Kondisi sel tahanan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) saat peresmian di Gedung KPK, Jakarta, Jumat (6/10/2017). Rumah Tahanan Negara klas I Jakarta Timur cabang rutan KPK tersebut berkapasitas 37 orang. tirto.id/Andrey Gromico
Patrialis Akbar minta dipindah ke Rutan Cipinang karena kesehatannya terus menurun. Alasan lain, ia ingin menunaikan salat berjamaah yang tidak bisa dilakukan di rutan KPK karena tidak ada masjid.
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) akhirnya mengoperasikan Gedung Merah Putih mulai awal Februari 2017 sebagai kantor bagi sekitar 1.100 pegawai lembaga pemburu koruptor ini.