Indeks Pertumbuhan Ekonomi

Potensi Ekonomi Baru Indonesia akan Dipromosikan di Pertemuan IMF
Hard news
Rabu, 28 Feb 2018

Potensi Ekonomi Baru Indonesia akan Dipromosikan di Pertemuan IMF

Sumber ekonomi baru yang menonjol dimiliki Indonesia di antaranya berupa pariwisata dan maritim, sert pengembangan ekonomi syariah.
Pendapat Wapres JK Tentang Optimalisasi Modal Ekonomi Nasional
Hard news
Senin, 26 Feb 2018

Pendapat Wapres JK Tentang Optimalisasi Modal Ekonomi Nasional

Menurut Wapres JK, Indonesia perlu memaksimalkan modal demografi, yang didominasi generasi muda, melalui peningkatan kualitas pendidikan, investasi dan inovasi.
Saran Chatib Basri Soal Strategi Pengembangan Manufaktur Nasional
Hard news
Rabu, 7 Feb 2018

Saran Chatib Basri Soal Strategi Pengembangan Manufaktur Nasional

Untuk meningkatkan pertumbuhan, Chatib Basri berpendapat Indonesia harus segera mendorong pengembangan sektor manufaktur yang bersifat padat karya dan padat modal.
IMF Prediksi Ekonomi Indonesia Bisa Capai Level 5,6 Persen
Hard news
Rabu, 7 Feb 2018

IMF Prediksi Ekonomi Indonesia Bisa Capai Level 5,6 Persen

IMF mengatakan bahwa kebijakan jangka pendek harus dilakukan secara bertahap untuk melindungi pertumbuhan sekaligus menjaga stabilitas.
Pertumbuhan Ekonomi 2017 5,07%, Iklim Investasi akan Diperbaiki
Hard news
Selasa, 6 Feb 2018

Pertumbuhan Ekonomi 2017 5,07%, Iklim Investasi akan Diperbaiki

Sri Mulyani harap momentum untuk investasi tetap tumbuh di atas tujuh persen untuk mencapai target pertumbuhan ekonomi 5,4 persen.
Chatib Basri Nilai 2 Program Bantuan Sosial Bisa Naikkan Konsumsi
Hard news
Selasa, 6 Feb 2018

Chatib Basri Nilai 2 Program Bantuan Sosial Bisa Naikkan Konsumsi

Untuk mendorong pertumbuhan pada 2018 melalui sektor konsumsi, Chatib Basri menyarankan pemerintah memastikan dua program bantuan sosial bisa menjangkau masyarakat kelas menengah ke bawah.
Ekonomi Indonesia Tumbuh 5,07 persen tahun 2017
Ekonomi
Senin, 5 Feb 2018

Ekonomi Indonesia Tumbuh 5,07 persen tahun 2017

Aktivitas Bongkar muat petikemas domestik di Terminal 2 Pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta, Senin (5/2/2018). Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat bahwa pertumbuhan ekonomi pada 2017 sebesar 5,07 persen (yoy). tirto.id/Andrey Gromico
Mandiri Sekuritas Prediksi Pertumbuhan Ekonomi 2018 Capai 5,3%
Hard news
Senin, 5 Feb 2018

Mandiri Sekuritas Prediksi Pertumbuhan Ekonomi 2018 Capai 5,3%

Proyeksi pertumbuhan ekonomi sebesar 5,3 persen tak terlepas dari dihelatnya Pilkada dan persiapan pemilu presiden pada 2019.
Ekonom Indef Nilai Pemerintah Sulit Penuhi Target Pertumbuhan 2018
Hard news
Senin, 5 Feb 2018

Ekonom Indef Nilai Pemerintah Sulit Penuhi Target Pertumbuhan 2018

Di tengah konsumsi rumah tangga yang diperkirakan stagnan, peningkatan inflasi dan kualitas ekspor rendah, pemerintah kemungkinan besar sulit memenuhi target pertumbuhan pada 2018.
Pertumbuhan Ekonomi 2017 Tertinggi Sejak Jokowi Jabat Presiden
Hard news
Senin, 5 Feb 2018

Pertumbuhan Ekonomi 2017 Tertinggi Sejak Jokowi Jabat Presiden

Pertumbuhan ekonomi 2017 ini lebih baik dari periode 2014 sebesar 5,01 persen, periode 2015 (4,88 persen) dan periode 2016 (5,03 persen).
Chatib Basri: Indonesia Belum Bisa Manfaatkan Pertumbuhan Global
Hard news
Sabtu, 27 Jan 2018

Chatib Basri: Indonesia Belum Bisa Manfaatkan Pertumbuhan Global

Chatib Basri berpendapat seharusnya Indonesia saat ini menikmati momentum perbaikan ekonomi dunia apabila memiliki sektor manufaktur yang kuat.
Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Diprediksi 5,2 Persen pada 2018
Hard news
Senin, 22 Jan 2018

Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Diprediksi 5,2 Persen pada 2018

Standar Chartered memprediksikan salah satu yang menjadi motor penggerak pertumbuhan ekonomi pada 2018 adalah investasi.
Sri Mulyani Minta Kemenpan-RB Benahi Kualitas Pegawai Pemerintah
Hard news
Senin, 22 Jan 2018

Sri Mulyani Minta Kemenpan-RB Benahi Kualitas Pegawai Pemerintah

"Kita lihat ada 2 juta pelamar masuk hanya untuk 37 ribu yang kita gunakan. Jangan sampai mereka yang masuk ke pemerintahan hanya dalam 6 bulan menjadi bodoh," kata Sri Mulyani.
Pilkada Serentak 2018 Diprediksi Ikut Dorong Pertumbuhan Ekonomi
Hard news
Senin, 22 Jan 2018

Pilkada Serentak 2018 Diprediksi Ikut Dorong Pertumbuhan Ekonomi

Standard Chartered Bank Indonesia menilai penyelenggaraan Pilkada serentak pada 2018 justru akan berkontribusi positif bagi pertumbuhan ekonomi.
OJK: Sektor Jasa Keuangan Dorong Pertumbuhan Ekonomi 2018 5,4%
Hard news
Jumat, 19 Jan 2018

OJK: Sektor Jasa Keuangan Dorong Pertumbuhan Ekonomi 2018 5,4%

Wimboh mengatakan sejumlah capaian industri jasa keuangan merupakan modal yang penting untuk meningkatkan perannya sebagai motor penggerak pertumbuhan ekonomi di tahun 2018 ini.
BI Sebutkan Faktor Pendorong Utama Perekonomian Indonesia di 2018
Hard news
Jumat, 19 Jan 2018

BI Sebutkan Faktor Pendorong Utama Perekonomian Indonesia di 2018

Menurut Bank Indonesia, perekonomian Indonesia di tahun ini bakal didorong oleh menguatnya permintaan domestik.
Sandiaga Optimistis Pertumbuhan Ekonomi Jakarta 2018 Capai 7 Persen
Hard news
Rabu, 3 Jan 2018

Sandiaga Optimistis Pertumbuhan Ekonomi Jakarta 2018 Capai 7 Persen

Sandiaga yakin bahwa di 2018 ini, penarikan pajak dan penyerapan anggaran memberikan dampak positif terhadap terbukanya lapangan kerja dan peningkatan ekonomi warga.
Urbanisasi di Indonesia Lebih Tinggi daripada Cina
Hard news
Selasa, 19 Des 2017

Urbanisasi di Indonesia Lebih Tinggi daripada Cina

Pertumbuhan urbanisasi di Indonesia mencapai 4,1 persen. Menurut Sri Mulyani pertumbuhan ini bisa menjadi modal bagi Indonesia jika tata kelolanya baik.
Sandiaga Optimistis Pertumbuhan Ekonomi di Jakarta Lampaui 6 Persen
Hard news
Senin, 18 Des 2017

Sandiaga Optimistis Pertumbuhan Ekonomi di Jakarta Lampaui 6 Persen

Sebelumnya, Ketua Umum Apindo menyatakan Pilkada DKI Jakarta 2017 yang sarat dengan isu SARA berpengaruh pada persepsi pelaku ekonomi, sehingga menimbulkan sikap wait and see.
Bank Dunia Sebut Daya Beli Berangsur Membaik di Kuartal III 2017
Hard news
Kamis, 14 Des 2017

Bank Dunia Sebut Daya Beli Berangsur Membaik di Kuartal III 2017

“Perekonomian Indonesia membaik sampai 5,01 persen di kuartal II 2017, dan 5,06 persen di kuartal III 2017,” ucap Rodrigo.