwayat Para Jago Tenabang Tempo Dulu

Pasar Tanah Abang menjadi pemula perkembangan kawasan yang kini disebut Jakarta Pusat dengan segudang jawara.
Bisnis Lapak PKL di Tanah Abang
Politik
Selasa, 14 Nov 2017

Bisnis Lapak PKL di Tanah Abang

Perusahaan Haji Lulung mengelola keamanan di ruko Blok F. Setoran PKL diduga juga menetes pada Satpol PP.
Berebut Kuasa di Tanah Abang
Politik
Selasa, 14 Nov 2017

Berebut Kuasa di Tanah Abang

Tenabang menjadi lahan duit menggiurkan. Beragam kelompok tertarik menguasainya.
Sandiaga Uno yang Asal Omong soal Tanah Abang
Politik
Selasa, 14 Nov 2017

Sandiaga Uno yang Asal Omong soal Tanah Abang

Gara-gara insiden "dibentak" tukang ojek di depan Stasiun Tanah Abang, Sandiaga menciptakan keramaian. Bagaimana kronologinya?
 Usai Penertiban, Sandiaga Minta Satpol PP Awasi Kanal Banjir Barat
Sosial budaya
Selasa, 14 Nov 2017

Usai Penertiban, Sandiaga Minta Satpol PP Awasi Kanal Banjir Barat

Tak mau bedeng-bedeng itu kembali menjamur, Wakil Gubenur DKI Jakarta Sandiaga Uno meminta Kepala Satpol-PP untuk melakukan pengawasan dan penindakan di sekitar wilayah tersebut.
Puluhan PPSU dikerahkan Bongkar Rumah Bedeng di Banjir Kanal Barat
Sosial budaya
Senin, 13 Nov 2017

Puluhan PPSU dikerahkan Bongkar Rumah Bedeng di Banjir Kanal Barat

Penertiban dan pembersihan di jalan Banjir Kanal Barat, Tanah Abang telah dimulai
Koalisi Pejalan Kaki: Amankan Trotoar dari Pedagang Kaki Lima
Sosial budaya
Kamis, 9 Nov 2017

Koalisi Pejalan Kaki: Amankan Trotoar dari Pedagang Kaki Lima

Koalisi Pejalan Kaki memprotes pernyataan Sandiaga Uno yang menyebut bahwa para pejalan kaki yang menyebabkan kemacetan di Tanah Abang.
Anies Nilai Fasilitas Umum di Jakarta Belum Ramah Disabilitas
Sosial budaya
Kamis, 9 Nov 2017

Anies Nilai Fasilitas Umum di Jakarta Belum Ramah Disabilitas

Menurut Anies Baswedan banyak fasilitas umum yang belum ramah disabilitas termasuk yang ada di kawasan Tanah Abang.