Indeks Pssi

Jaksa Agung Dukung Sprindik Baru untuk La Nyalla
Olahraga
Selasa, 24 Mei 2016

Jaksa Agung Dukung Sprindik Baru untuk La Nyalla

Penerbitan sprindik baru yang ketiga kalinya dari Kejaksaan Tinggi (Kejati) Jawa Timur untuk tersangka korupsi dana hibah Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Jawa Timur yang juga Ketua Umum PSSI, La Nyalla Mattalitti, didukung penuh oleh HM Prasetyo selaku Jaksa Agung.
Jose Mourinho Dinilai Tidak Cocok untuk Timnas Indonesia
Olahraga
Jumat, 20 Mei 2016

Jose Mourinho Dinilai Tidak Cocok untuk Timnas Indonesia

Wacana yang dimunculkan oleh Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Imam Nahrawi terkait keinginan untuk mendatangkan Jose Mourinho sebagai pelatih Timnas Indonesia mendapat tanggapan tidak setuju dari mantan anggota Badan Tim Nasional (BTN), Demis Djamaloeddin. Ia menilai, tipikal pelatih top asal Portugal itu tidak cocok menjadi pelatih tim Merah-Putih.
FIFA Cabut Sanksi PSSI, Ceu Popong: Alhamdulilah!
Olahraga
Jumat, 20 Mei 2016

FIFA Cabut Sanksi PSSI, Ceu Popong: Alhamdulilah!

Dicabutnya sanksi FIFA terhadap PSSI disambut gembira oleh banyak pihak. Salah satunya adalah legislator senior yang duduk di Komisi X DPR-RI, Ceu Popong.
Bambang Nurdiansyah: Potong Saja Generasi Timnas Senior
Olahraga
Jumat, 20 Mei 2016

Bambang Nurdiansyah: Potong Saja Generasi Timnas Senior

Bambang Nurdiansyah, mantan striker tim nasional Indonesia, mengusulkan agar generasi timnas senior dipotong saja jika prestasi timnas ingin membaik. Jika tidak, timnas akan kalah dengan timnas negara lain yang diisi oleh para pemain muda. Ia juga menyarankan untuk meniru bagaimana klub-klub di Eropa membangun timnya dengan tidak hanya mengandalkan pemain-pemain bagus, namun juga kerja sama dengan pelatih fisik, fisioterapi, dokter spesialis olahraga, serta tim ahli gizi yang terbaik.
PSSI Pertanyakan Status Juara ISC 2016
Olahraga
Kamis, 19 Mei 2016

PSSI Pertanyakan Status Juara ISC 2016

PSSI mempertanyakan status pemenang kompetisi Indonesia Soccer Championship (ISC) 2016, apakah nanti klub juara tersebut bisa mewakili Indonesia di ajang antar klub regional maupun internasional atau tidak.
PSSI Segera Laksanakan 5 Agenda FIFA
Olahraga
Selasa, 17 Mei 2016

PSSI Segera Laksanakan 5 Agenda FIFA

FIFA selaku Konfederasi Sepakbola Dunia telah memberikan 5 agenda untuk segera dilaksanakan oleh PSSI setelah dicabutnya sanksi pembekuan dari Kemenpora dan sanksi skorsing dari FIFA.
Ini Alasan Presiden FIFA Cabut Sanksi PSSI
Olahraga
Minggu, 15 Mei 2016

Ini Alasan Presiden FIFA Cabut Sanksi PSSI

Presiden Konfederasi Sepakbola Dunia atau FIFA, Gianni Infantino, membeberkan alasan mengapa FIFA akhirnya mencabut sanksi skorsing tanpa batas waktu yang sebelumnya telah dijatuhkan kepada persepakbolaan Indonesia.
FIFA Cabut Sanksi, PSSI Bersyukur dan Gembira
Olahraga
Sabtu, 14 Mei 2016

FIFA Cabut Sanksi, PSSI Bersyukur dan Gembira

FIFA resmi mencabut sanksi PSSI pada Kongres Tahunan FIFA ke-66 di Mexico City, Meksiko, pada Jum'at (13/5/2015). Atas keputusan tersebut, Hinca Pandjaitan selaku Wakil Ketua Umum PSSI tak kuasa membendung rasa gembira dan syukur. Ia akan segera kembali ke Jakarta sambil membawa surat pencabutan serta mengajak semua pihak untuk kembali bergandengan tangan membangun tata kelola sepak bola Indonesia agar lebih baik lagi.
Pembekuan PSSI Dicabut, Tim Transisi Resmi Berhenti
Sepakbola
Kamis, 12 Mei 2016

Pembekuan PSSI Dicabut, Tim Transisi Resmi Berhenti

Usai mencabut status pembekuan dari PSSI pada Selasa (10/5/2016) lalu, pihak dari Kemenpora menegaskan bahwa tugas Tim Transisi juga telah resmi berhenti.
Menpora Ungkap Alasan Pencabutan Pembekuan PSSI
Sepakbola
Rabu, 11 Mei 2016

Menpora Ungkap Alasan Pencabutan Pembekuan PSSI

Menpora Imam Nahrawi mengungkapkan sejumlah alasan terkait pencabutan Surat Keputusan (SK) Bernomor 01307 tentang Pembekuan Aktivitas Organisasi Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI).
Jose Mourinho Latih Timnas Indonesia? Media Dunia Heboh!
Sepakbola
Rabu, 11 Mei 2016

Jose Mourinho Latih Timnas Indonesia? Media Dunia Heboh!

Kabar bahwa Jose Mourinho akan melatih Timnas Indonesia membuat heboh media-media besar dunia.
Sanksi PSSI Dicabut, Adhyaksa Dault: Terima Kasih, Jokowi!
Olahraga
Rabu, 11 Mei 2016

Sanksi PSSI Dicabut, Adhyaksa Dault: Terima Kasih, Jokowi!

Adhyaksa Dault berterima kasih kepada Presiden Joko Widodo atas dicabutnya sanksi pemerintah terhadap PSSI.
Akhirnya Menpora Cabut Pembekuan PSSI
Sepakbola
Selasa, 10 Mei 2016

Akhirnya Menpora Cabut Pembekuan PSSI

Konflik di sepak bola nasional menemui titik terang. Menpora Imam Nahrawi akhirnya mencabut Surat Keputusan Bernomor 01307 tentang Pembekuan Aktivitas PSSI.
Pencabutan Pembekuan PSSI Tunggu Respons FIFA
Sepakbola
Selasa, 10 Mei 2016

Pencabutan Pembekuan PSSI Tunggu Respons FIFA

Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Imam Nahrawi mengungkapkan jika pencabutan pembekuan Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia (PSSI) masih menunggu respon badan sepakbola internasional (FIFA).
Menpora Berwacana Jose Mourinho Latih Timnas Indonesia
Sepakbola
Selasa, 10 Mei 2016

Menpora Berwacana Jose Mourinho Latih Timnas Indonesia

Imam Nahrawi selaku Menpora berwacana untuk mendatangkan Jose Mourinho sebagai pelatih Timnas Indonesia.
Kejagung Belum Bisa Pastikan Posisi La Nyalla
Hukum
Rabu, 4 Mei 2016

Kejagung Belum Bisa Pastikan Posisi La Nyalla

Kejagung belum bisa memastikan di mana posisi buronan kasus korupsi dana hibah Kadin Jawa Timur, La Nyalla Mattalitti.
PSSI: Deklarasi KLB di Bawah Tekanan!
Sepakbola
Selasa, 3 Mei 2016

PSSI: Deklarasi KLB di Bawah Tekanan!

Azwan Karim selaku Sekjen PSSI mengklaim bahwa deklarasi Kongres Luar Biasa (KLB) oleh Kelompok 85 berada di bawah tekanan.
Kelompok 85 Deklarasikan KLB PSSI
Sepakbola
Selasa, 3 Mei 2016

Kelompok 85 Deklarasikan KLB PSSI

Kelompok 85 yang terdiri dari 85 anggota PSSI mendeklarasikan Kongres Luar Biasa (KLB).
Sanksi FIFA Ditarik Jika Pembekuan PSSI Dicabut
Olahraga
Kamis, 28 Apr 2016

Sanksi FIFA Ditarik Jika Pembekuan PSSI Dicabut

Sanksi FIFA kepada PSSI ditarik jika pemerintah Indonesia mencabut pembekuan badan sepakbola nasional tersebut.
Mayoritas Anggota PSSI Tolak KLB
Selasa, 19 Apr 2016

Mayoritas Anggota PSSI Tolak KLB

Sekjen PSSI, Azwan Karim, menegaskan bahwa sebagian besar anggotanya menolak wacana digelarnya Kongres Luar Biasa (KLB) yang selama ini diserukan oleh pihak-pihak yang kontra dengan federasi sepakbola nasional itu. Azwan Karim pun enggan memberi tanggapan lebih jauh tentang wacana KLB tersebut.