Formappi menilai kesepakatan antara Ketum Partai Gerindra Prabowo Subianto dengan Ketum Partai Nasdem Surya Paloh untuk mengamandemen UUD 1945 secara penuh membuka jalan adanya wacana pemilihan presiden secara tidak langsung.
Zulkifli mengatakan MPR periode saat ini sudah membuat rekomendasi kepada MPR periode berikutnya agar amandemen UUD 1945 terutama soal GBHN terus dibahas.
Dedi menilai sikap Surya Paloh yang menyebut Indonesia kapitalis sebagai tanda bahwa Nasdem tidak harmonis dengan partai Koalisi Indonesia Kerja (KIK).
Politikus PDIP Eva Sundari sependapat dengan pernyataan Ketua Umum Partai Nasdem, Surya Paloh yang menyebut Indonesia telah menganut sistem kapitalis yang liberal.
Ketua Umum Partai Nasdem, Surya Paloh menyebut bangsa ini selalu mendeklarasikan negara Pancasila padahal sesungguhnya sistem yang dianut adalah kapitalis liberal.