Indeks Pilpres 2024

Ganjar Ajak AMIN Ajukan Hak Angket ke DPR Usut Kecurangan Pemilu
Politik
Selasa, 20 Feb 2024

Ganjar Ajak AMIN Ajukan Hak Angket ke DPR Usut Kecurangan Pemilu

Ganjar mengatakan, hak angket menjadi salah satu upaya untuk meminta pertanggungjawaban KPU dan Bawaslu terkait kecurangan Pemilu.
Polemik Beda Hasil Sirekap KPU: antara Kecurangan & Kesalahan
Politik
Selasa, 20 Feb 2024

Polemik Beda Hasil Sirekap KPU: antara Kecurangan & Kesalahan

Perbedaan data Sirekap dan TPS membuat potensi kecurangan bisa jadi ada. Apa yang mesti dilakukan KPU?
PDIP Ingin Jadi Oposisi jika Prabowo Menang, Gibran: Ya Monggo
Politik
Selasa, 20 Feb 2024

PDIP Ingin Jadi Oposisi jika Prabowo Menang, Gibran: Ya Monggo

Wali Kota Surakarta, Gibran Rakabuming, mempersilakan bila PDIP menginginkan menjadi partai oposisi pemerintahan nantinya.
KPU Soal Sirekap: Kompleks, Digunakan dalam 5 Pemilu Sekaligus
News
Selasa, 20 Feb 2024

KPU Soal Sirekap: Kompleks, Digunakan dalam 5 Pemilu Sekaligus

Menurut Komisioner KPU, Betty Epsilon Idroos, Sirekap dikembangkan dan dibangun sebagai sistem informasi yang dapat terkontrol, termonitor, dan terjaga.
Mengapa Sebaiknya PDIP & Parpol Pendukung AMIN menjadi Oposisi?
Politik
Selasa, 20 Feb 2024

Mengapa Sebaiknya PDIP & Parpol Pendukung AMIN menjadi Oposisi?

Kunto menilai kehadiran oposisi kuat seperti PDIP akan menguntungkan bagi publik.
Timnas AMIN Lakukan Konsolidasi dengan TPN Soal Hak Angket
News
Senin, 19 Feb 2024

Timnas AMIN Lakukan Konsolidasi dengan TPN Soal Hak Angket

Menurut Sudirman Said, rencana untuk menggulirkan hak angket soal dugaan kecurangan pada Pemilu 2024 juga sudah digaungkan Ganjar di internal TPN. 
Cak Imin Soal Imbauan Gus Ipul: Jangan Hiraukan, Cuma Makelar
News
Senin, 19 Feb 2024

Cak Imin Soal Imbauan Gus Ipul: Jangan Hiraukan, Cuma Makelar

Sekjen PBNU, Gus Ipul, meminta PKB menerima hasil Pemilu 2024 versi quick count, namun Cak Imin tegas menolaknya.
Budiman Sudjatmiko Sebut Anies Cocok Pimpin Singapura, Kenapa?
Sosial budaya
Senin, 19 Feb 2024

Budiman Sudjatmiko Sebut Anies Cocok Pimpin Singapura, Kenapa?

Alasan kenapa Budiman Sudjatmiko menyebut Anies Baswedan lebih cocok memimpin negara-negara maju seperti Singapura, Swiss, dan Finlandia.
Update Hasil Penghitungan Suara Pilpres Luar Negeri 19 Feb 2024
Politik
Senin, 19 Feb 2024

Update Hasil Penghitungan Suara Pilpres Luar Negeri 19 Feb 2024

Simak update hasil penghitungan suara Pilihan Presiden (Pilpres) Luar Negeri per 19 Februari 2024 yang dirilis KPU di bawah ini.
Hoaks Cak Imin Beri Selamat atas Kemenangan Prabowo di Pilpres
Periksa fakta
Senin, 19 Feb 2024

Hoaks Cak Imin Beri Selamat atas Kemenangan Prabowo di Pilpres

Potongan video itu berasal dari ucapan Cak Imin pada April 2023. Cak Imin memberi selamat atas elektabilitas Prabowo, yang menurut survei terus naik.
Bawaslu DKI Temukan 629 Kasus di TPS Jakarta, Ini Rinciannya
Politik
Senin, 19 Feb 2024

Bawaslu DKI Temukan 629 Kasus di TPS Jakarta, Ini Rinciannya

Bawaslu DKI Jakarta tengah mengidentifikasi potensi dugaan pelanggaran yang ada.
Pertemuan Jokowi & Paloh saat Koalisi AMIN Fokus Kawal Suara
Politik
Senin, 19 Feb 2024

Pertemuan Jokowi & Paloh saat Koalisi AMIN Fokus Kawal Suara

Manuver Jokowi bertemu Surya Paloh dinilai tidak terlepas dari upaya menguatkan dukungan Prabowo-Gibran di parlemen.
1.978 Polisi Kawal Demo Relawan Ganjar-Mahfud di Bawaslu
Politik
Senin, 19 Feb 2024

1.978 Polisi Kawal Demo Relawan Ganjar-Mahfud di Bawaslu

Sebanyak 200 hingga 300 orang dari relawan Ganjar-Mahfud akan melakukan aksi jalan kaki (long march) dari Patung Kuda ke Gedung Bawaslu.
Meutya Sebut Golkar Incar Kursi Ketua DPR RI Periode 2024-2029
Politik
Senin, 19 Feb 2024

Meutya Sebut Golkar Incar Kursi Ketua DPR RI Periode 2024-2029

Meutya Hafid sebut Golkar berharap bisa merebut posisi kursi ketua DPR RI karena suara partai beringin merata di seluruh wilayah.
Jokowi Tak Ambil Pusing soal PDIP Ingin Jadi Oposisi
Politik
Senin, 19 Feb 2024

Jokowi Tak Ambil Pusing soal PDIP Ingin Jadi Oposisi

Jokowi menyerahkan sepenuhnya keputusan apakah menjadi koalisi atau oposisi kepada elite PDIP.
Hoaks Foto Caleg Menjadi Pasien RSJ karena Gagal di Pemilu 2024
Periksa fakta
Senin, 19 Feb 2024

Hoaks Foto Caleg Menjadi Pasien RSJ karena Gagal di Pemilu 2024

Faktanya, foto tersebut merupakan dokumentasi pasien RSJ di Provinsi Kepulauan Bangka Belitung yang hendak menggunakan hak pilih dalam Pemilu 2019.
Siapa BEM Nusantara yang Minta Rakyat Terima Hasil Pemilu?
Politik
Senin, 19 Feb 2024

Siapa BEM Nusantara yang Minta Rakyat Terima Hasil Pemilu?

BEM Nusantara meminta masyarakat menerima hasil Pemilu 2024. Simak keterangan anggota aliansi BEM Nusantara.
Gus Ipul Ajak PKB Terima Hasil Pemilu 2024: Kembalilah ke NU
Politik
Senin, 19 Feb 2024

Gus Ipul Ajak PKB Terima Hasil Pemilu 2024: Kembalilah ke NU

Gus Ipul mengatakan, PKB sebagai partai yang selama ini mengklaim bagian dari warga Nahdlatul Ulama (NU) sudah selayaknya menerima hasil Pemilu.
Istana: Surya Paloh Minta Bertemu, Jokowi Menerima
Politik
Senin, 19 Feb 2024

Istana: Surya Paloh Minta Bertemu, Jokowi Menerima

Ari Dwipayana membenarkan pertemuan Presiden Jokowi dengan Ketua Umum Partai Nasdem Surya Paloh di Istana Merdeka, Jakarta, Minggu (18/2/2024).
Ketika Beban Kerja KPPS Bejibun, Kelelahan hingga Hilang Nyawa
Politik
Senin, 19 Feb 2024

Ketika Beban Kerja KPPS Bejibun, Kelelahan hingga Hilang Nyawa

Kemenkes hingga Jumat (16/2/2024) mencatat ada 27 petugas KPPS meninggal yang dilaporkan oleh fasilitas kesehatan.