Indeks Presiden Jokowi

Iuran BPJS Kesehatan Naik Lagi, PAN: Jokowi Tiada Empati ke Rakyat
Hard news
Rabu, 13 Mei 2020

Iuran BPJS Kesehatan Naik Lagi, PAN: Jokowi Tiada Empati ke Rakyat

Menaikkan iuran BPJS Kesehatan di kala pandemi COVID-19 menurut Saleh Daulay sangatlah tidak tepat dilakukan Presiden Jokowi.
Harga Gula & Bawang Merah Mahal, Presiden Curiga Ada Permainan
Ekonomi
Rabu, 13 Mei 2020

Harga Gula & Bawang Merah Mahal, Presiden Curiga Ada Permainan

"Saya ingin ini dilihat masalahnya di mana, apakah masalah distribusi, atau stoknya kurang, atau ada yang sengaja permainkan harga."
Presiden Jokowi Akui Distribusi Bansos COVID-19 Belum 100 Persen
Hard news
Rabu, 13 Mei 2020

Presiden Jokowi Akui Distribusi Bansos COVID-19 Belum 100 Persen

Presiden Jokowi mengakui bantuan sosial penanggulangan dampak pandemi COVID-19 yang distribusinya belum 100 persen sampai ke penerimanya.
Tak Harus PSBB, Jokowi Bebaskan Cara Daerah Tangani Corona
Hard news
Selasa, 12 Mei 2020

Tak Harus PSBB, Jokowi Bebaskan Cara Daerah Tangani Corona

Jokowi membebaskan pemerintah daerah menggunakan pendekatan yang tepat dalam penanganan Covid-19, termasuk bebas gunakan kearifan lokal.
Jokowi Minta Kepulangan 34 Ribu Buruh Migran Diperhatikan
Hard news
Senin, 11 Mei 2020

Jokowi Minta Kepulangan 34 Ribu Buruh Migran Diperhatikan

Jokowi minta perketat protokol kesehatan saat kedatangan 34 ribu buruh migran yang pulang ke Indonesia.
Jokowi: Tes PCR COVID-19 Hanya 5 Ribu/Hari Masih Jauh dari Target
Hard news
Senin, 11 Mei 2020

Jokowi: Tes PCR COVID-19 Hanya 5 Ribu/Hari Masih Jauh dari Target

Presiden Jokowi menyebut pemerintah baru bisa melaksanakan tes polymerase chain reaction (PCR) sebanyak 4 ribu hingga 5 ribu tes per hari, masih jauh dari target 10 ribu tes per hari.
Jokowi Teken Perpres 62 Daerah Tertinggal 2020: Papua Paling Banyak
Hard news
Jumat, 8 Mei 2020

Jokowi Teken Perpres 62 Daerah Tertinggal 2020: Papua Paling Banyak

Presiden Jokowi menandatangani Perpres Nomor 3 tahun 2020 tentang penetapan daerah tertinggal tahun 2020-2024.
Presiden Jokowi Lantik Dian Ediana Rae Jadi Kepala PPATK
Hard news
Rabu, 6 Mei 2020

Presiden Jokowi Lantik Dian Ediana Rae Jadi Kepala PPATK

Presiden Jokowi melantik Wakil Kepala Pusat Pelaporan Analisis dan Transaksi Keuangan (PPATK) Dian Ediana Rae sebagai Kepala PPATK.
KPU Minta Kepastian Tanggal Pelaksanaan Pilkada ke BNPB-Kemenkes
Hard news
Rabu, 6 Mei 2020

KPU Minta Kepastian Tanggal Pelaksanaan Pilkada ke BNPB-Kemenkes

Komisi Pemilihan Umum (KPU) akan berkoordinasi dengan BNPB dan Kemenkes untuk meminta kepastian tanggal untuk pelaksanaan Pilkada 2020 terkait pandemi COVID-19.
Ucapan Dukacita Presiden Jokowi atas Meninggalnya Didi Kempot
Hard news
Selasa, 5 Mei 2020

Ucapan Dukacita Presiden Jokowi atas Meninggalnya Didi Kempot

Presiden Jokowi mengucapkan turut berduka cita atas meninggalnya penyanyi Didi Kempot, Selasa (5/5/2020).
Cegah Dampak COVID & Kemarau, Jokowi akan Beri Stimulus ke Petani
Hard news
Selasa, 5 Mei 2020

Cegah Dampak COVID & Kemarau, Jokowi akan Beri Stimulus ke Petani

Presiden Jokowi akan memberikan stimulus kepada petani sebagai antisipasi dampak kekeringan dan kemarau serta dampak pandemi COVID-19.
Di Balik Jokowi Minta Program Cetak Sawah usai Gusur Lahan Rakyat
Current issue
Senin, 4 Mei 2020

Di Balik Jokowi Minta Program Cetak Sawah usai Gusur Lahan Rakyat

Program cetak sawah Jokowi di lahan gambut demi mencegah ancaman krisis pangan akibat pandemi COVID-19 padahal sudah menggusur lahan rakyat untuk proyek infrastruktur.
Jokowi Minta Evaluasi Pelaksanaan PSBB di 4 Provinsi & 22 Kab/Kota
Hard news
Senin, 4 Mei 2020

Jokowi Minta Evaluasi Pelaksanaan PSBB di 4 Provinsi & 22 Kab/Kota

Presiden Jokowi meminta agar daerah mengevaluasi pelaksanaan pembatasan sosial secara besar (PSBB) di 4 provinsi dan 22 kabupaten/kota.
Jokowi Minta Klaster Pekerja Migran & Industri Terus Dipantau
Hard news
Senin, 4 Mei 2020

Jokowi Minta Klaster Pekerja Migran & Industri Terus Dipantau

Klaster pekerja migran, klaster industri, klaster Jamaah Tabligh hingga klaster Ijtima Ulama Dunia di Gowa menurut Jokowi harus benar-benar diperhatikan.
Jokowi Catat 1 Juta Pekerja Dirumahkan, 690 Ribu Kena PHK
Hard news
Kamis, 30 Apr 2020

Jokowi Catat 1 Juta Pekerja Dirumahkan, 690 Ribu Kena PHK

Presiden Jokowi mencatat ada 1 juta pekerja informal dirumahkan dan 690 ribu orang di-PHK akibat pandemi COVID-19.
Manahan Sitompul Resmi Dilantik Kembali Jadi Hakim Konstitusi
Hard news
Kamis, 30 Apr 2020

Manahan Sitompul Resmi Dilantik Kembali Jadi Hakim Konstitusi

Usai menyaksikan pengambilan sumpah Ketua MA M Syarifuddin, Presiden Jokowi mendengarkan pengambilan sumpah Manahan MP Sitompul sebagai hakim konstitusi di MK, hari ini.
Istana Benarkan Jokowi Bagi-bagi Sembako ke Rumah Warga di Bogor
Hard news
Rabu, 29 Apr 2020

Istana Benarkan Jokowi Bagi-bagi Sembako ke Rumah Warga di Bogor

Pihak Istana menjawab beredarnya foto Presiden Jokowi membagikan sembako ke rumah warga di Bogor pada Minggu (26/4/2020).
Jokowi Berhentikan Tidak Hormat Komisioner KPAI Sitti Hikmawatty
Hard news
Senin, 27 Apr 2020

Jokowi Berhentikan Tidak Hormat Komisioner KPAI Sitti Hikmawatty

Jokowi memberhentikan secara tidak hormat Komisioner KPAI Sitti Hikmawatty. 
Cegah PHK Akibat Corona, Pemerintah akan Beri Stimulus Sektor Riil
Hard news
Rabu, 22 Apr 2020

Cegah PHK Akibat Corona, Pemerintah akan Beri Stimulus Sektor Riil

Presiden Jokowi berencana memberikan stimulus ekonomi ke sektor rill untuk mengurangi gelombang PHK akibat pandemi COVID-19.
Polri akan Beri Sekat Jalan Keluar di Jakarta demi Larangan Mudik
Hard news
Selasa, 21 Apr 2020

Polri akan Beri Sekat Jalan Keluar di Jakarta demi Larangan Mudik

Polri berencana menyekat jalan bagi kendaraan pribadi dan umum arah keluar DKI Jakarta bila mudik Lebaran tahun ini ditiadakan.