Indeks Sejarah Indonesia

Sejarah Cinta Presiden Gus Dur dan Bangsa Papua
Current issue
Senin, 26 Agt 2019

Sejarah Cinta Presiden Gus Dur dan Bangsa Papua

Sejarah mencatat, Gus Dur adalah Presiden RI pertama yang secara terbuka mengakui kembali masyarakat Papua sebagai bangsa.
Obsesi Belanda Menjamah Tanah Papua
Mild report
Minggu, 25 Agt 2019

Obsesi Belanda Menjamah Tanah Papua

Belanda menetapkan pesisir barat Pulau Papua sebagai bagian wilayah koloni untuk memenangkan persaingan dengan Inggris
RS Soekanto: Sejarah Kapolri Pertama yang Teguh di Jalur Kebatinan
Mild report
Sabtu, 24 Agt 2019

RS Soekanto: Sejarah Kapolri Pertama yang Teguh di Jalur Kebatinan

Kapolri pertama R.S. Soekanto tak hanya dikaitkan dengan sejarah polisi, tapi juga dengan dunia kebatinan.
Sejarah Bundaran HI: Ide Bung Karno Hingga Inovasi Gubernur Anies
Current issue
Jumat, 23 Agt 2019

Sejarah Bundaran HI: Ide Bung Karno Hingga Inovasi Gubernur Anies

Sejarah Bundaran HI bermula dari gagasan Bung Karno jelang Asian Games 1962.
Manifesto Politik Sukarno Awal Sejarah Terbentuknya GBHN
Current issue
Kamis, 22 Agt 2019

Manifesto Politik Sukarno Awal Sejarah Terbentuknya GBHN

Sejarah terbentuknya GBHN berawal dari Manifesto Politik RI yang dirumuskan oleh Presiden Sukarno.
Kisah Soerjobroto, Penunggang Kuda Bagelen yang Pilih Ratu Belanda
Mild report
Kamis, 22 Agt 2019

Kisah Soerjobroto, Penunggang Kuda Bagelen yang Pilih Ratu Belanda

Soerjobroto adalah perwira Kavaleri KNIL yang berasal dari Bagelen. Dia memilih berpihak pada Ratu Belanda pada 1945.
Sidang PPKI Ketiga: Mengisi Kemerdekaan di Tengah Jalur Kompromi
Mozaik
Kamis, 22 Agt 2019

Sidang PPKI Ketiga: Mengisi Kemerdekaan di Tengah Jalur Kompromi

Sidang ketiga PPKI menghasilkan pembentukan Partai Nasional Indonesia (PNI) dan Komite Nasional Indonesia Pusat (KNIP).
Kisah Kamagi di Front Pasifik dan Gerilya Lawan Belanda
Mild report
Rabu, 21 Agt 2019

Kisah Kamagi di Front Pasifik dan Gerilya Lawan Belanda

Kamagi adalah militer Belanda pada era Perang Pasifik. Kamagi baru ikut revolusi sejak 1948.
Kisah Bahariawan Indonesia Merebut Kantor Kelautan Jepang
Mild report
Rabu, 21 Agt 2019

Kisah Bahariawan Indonesia Merebut Kantor Kelautan Jepang

Tanggal 21 Agustus 1945 adalah hari penting Ditjen Perhubungan Laut (HUBLA).
Sensor: Warisan Kolonial Belanda yang Melukai Perfilman Nasional
Mild report
Selasa, 20 Agt 2019

Sensor: Warisan Kolonial Belanda yang Melukai Perfilman Nasional

Setelah keluar dari periode 1950-an, semakin sedikit seniman film yang mau menggarap film-film bermuatan kritik sosial
Meski Jepang Melarang, Proklamasi Tetap Tersebar lewat Surat Kabar
Mild report
Selasa, 20 Agt 2019

Meski Jepang Melarang, Proklamasi Tetap Tersebar lewat Surat Kabar

Walaupun Jepang berusaha menghalangi penyebaran berita proklamasi RI, beberapa koran tetap berani mengabarkannya.
Sejarah Pepera 1969: Upaya Lancung RI Merebut Papua?
Current issue
Senin, 19 Agt 2019

Sejarah Pepera 1969: Upaya Lancung RI Merebut Papua?

Penentuan Pendapat Rakyat (Pepera) 1969 menandai titik baru dalam sejarah Papua.
Sejarah Kemerdekaan Papua Barat dari Belanda & Gabung NKRI
Current issue
Senin, 19 Agt 2019

Sejarah Kemerdekaan Papua Barat dari Belanda & Gabung NKRI

Persoalan Papua Barat kerap menjadi isu sensitif dalam sejarah Indonesia sejak keputusan KMB pada akhir 1949.
Makian Monyet di Dunia Serdadu Tak Layak Digunakan untuk Rakyat
Mild report
Senin, 19 Agt 2019

Makian Monyet di Dunia Serdadu Tak Layak Digunakan untuk Rakyat

Monyet memang panggilan akrab dari Gatot Subroto kepada para bawahannya. Tapi tidaklah bijak menjadikannya sebagai panggilan kepada rakyat, apalagi yang teraniaya.
Musim Semi dan Gugur DI/TII & Panji Negara Islam di NKRI
Mild report
Senin, 19 Agt 2019

Musim Semi dan Gugur DI/TII & Panji Negara Islam di NKRI

DI/TII hidup di era Sukarno, muncul lagi pada masa Orde Baru, bahkan berlanjut hingga kini lewat gerakan bersifat transnasional.
Sidang Kedua PPKI Menentukan Pembagian Wilayah Indonesia
Mild report
Senin, 19 Agt 2019

Sidang Kedua PPKI Menentukan Pembagian Wilayah Indonesia

Oto Iskandardinata memimpin panitia kecil yang bertugas membuat rancangan pembagian wilayah ini.
Sejarah Lomba Panjat Pinang yang Dilarang Wali Kota Langsa, Aceh
Current issue
Sabtu, 17 Agt 2019

Sejarah Lomba Panjat Pinang yang Dilarang Wali Kota Langsa, Aceh

Sejarah lomba panjat pinang yang dilarang Wali Kota Langsa sebenarnya juga dikenal di berbagai belahan dunia.
Papua Lebih Dulu Merdeka Dibandingkan Jawa
Mild report
Sabtu, 17 Agt 2019

Papua Lebih Dulu Merdeka Dibandingkan Jawa

Di balik belulang tentara Amerika di Papua, ada keringat dan darah orang Papua yang mengalir karena membebaskan Papua dari serdadu Jepang.
Sejarah HUT RI 17 Agustus: Para Pemuda Menyokong Sukarno-Hatta
Mild report
Sabtu, 17 Agt 2019

Sejarah HUT RI 17 Agustus: Para Pemuda Menyokong Sukarno-Hatta

Kelompok pemuda melakukan blunder dengan menculik Sukarno-Hatta. Kesembronoan itu dibayar tuntas: mereka menyokong dan mengabarkan proklamasi ke seantero negeri.
Iqbaal, Minke, & Pram adalah Bumi Manusia Sejarah Tirto
Current issue
Jumat, 16 Agt 2019

Iqbaal, Minke, & Pram adalah Bumi Manusia Sejarah Tirto

Film dan novel Bumi Manusia menceritakan tentang sosok Minke atau sejarah hidup Tirto Adhi Soerjo dalam kehidupan nyata.