Pengamat politik dari lembaga Voxpol Center, Pangi Syarwi Chaniago menilai persaingan para kandidat semakin kompetitif menjelang pelaksanaan Pilgub DKI Jakarta 2017 yang akan berlangsung pada 15 Februari mendatang.
Sumarsono menjabat sebagai Plt Gubernur DKI selama 3,5 bulan. Di masa jabatan yang singkat itu, Sumarsono mengaku sudah membereskan banyak hal. Misalnya soal banjir yang kini disebutnya tak lagi ada. "Yang ada genangan air."
Kapolda Metro Jaya, Irjen Mochamad Iriawan mengatakan ada informasi dari intelijen mengenai kemungkinan adanya serangan fajar politik uang di Pilgub DKI Jakarta 2017.
Plt Gubernur DKI Jakarta Sumarsono menyerahkan kembali jabatan Gubernur DKI Jakarta kepada Ahok. Ia memberikan sejumlah PR kepada Ahok di sisa masa jabatannya.
Berbeda dari rival-rivalnya, yang mengisi hari terakhir masa kampanye dengan menemui para pemilih, Ahok dan Djarot memilih untuk mengonsolidasikan relawan pendukungnya.
Debat kandidat Pilgub DKI Jakarta 2017 telah paripurna. Ada banyak hal bernuansa panas yang tak mampu ditangkap kamera secara live. Mulai dari bentakan dari pendukung Paslon 1 kepada pendukung Ahok, hingga orang yang mengaku anak Sylviana Murni.
Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) mengajak para relawan pendukungnya dan masyarakat Jakarta untuk bersama-sama mengawasi pelanggaran di Pilgub DKI Jakarta 2017.
Institut Garuda Nusantara (IGN) mengumumkan hasil surveinya yang menilai, di antara tiga kandidat Pilgub DKI Jakarta 2017, pemilih Ahok – Djarot paling banyak yang masih ragu.
Perwakilan Twitter Indonesia mencatat nama Ahok atau akunnya paling banyak disebut oleh pengguna twitter selama periode (12/1/2017) sampai (10/2/2017).